Tentu, tim ini juga dinanti para pecinta sepak bola Tanah Air. Banyak dari mereka yang menantikan kiprah Gerald Vanenburg sebagai pelatih kepala.
Lalu, Timnas Indonesia U-20 sudah beraksi di awal tahun dengan tampil di Piala Asia U-20 2025 di China pada 6-23 Februari. Sayang, mereka gagal total di ajang tersebut.
Saat itu Timnas Indonesia U-20 dilatih oleh Indra Sjafri. Setelah gagal membawa target ke Piala Dunia U-20, Indra pun dipecat PSSI. Posisi pelatih kepala Timnas U-20 saat ini masih kosong.
Sementara tim U-17 dijadwalkan berlaga di Piala Asia U-17 2025 yang berlangsung di Arab Saudi pada 3-20 April. Tim asuhan Nova Arianto ditargetkan lolos ke Piala Dunia U-17.
Timnas Indonesia senior:
Kualifikasi Piala Dunia 2026
vs China (5 Juni 2025)
vs Jepang (10 Juni 2025
Kualifikasi Piala Asia 2026
Baca Juga: Campur Tangan Prabowo Dalam 'Cuci Gudang' Komisaris Bank BUMN Demi Selipkan Pejabat Negara
SEA Games 2025 (9-20 Desember 2025)
Timnas Indonesia U-20:
Piala Asia U-20 2025 (6-23 Februari 2025)
Timnas Indonesia U-17:
Piala Asia U-17 2025 (3-20 April 2025)
Berita Terkait
-
Campur Tangan Prabowo Dalam 'Cuci Gudang' Komisaris Bank BUMN Demi Selipkan Pejabat Negara
-
Pejabat Kementerian 'Banjiri' Kursi Komisaris Bank BUMN, Erick Thohir: Arahan Prabowo
-
Masyarakat Industri Pulogadung Ikut Mudik Gratis BUMN ke Semarang Hingga Surabaya
-
Peruri Berangkatkan 700 Pemudik di Program Mudik Bersama Kementerian BUMN
-
Sindiran Norak Pundit Asing: Cukup Makan Sate Ayam, Anda Bisa Bela Timnas Indonesia
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
Omon-omon Purbaya di BEI: IHSG Sentuh 10.000 Tahun Ini Bukan Mustahil!
-
Wajah Suram Kripto Awal 2026: Bitcoin Terjebak di Bawah $100.000 Akibat Aksi Jual Masif
-
Tahun Baru, Tarif Baru: Tol Bandara Soekarno-Hatta Naik Mulai 5 Januari 2026
-
Kutukan Pelatih Italia di Chelsea: Enzo Maresca Jadi Korban Ketujuh
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
Terkini
-
Misi Divaldo Alves Selamatkan Persijap Jepara dari Degradasi: Semua Pertandingan Adalah Final
-
Pep Guardiola Sanjung 'Comeback' Rodri, Mampu Ubah Jalannya Pertandingan
-
Pelatih Fulham Marco Silva Murka Usai Gol Crystal Palace Terjadi Saat Timnya Hanya Main 10 Orang
-
Kim Min-jae Dipantau Sejumlah Klub Eropa, Fenerbahce Paling Ngebet
-
Arsenal Tertarik untuk Memboyong Arda Guler
-
Manchester United Diam-diam Pantau Striker Crystal Palace
-
Enzo Maresca Dipecat, Ruben Amorim Menyusul? Oliver Glasner Siap Jadi Pengganti
-
Mantan Striker Liverpool Resmi Gabung Klub Uni Emirat Arab
-
Bak Final, Persijap Jepara Tatap Serius Duel Lawan Persija Jakarta
-
Wahyudi Hamisi Siap Balas Kekalahan Telak Persijap Saat Hadapi Persija Jakarta di BRI Super League