Dari sisi protokoler, laga Timnas Indonesia vs China ini juga berpotensi disaksikan langsung oleh Presiden Republik Indonesia, Prabowo Subianto.
Meski belum ada konfirmasi resmi mengenai kehadiran Presiden, sejumlah pihak berharap kehadiran kepala negara bisa memberi semangat lebih bagi para pemain.
Sebagai catatan, pada pertandingan sebelumnya saat Timnas Indonesia menjamu Bahrain, kehadiran Presiden dinilai membawa semangat dan keberuntungan. Dalam laga tersebut, Indonesia berhasil menang dengan skor 1-0.
Sementara itu, Pemerintah China melalui perwakilannya juga dikabarkan akan hadir secara langsung menyaksikan laga yang diperkirakan berlangsung panas tersebut.
Hal ini menunjukkan bahwa pertandingan antara dua negara ini tidak hanya menjadi ajang olahraga, melainkan juga membawa dimensi diplomatik yang memperkuat hubungan bilateral melalui jalur sport diplomacy.
Laga penting ini dijadwalkan berlangsung pada Kamis malam, 5 Juni 2025, pukul 20.45 WIB di Stadion Utama Gelora Bung Karno.
Bagi Timnas Indonesia, kemenangan dalam laga ini menjadi sangat krusial. Dengan posisi klasemen yang lebih baik, yaitu peringkat keempat dengan sembilan poin, Indonesia hanya terpaut tiga poin dari China yang berada di posisi keenam.
Hasil positif di laga ini akan membuka peluang lebih besar bagi skuad Garuda untuk melaju ke babak playoff.
Tekanan tinggi dan harapan besar dari masyarakat Indonesia pun kini tertuju pada penampilan apik Marselino Ferdinan dan rekan-rekan di atas lapangan.
Baca Juga: 5 Pemain Timnas Indonesia Dicoret Patrick Kluivert Lawan China, Empat Pemain Kunci
Sebagai informasi tambahan, Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia kini memasuki fase yang semakin kompetitif.
Format baru dengan jumlah peserta Piala Dunia yang diperluas turut meningkatkan antusiasme negara-negara peserta untuk mengamankan tiket ke Amerika Serikat, Kanada, dan Meksiko sebagai tuan rumah bersama ajang bergengsi tersebut.
Berita Terkait
Terpopuler
- 7 Mobil Keluarga 7 Seater Seharga Kawasaki Ninja yang Irit dan Nyaman
- Bukan Akira Nishino, 2 Calon Pelatih Timnas Indonesia dari Asia
- Diisukan Cerai, Hamish Daud Sempat Ungkap soal Sifat Raisa yang Tak Banyak Orang Tahu
- Gugat Cerai Hamish Daud? 6 Fakta Mengejutkan di Kabar Perceraian Raisa
- 21 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 22 Oktober 2025, Dapatkan 1.500 Gems dan Player 110-113 Sekarang
Pilihan
-
Perbandingan Spesifikasi HONOR Pad X7 vs Redmi Pad SE 8.7, Duel Tablet Murah Rp 1 Jutaan
-
Di GJAW 2025 Toyota Akan Luncurkan Mobil Hybrid Paling Ditunggu, Veloz?
-
Heboh Kasus Ponpes Ditagih PBB hingga Diancam Garis Polisi, Menkeu Purbaya Bakal Lakukan Ini
-
Makna Mendalam 'Usai di Sini', Viral Lagi karena Gugatan Cerai Raisa ke Hamish Daud
-
Emil Audero Akhirnya Buka Suara: Rasanya Menyakitkan!
Terkini
-
5 Jersey Kandang Terbaik Premier League 2025/26: Gaya Retro Macron vs Sentuhan Klasik Adidas
-
Pelatih Calvin Verdonk: Saya Sangat Kecewa
-
Anak Asuhnya Dibuat Malu Dean James Cs, Begini Pembelaan Unai Emery
-
Salah Satu Calon Pelatih Timnas Indonesia Dekat dengan Legenda Italia
-
AFC Tiba-tiba Ucapkan Terima Kasih ke Patrick Kluivert, Fans Timnas Indonesia Bingung: Jasanya Apa?
-
Pintu Shin Tae-yong Kembali ke Timnas Indonesia Sudah Ditutup
-
Kabar Baik untuk Bayern! Jamal Musiala Kembali ke Lapangan Setelah Patah Kaki
-
Selamat Tinggal Shin Tae-yong, Pelatih yang Loloskan Timnas ke Piala Dunia 2026 Diincar Indonesia
-
Mimpi Cristiano Ronaldo Sebelum Pensiun: 1000 Gol dan Main Bareng Sang Putra
-
Berpotensi Jadi Pelatih Interim Timnas Indonesia, Ini Rekam Jejak Kepelatihan Alexander Zwiers