Suara.com - Bek timnas Indonesia, Pratama Arhan menjadi starter ketika Bangkok United melawan Lamphun Warrior, Sabtu (26/1/2025).
Pratama Arhan didatangkan Bangkok United pada Januari 2025 ini. Ia langsung mendapatkan kepercayaan dari klub barunya.
Dalam tiga pertandingan terakhir, pemain asal Blora ini bermain dari bangku cadangan selama dua kali dan hanya sekali tak dapat menit bermain.
Menariknya di pertandingan keempatnya bersama klub, eks PSIS Semarang tersebut langsung dapat kepercayaan dari pelatih sebagai starter.
Pratama Arhan membantu Bangkok United meraih kemenangan tipis 1-0 berkat gol tunggal Mahmoud Eid. Usai kemenangan itu, pelatihnya berbicara dengan susunan pemain yang diturunkannya.
"Kami akui bahwa ada kekhawatiran dalam banyak pertandingan. Kami harus mengatur pemain dengan tepat agar menjadi yang paling siap dalam setiap pertandingan," ucap pelatih Bangkok United, Totchtawan Sripan dikutip dari Ballthai.
Arhan sendiri tampil selama 68 menit sebelum digantikan oleh Peerapat Notchaiya. Pemain 23 tahun tersebut mendapatkan kartu kuning pada menit ke-12.
Adapun pelatih Bangkok United bersyukur bisa meraih kemenangan. Sebab, lawannya diakui bermain lebih baik.
"Dalam pertandingan ini, tuan rumah bermain lebih bagus, tapi kami mencapai target tiga poin. Ada beberapa laga yang mungkin tidak kami mainkan dengan baik, tapi mendapatkan tiga poin," pungkasnya.
Berita Terkait
-
Elkan Baggott Tampil Penuh bersama Blackpool, Sikat Exeter City 3-1
-
Shin Tae-yong Unggah Video Pamit, 3 Pemain Timnas Indonesia Langsung Kasih Reaksi
-
Gestur Shin Tae-yong Unggah Video Perpisahan: Ada Perasaan Menyesal
-
Sisi Lain Gerald Vanenburg: Ditangkap Polisi Gegara Kasus KDRT
-
Terus Jadi Andalan, Justin Hubner Duet dengan Bek Premier League
Terpopuler
- 36 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 22 Januari: Klaim TOTY 115-117, Voucher, dan Gems
- Alur Lengkap Kasus Dugaan Korupsi Dana Hibah Pariwisata Sleman yang Libatkan Eks Bupati Sri Purnomo
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- Lula Lahfah Pacar Reza Arap Meninggal Dunia
- 5 Lipstik Ringan dan Tahan Lama untuk Usia 55 Tahun, Warna Natural Anti Menor
Pilihan
-
ESDM: Harga Timah Dunia Melejit ke US$ 51.000 Gara-Gara Keran Selundupan Ditutup
-
300 Perusahaan Batu Bara Belum Kantongi Izin RKAB 2026
-
Harga Emas Bisa Tembus Rp168 Juta
-
Fit and Proper Test BI: Solikin M Juhro Ungkap Alasan Kredit Loyo Meski Purbaya Banjiri Likuiditas
-
Dompet Kelas Menengah Makin Memprihatinkan, Mengapa Kondisi Ekonomi Tak Seindah yang Diucapkan?
Terkini
-
Layvin Kurzawa Pemain Baru Persib Bandung Bakal Pakai Nomor 3 atau 20?
-
Debut Kai Rooney di Hadapan Michael Carrick, Wayne Rooney Ungkap Rasa Bangga
-
Blunder Saat Inter Milan Menang 6-2, Yann Sommer Jadi Bulan-bulanan Media Italia
-
Bayern Munich Santai soal Masa Depan Harry Kane, Disandingkan dengan Messi dan Ronaldo
-
Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
-
Hadapi PSBS Biak, Marc Klok Ingin Lanjutkan Tren Positif Persib
-
Jamu Persiku Kudus, Kendal Tornado FC Ingin Jaga Konsistensi Kemenangan di Sriwedari
-
Persib Bandung vs PSBS Biak, Bojan Minta Anak Asuhnya Tampil 100 Persen
-
Prediksi Skor AS Roma vs AC Milan: Duel Penentu Papan Atas Serie A di Stadion Olimpico
-
Prediksi Skor Crystal Palace vs Chelsea: The Blues Bidik Kemenangan Beruntun di Selhurst Park