Pada babak pertama, Ryan sukses mencetak dua gol sebelum diganti pada babak kedua. Ternyata, dia harus diganti lantaran pergi ke rumah sakit untuk menamani istrinya yang melahirkan.
Menariknya, dalam foto-foto yang beredar, ketika itu Ryan masih mengenakan jersey Wigan saat menggendong buah hatinya yang baru saja lahir di dunia.
Itulah beberapa contoh pesepak bola dunia yang memilih mendampingi istrinya melahirkan, meskipun harus mengorbankan kesempatan bermain bersama tim nasional atau klubnya.
Hal ini menunjukkan bahwa prioritas terhadap keluarga adalah hal yang sangat manusiawi dan tak bisa dianggap remeh, bahkan dalam dunia sepak bola profesional sekalipun.
Jadi, apa yang dilakukan Eliano Reijnders bukanlah hal yang aneh atau patut dihujat. Justru, tindakannya mencerminkan bahwa ia adalah pribadi yang bertanggung jawab dan memprioritaskan nilai-nilai kemanusiaan dan keluarga.
Dalam konteks sepak bola profesional, sudah banyak contoh pemain top dunia yang juga memilih hal serupa, dan mereka tetap mendapat respek dari rekan setim, pelatih, hingga fans sejati.
Sebagai suporter sejati, sudah semestinya kita memberikan dukungan dan empati, bukan justru menghakimi keputusan pribadi yang didasari oleh kasih sayang dan tanggung jawab keluarga.
Sebab, pada akhirnya, para pemain sepak bola adalah manusia biasa yang juga memiliki kehidupan pribadi di luar lapangan.
Kontributor: Muh Faiz Alfarizie
Baca Juga: Usai Jalani Latihan Berat, Pemain China Hari Ini Lalui 6945 Km Menuju Jakarta
Berita Terkait
-
Usai Jalani Latihan Berat, Pemain China Hari Ini Lalui 6945 Km Menuju Jakarta
-
5 Pemain Klub Belanda Kompak Kibarkan Bendera Merah Putih, Semuanya Bisa Bela Timnas Indonesia!
-
Orang Dalam Bocorkan Strategi China Lawan Timnas Indonesia: Awas Bola Mati!
-
Horor! China Kirim Suporter dari 4 Negara ke GBK, Teror Timnas Indonesia
-
Petinggi Partai Komunis Pelototi Pemain China Jelang Lawan Timnas Indonesia
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- 5 Mobil Diesel Bekas 7-Seater yang Nyaman dan Aman buat Jangka Panjang
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- Senyaman Nmax Senilai BeAT dan Mio? Segini Harga Suzuki Burgman 125 Bekas
- 5 Sepatu Saucony Paling Nyaman untuk Long Run, Kualitas Jempolan
Pilihan
-
Rumus Keliling Lingkaran Lengkap dengan 3 Contoh Soal Praktis
-
Mulai Tahun Ini Warga RI Mulai Frustasi Hadapi Kondisi Ekonomi, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
CORE Indonesia Soroti Harga Beras Mahal di Tengah Produksi Padi Meningkat
-
Karpet Merah Thomas Djiwandono: Antara Keponakan Prabowo dan Independensi BI
-
Dekati Rp17.000, Rupiah Tembus Rekor Terburuk 2026 dalam Satu Bulan Pertama
Terkini
-
Cara Unik Phil Foden Lepas Tekanan di Manchester City: Mancing Mania, Mantab!
-
Ivan Zamorano Bongkar Kelemahan Arsenal, Inter Milan Bukan Tim Kelas Dua
-
Marseille Ingin Pinjam Ethan Nwaneri, Ini Dua Syarat Tak Boleh Ditawar-tawar dari Arsenal
-
Bukan Carrick Ball, Ternyata Ini Strategi Manchester United Saat Tekuk Manchester City
-
Link Live Streaming Inter Milan vs Arsenal: Jaminan Laga Sengit di Giuseppe Meazza
-
Di Balik Gemilang Eberechi Eze, Ada Cinta Istri yang Menjaganya Tetap Membumi
-
Link Live Streaming Bodo/Glimt vs Manchester City: Tantangan Berat The Citizen
-
Diming-imingi Duit Banyak, Romelu Lukaku Pilih Setia dengan Napoli
-
Bobotoh Bersuara: Soal Eks PSG Layvin Kurzawa Dirumorkan ke Persib
-
Dituding Tak Hormati Lawan, Dominik Szoboszlai: Saya Akan Melakukan Hal yang Sama