Suara.com - Ketua Umum PSSI, Erick Thohir berbicara mengenai hubungannya saat ini dengan Shin Tae-yong setelah dipecat olehnya. Ia mengaku saat ini ada perasaan tidak enakan.
Meski begitu, Erick Thohir memaklumi hal ini akan terjadi. Lelaki yang juga Menteri BUMN tersebut juga tahu Shin Tae-yong punya perasaan yang sama terhadap dirinya.
Seperti diketahui, Erick Thohir memutuskan pecat Shin Tae-yong dari jabatannya sebagai pelatih Timnas Indonesia. Alasannya ada dinamika kepemimpinan, komunikasi, dan taktik.
"Pasti sama-sama enggak enak lah, itu manusia, natural. Nanti juga ketemu lagi," kata Erick Thohir dilansir dari kanal YouTube Liputan6.
Situasi seperti ini pernah juga dirasakan Erick. Ia bercerita ketika masih menjadi presiden Inter Milan, ia pecat Roberto Mancini pada 2016.
Perlu waktu memang, namun setelah itu hubungannya kembali membaik. Bahkan, ketika keduanya bertemu tidak rasa canggung satu sama lain.
"Nanti juga ada waktunya ketemu. Sama Mancini juga baik terus begitu pisah enggak enak. Itu normal," terangnya.
Setelah dipecat, PSSI sudah mengumumkan Patrick Kluivert sebagai pengganti. Legenda sepak bola Belanda itu akan dikenalkan kepada masyarakat pada 12 Januari 2025.
Kluivert dikontrak selama dua tahun dengan opsi perpanjangan dua tahun lagi jika penampilannya bisa memuaskan.
Baca Juga: Saat Shin Tae-yong Bertaruh Nyawa: Penyakit Kronis Saya Memburuk
Berita Terkait
-
Saat Shin Tae-yong Bertaruh Nyawa: Penyakit Kronis Saya Memburuk
-
Putra Shin Tae-yong Mencak-mencak, Arya Sinulingga: Tanya Bapakmu!
-
Indra Sjafri ke Shin Tae-yong: Setiap Pertemuan Ada Perpisahan
-
Diputus Kontrak oleh PSSI, Sejatinya Hal Itu adalah yang Terbaik bagi Shin Tae-yong!
-
CV Patrick Kluivert Jadi Sorotan, PSSI: Tak Ada Pelatih yang Sempurna
Terpopuler
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil untuk Wanita, Harga Mulai Rp80 Jutaan
- Detik-detik Menteri Trenggono Pingsan di Podium Upacara Duka, Langsung Dilarikan ke Ambulans
Pilihan
-
Purbaya Hadapi Tantangan Kegagalan Mencari Utang Baru
-
5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
-
Danantara Mau Caplok Tambang Emas Martabe Milik Astra?
-
H-135 Kick Off Piala Dunia 2026, Dua Negara Ini Harus Tempuh Perjalanan 15.000 KM
-
5 Rekomendasi HP RAM 12 GB Paling Murah, Cocok buat Gaming dan Multitasking
Terkini
-
Prediksi Skor PSV Eindhoven vs Bayern Munich: Misi Bangkit Die Roten
-
Marselino Ferdinan Pamer Bekas Jahitan Operasi
-
Gianluca Pandeynuwu Resmi ke Arema FC, Siap Panaskan Persaingan Kiper Utama Singo Edan Musim Ini
-
Sanksi FA Hantui Matheus Cunha Usai Selebrasi Kasar Saat Manchester United Bungkam Arsenal
-
Sentuhan Ajaib Michael Carrick, Sulap 2 Pemain Pesakitan Era Amorim Jadi Nyawa Baru Man United
-
Resmi! Persija Putus Kontrak Alan Cardoso, Korban Hadirnya Shayne Pattynama?
-
Youssef En-Nesyri Batal ke Juventus, Bianconeri Bidik Joshua Zirkzee
-
CAS Kabulkan Banding Malaysia, 7 Pemain Naturalisasi Terbebas dari Sanksi Berat FIFA Hari Ini
-
Nasib 2 Rekrutan Persib: Layvin Kurzawa Terganjal KITAS, Dion Markx Belum di Bandung
-
Kontrak Harry Kane Diperpanjang Bayern Muenchen Usai Cetak 119 Gol dan Raih Trofi Perdana