Suara.com - Patrick Kluivert lebih memilih tiga bek kanan keturunan daripada memanggil Asnawi Mangkualam Bahar ke skuad Timnas Indonesia.
Total ada 27 pemain yang dipanggil Kluivert untuk menghadapi Australia dan Bahrain Maret ini di lanjutan laga Grup C ronde ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia.
Tidak ada nama Asnawi meski sang pemain sedang tampil impresif bersama Port FC di Liga Thailand dan merupakan sosok yang selalu dipanggil di era Shin Tae-yong.
Musim ini Asnawi tampil dalam 30 pertandingan lintas ajang buat Port FC dengan torehan satu gol dan empat assist.
Lantas, bagaimana perbandingan tiga bek keturunan yang dipanggil Kluivert dengan Asnawi?
1. Sandy Walsh
Musim 2024/25 berjalan tidak mulus buat Sandy Walsh karena minim menit bermain di KV Mechelen. ia cuma bermain tujuh kali dengan durasi kurang dari 300 menit.
Sandy akhirnya pindah ke Yokohama F Marinos pada Februari lalu. Ia tampil cukup baik dengan mengemas satu assist dari lima pertandingan sejauh ini.
Sandy lebih banyak diandalkan untuk bermain di ajang Liga Champions Asia Elite karena selalu tampil penuh dari tiga laga. Sementara di pentas J1 League, Sandy baru turun dua kali dan tidak pernah bermain penuh dari empat laga yang dilakoni Yokohama.
Adik dari Tijjani Reijnders ini masih cukup kesulitan mendapatkan menit bermain yang reguler di PEC Zwolle. Di musim 2024/25, Eliano baru bermain 14 kali di Eredivisie.
Pemain 24 tahun itu sama sekali belum mencetak gol atau assist. Bahkan dalam tiga pertandingan terakhir PEC Zwolle, Eliano hanya menjadi penghangat bangku cadangan.
Akan sulit rasanya bagi Eliano Reijnders untuk bisa mendapatkan tempat utama di skuad Timnas Indonesia dan akan lebih berperan sebagai pelapis.
3. Kevin Diks
Untuk urusan statistik musim ini, Kevin Diks menjadi pemain paling ideal untuk bisa mengisi tempat utama di pos bek kanan. Ia tampil begitu impresif bersama FC Copenhagen.
Berita Terkait
Terpopuler
- 7 Serum Vitamin C yang Bisa Hilangkan Flek Hitam, Cocok untuk Usia 40 Tahun
- 5 Mobil Diesel Bekas Mulai 50 Jutaan Selain Isuzu Panther, Keren dan Tangguh!
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- Harta Kekayaan Abdul Wahid, Gubernur Riau yang Ikut Ditangkap KPK
- 5 Mobil Eropa Bekas Mulai 50 Jutaan, Warisan Mewah dan Berkelas
Pilihan
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
-
Cuma Mampu Kurangi Pengangguran 4.000 Orang, BPS Rilis Data yang Bikin Kening Prabowo Berkerut
-
Rugi Triliunan! Emiten Grup Djarum, Blibli PHK 270 Karyawan
-
Angka Pengangguran Indonesia Tembus 7,46 Juta, Cuma Turun 4.000 Orang Setahun!
Terkini
-
FAM Bikin Karier Pemain Hancur! Rodrigo Holgado Terancam Diputus Kontrak Tanpa Dibayar
-
Lamine Yamal Bakal Dapat Mama Baru, Beda Usianya Cuma 5 Tahun!
-
Bukan Lembek! Pemain Timnas Indonesia U-17 Harus Berani Benturan Jika Ingin Kalahkan Brasil
-
Flick dan Lewandowski Satu Suara Soal Lamine Yamal, Ada Apa di Balik Sikap Barcelona?
-
Calvin Verdonk Terancam Sanksi, Pihak Klub Kasih Peringatan, Ada Masalah Apa?
-
Gila! Tiap Calvin Verdonk Cs Cetak Gol, Orang Ini Berlari Sejauh 10 Km
-
Evandra Florasta Cs Hadapi Brasil, Mental Bertanding Digenjot Nova Arianto
-
Rating Pemain Real Madrid Usai Dipermulakan di Markas Liverpool
-
Erling Haaland Ogah Disamakan dengan Messi dan Ronaldo, Apa Alasannya?
-
Ada Tumbal Proyek di Renovasi Stadion Barcelona: 50 Pekerja Jadi Korban