Suara.com - Nasib mujur menghampiri Asnawi Mangkualam jelang laga timnas Indonesia vs China karena peluangnya untuk main jadi starter terbuka lebar.
Asnawi Mangkualam akhirnya mendapatkan panggilan lagi ke timnas Indonesia, usai sebelumnya tersingkir.
Di akhir-akhir era Shin Tae-yong, bek kanan berusia 25 tahun tersebut dicoret dari skuad Garuda.
Kemudian saat pergantian pelatih menjadi Patrick Kluivert, pemain Port FC ini juga tak mendapatkan panggilan.
Akan tetapi, berkat usaha kerasnya di Thailand, akhirnya eks PSM Makassar ini dilirik oleh Patrick Kluivert.
Juru taktik asal Belanda tersebut akhirnya memanggil Asnawi Mangkualam dalam pemusatan latihan atau TC timnas Indonesia.
Asnawi Mangkualam kemudian memenuhi panggilan dan hadir di Bali lebih awal.
Ia mengikuti TC timnas Indonesia sejak sesi pertama yang dimulai pada 26 Mei 2025 lalu.
Seiring semakin dekatnya laga timnas Indonesia vs China, Asnawi Mangkualam punya situasi yang bagus.
Baca Juga: Erick Thohir Blak-blakan Ungkap Kondisi Kevin Diks
Pemain yang pernah berkarier di Korea Selatan ini terbuka lebar untuk menjadi starter ketika timnas Indonesia melawan China.
Penyebabnya adalah tipisnya stok bek kanan skuad Garuda saat ini karena beberapa pemain absen.
Pertama ada Sandy Walsh yang mengalami cedera saat memperkuat Yokohama F. Marinos.
Akibatnya Sandy Walsh harus absen memperkuat timnas Indonesia.
“Saya sudah bicara dengan Sandy, tapi kami belum tahu pasti apakah dia bisa bergabung atau tidak,” kata Patrick Kluivert.
“Kalau Sandy tak bisa datang, kami masih punya beberapa pemain lain di posisi itu,” imbuhnya.
Berita Terkait
-
Dear Kevin Diks Jangan Cedera Yah, Timnas Indonesia Menunggumu di Bali
-
Ups 'Itu' Nathan Tjoe-A-On Disenter Asnawi Mangkualam saat Latihan Kucing-kucingan
-
Momen Pecah Mees Hilgers Nyanyi Lagu Maumere, Netizen: Tatto Nggak Ada Harga Dirinya
-
Kalahkan China, Ranking Timnas Indonesia Meroket dan Salip 2 Negara Piala Dunia
-
Serie A Boy: Joey Pelupessy Keceplosan Ungkap Klub Baru Jay Idzes?
Terpopuler
- 36 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 22 Januari: Klaim TOTY 115-117, Voucher, dan Gems
- Alur Lengkap Kasus Dugaan Korupsi Dana Hibah Pariwisata Sleman yang Libatkan Eks Bupati Sri Purnomo
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- Lula Lahfah Pacar Reza Arap Meninggal Dunia
- 5 Lipstik Ringan dan Tahan Lama untuk Usia 55 Tahun, Warna Natural Anti Menor
Pilihan
-
ESDM: Harga Timah Dunia Melejit ke US$ 51.000 Gara-Gara Keran Selundupan Ditutup
-
300 Perusahaan Batu Bara Belum Kantongi Izin RKAB 2026
-
Harga Emas Bisa Tembus Rp168 Juta
-
Fit and Proper Test BI: Solikin M Juhro Ungkap Alasan Kredit Loyo Meski Purbaya Banjiri Likuiditas
-
Dompet Kelas Menengah Makin Memprihatinkan, Mengapa Kondisi Ekonomi Tak Seindah yang Diucapkan?
Terkini
-
Layvin Kurzawa Pemain Baru Persib Bandung Bakal Pakai Nomor 3 atau 20?
-
Debut Kai Rooney di Hadapan Michael Carrick, Wayne Rooney Ungkap Rasa Bangga
-
Blunder Saat Inter Milan Menang 6-2, Yann Sommer Jadi Bulan-bulanan Media Italia
-
Bayern Munich Santai soal Masa Depan Harry Kane, Disandingkan dengan Messi dan Ronaldo
-
Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
-
Hadapi PSBS Biak, Marc Klok Ingin Lanjutkan Tren Positif Persib
-
Jamu Persiku Kudus, Kendal Tornado FC Ingin Jaga Konsistensi Kemenangan di Sriwedari
-
Persib Bandung vs PSBS Biak, Bojan Minta Anak Asuhnya Tampil 100 Persen
-
Prediksi Skor AS Roma vs AC Milan: Duel Penentu Papan Atas Serie A di Stadion Olimpico
-
Prediksi Skor Crystal Palace vs Chelsea: The Blues Bidik Kemenangan Beruntun di Selhurst Park