Suara.com - Timnas Indonesia akan menghadapi Myanmar pada matchday 1 Grup B Piala AFF 2024 di Thuwunna Stadium, Yangon, Senin (9/12) pukul 19.30 WIB.
Laga ini menjadi langkah awal penting bagi pasukan Shin Tae-yong.
Meski diunggulkan, Indonesia harus waspada karena Myanmar, dengan beberapa pemain yang berkarier di luar negeri, berpotensi memberi kejutan.
Timnas Myanmar akan diperkuat pemain-pemain yang berkarier di luar negeri, seperti Thiha Zaw (Nagaworld, Kamboja), Soe Moe Kyaw (Tiffy Army, Kamboja), dan Hein Htet Aung (Negeri Sembilan, Malaysia).
Ada juga Aung Kaung Win (Kelantan Darul Naim, Malaysia), Mg Mg Lwin (Lamphun Warrior, Thailand), Lwin Moe Aung (Rayong, Thailand), Than Paing (Kanchanaburi Power, Thailand), serta Win Naing Tun (Chiang Rai United, Thailand).
Pengalaman mereka dari liga regional menjadi modal penting bagi Myanmar di Piala AFF 2024.
Win Naing Tun, striker Chiang Rai United, patut diwaspadai. Mantan pemain Borneo FC musim 2023/2024 ini tampil 25 kali meski tanpa gol.
Pengalamannya di Liga 1 membuatnya cukup mengenal gaya permainan Indonesia, memberi keuntungan bagi Myanmar.
Head to head semua laga Timnas Indonesia Vs Myanmar, mengutip dari 11v11:
Baca Juga: Fakta Unik Poin Piala AFF 2024: Masuk FIFA A Match tapi...
· 9 September 1996 - Indonesia vs Myanmar (6-1), Piala AF
· 29 Agustus 1998 - Indonesia vs Myanmar (6-2), Piala AFF
· 12 November 2000 - Indonesia vs Myanmar (5-0), Piala AFF
· 15 Desember 2002 - Indonesia vs Myanmar (0-0), Piala AFF
· 25 Agustus 2006 - Indonesia vs Myanmar (0-0), Turnamen Merdeka
· 30 Agustus 2006 - Myanmar vs Indonesia (2-1), Turnamen Merdeka
Berita Terkait
-
Fakta Unik Poin Piala AFF 2024: Masuk FIFA A Match tapi...
-
Ramadhan Sananta: Nathan Tjoe-A-On Dikeluarkan
-
Myanmar Bukan Tim Hore, Timnas Indonesia Wajib Waspadai Burmese Lion
-
Jeje ke Rumah Shin Tae-yong: Bilang ke Coach Shin Sudah Mati
-
Pemain Keturunan Non Indonesia Gacor di Awal Piala AFF 2024, Marselino Ferdinan cs Gemetar Nggak?
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Moisturizer Mengandung SPF untuk Usia 40 Tahun, Cegah Flek Hitam dan Penuaan
- PSSI Kalah Cepat? Timur Kapadze Terima Tawaran Manchester City
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan Muat 7-9 Orang, Nyaman Angkut Rombongan
- Daftar Mobil Bekas yang Harganya Paling Stabil di Pasaran
- 3 Pemain Naturalisasi Baru Timnas Indonesia untuk Piala Asia 2027 dan Piala Dunia 2030
Pilihan
-
Pandji Pragiwaksono Dihukum Adat Toraja: 48 Kerbau, 48 Babi, dan Denda 2 Miliar
-
4 HP 5G Paling Murah November 2025, Spek Gahar Mulai dari Rp 2 Jutaan
-
6 HP Snapdragon dengan RAM 8 GB Paling Murah, Lancar untuk Gaming dan Multitasking Intens
-
Harga Emas di Pegadaian Stabil Tinggi Hari Ini: Galeri 24 dan UBS Kompak Naik
-
PSSI Kalah Cepat? Timur Kapadze Terima Tawaran Manchester City
Terkini
-
Hasil Liga Italia: Sassuolo Permalukan Atalanta 3-0, Jay Idzes Lakukan Penyelamatan Ajaib
-
Thomas Frank Kecewa Tottenham Gagal Menang Usai Kebobolan di Menit Akhir
-
Lionel Messi Masuk 11 Pemain Terbaik MLS 2025, Pecahkan Banyak Rekor
-
Media Uzbekistan Bocorkan Timur Kapadze Dapat Pekerjaan Baru, Latih Timnas Indonesia?
-
Jelang Manchester City vs Liverpool, Erling Haaland Kejar Rekor Alan Shearer
-
Diam-diam Pemain Kelahiran Jakarta Ini Sudah Cetak Assist di Bundesliga
-
Link Live Streaming Semen Padang vs Boeneo FC Malam Ini 9 November 2025
-
Keturunan Jawa! Mengenal Jael Pawirodihardjo Bomber Haus Gol di Belanda
-
Link Live Streaming Madura United vs Persijap Malam Ini 9 November 2025
-
Kondisi Honduras Lawan Terakhir Timnas Indonesia untuk Bisa Lolos 32 Besar Piala Dunia U-17 2025