Total ia mencetak tiga gol dan satu assist ketika bermain sebagai bek kiri.
Wajar saja jika pemain 25 tahun tersebut diplot sebagai bek kiri karena memiliki kaki kidal.
Terakhir Pascal Struijk juga bisa bermain sebagai gelandang bertahan.
Sebanyak 18 pertandingan Pascal Struijk main sebagai jangkar di lini tengah.
Dengan kemampuan bertahannya yang apik, ia bisa main bagus sebagai gelandang bertahan.
Menariknya Pascal Struijk menyumbangkan dua gol ketika main di posisi tersebut.
Pascal Struijk Bisa Pilih Tiga Negara
Pascal Struijk punya tiga pilihan untuk berkarier di level internasional.
Pertama adalah Belgia yang merupakan tanah lahirnya, tepatnya di Deurne.
Baca Juga: Dean James: Ingin Menang Sebanyak Mungkin untuk Timnas Indonesia
Di masa lalu, Roberto Martinez yang pernah menangani Belgia sempat mengamati Pascal Struijk.
Akan tetapi, Roberto Martinez mengurungkan niatnya karena Pascal Struijk disebutkan berhasrat tampil untuk Belanda.
"Sepertinya hatinya (Pascal Struijk) ada pada Belanda," ucap Roberto Martinez dikutip dari Brussels La Derniere Heure.
"Kami harus menghormati itu, tidak peduli betapa menarik profilnya bagi kami. Saya tidak ingin ada konflik antara dua asosiasi sepakbola," sambung pelatih yang kini menangani Portugal.
Lalu Belanda yang merupakan kewarganegaraan pemain Leeds United saat ini.
Bahkan Pascal Struijk juga berharap mendapatkan panggilan dari tim Oranje, tapi urung terjadi.
Berita Terkait
-
Media Italia Sanjung Kiper Timnas Indonesia: Emil Audero Menguasai Area Penalti
-
Media Asing: Timnas Indonesia Naturalisasi 3 Pemain Bintang
-
PSSI Gelar Kongres Tahunan Sehari Jelang Timnas Indonesia vs China, Ada Apa?
-
Jordi Amat Jawab Soal Rumor Pindah ke Klub Liga 1 Indonesia
-
Peluang Cerah Timnas Indonesia yang Masuk Pot 3 Piala Dunia U-17 2025
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Selevel Innova Budget Rp60 Jutaan untuk Keluarga Besar
- 5 Pilihan Ban Motor Bebas Licin, Solusi Aman dan Nyaman buat Musim Hujan
- 5 HP Memori 128 GB Paling Murah untuk Penggunaan Jangka Panjang, Terbaik November 2025
- 5 Mobil Keluarga Bekas Kuat Tanjakan, Aman dan Nyaman Temani Jalan Jauh
- Cara Cek NIK KTP Apakah Terdaftar Bansos 2025? Ini Cara Mudahnya!
Pilihan
-
Tidak Ada Nasi di Rumah, Ibu di Makassar Mau Lempar Anak ke Kanal
-
Cuaca Semarang Hari Ini: Waspada Hujan Ringan, BMKG Ingatkan Puncak Musim Hujan Makin Dekat
-
Menkeu Purbaya Mau Bekukan Peran Bea Cukai dan Ganti dengan Perusahaan Asal Swiss
-
4 HP dengan Kamera Selfie Beresolusi Tinggi Paling Murah, Cocok untuk Kantong Pelajar dan Mahasiswa
-
4 Rekomendasi HP Layar AMOLED Paling Murah Terbaru, Nyaman di Mata dan Cocok untuk Nonton Film
Terkini
-
Bukan Sekadar 3 Poin, Eksel Runtukahu Sadar Persija Jakarta Wajib Hancurkan PSIM di GBK
-
Adrian Wibowo Lebih Lama bersama Son Heung-min
-
Hendra Setiawan Tunggu Keputusan PBSI soal Sabar/Reza untuk SEA Games 2025
-
Pelatih Brasil Akui Posisi Persija Jakarta di Papan Atas Klasemen Super League Belum Aman
-
Pelatih Timnas Futsal Putri Indonesia Optimis Tembus Semifinal SEA Games 2025
-
Alex Pastoor Dukung Jordi Cruyff Tinggalkan Timnas Indonesia
-
8 Pemain yang Dicoret dari Skuad Timnas Indonesia U-22 untuk SEA Games 2025
-
Kalah dari Lion City Sailors, Marc Klok Soroti Kinerja Wasit dan Singgung VAR
-
Eks Feyenoord Tidak Kaget Giovanni van Bronckhorst Bakal Melatih Timnas Indonesia
-
6 Nama Paling Mencolok dalam Skuad Timnas Indonesia U-22, Siapa Saja?