“Ini merupakan pengalaman yang berbeda, itu sudah pasti, tetapi tentu saja merupakan pengalaman baru yang semua orang coba jalani,” tutupnya.
Ole Romeny Kecewa
Melalui akun Instagram pribadinya, Jumat (11/7) dini hari WIB, Ole Romeny menyampaikan perasaan kecewanya karena harus absen di saat penting bagi tim.
Dalam unggahannya, striker timnas Indonesia itu memperlihatkan kaki kanannya yang telah dibungkus sepatu bot ortopedi. Dengan nada optimistis, ia mengungkapkan tekad untuk segera pulih dan kembali memperkuat Oxford United.
"Terima kasih atas semua pesannya. Sayangnya saya harus absen selama beberapa waktu. Tetapi saya akan melakukan apa pun supaya bisa kembali secepat mungkin. Selalu tegakkan kepala,” tulis Romeny melalui Insta Story.
Cedera Ole Romeny terjadi setelah dirinya terkena tekel keras dari pemain Arema FC, Paulinho Moccelin, pada menit ke-12 pertandingan.
Tekel yang terjadi di sisi kiri pertahanan Arema FC ini langsung mengincar engkel kanan Romeny, membuat striker timnas Indonesia itu kesakitan hebat di lapangan. Tim medis Oxford United sigap memberikan penanganan cepat.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Motor Matic untuk Keluarga yang Irit BBM dan Murah Perawatan
- 58 Kode Redeem FF Terbaru Aktif November 2025: Ada Item Digimon, Diamond, dan Skin
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil Matic Mirip Honda Brio untuk Wanita
- Liverpool Pecat Arne Slot, Giovanni van Bronckhorst Latih Timnas Indonesia?
- 5 Sunscreen Wardah Untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Bantu Atasi Tanda Penuaan
Pilihan
-
HP Mau PHK 6.000 Karyawan, Klaim Bisa Hemat Rp16,6 Triliun
-
4 HP Baterai Jumbo Paling Murah Tahan Seharian Tanpa Cas, Cocok untuk Gamer dan Movie Marathon
-
5 HP Memori 128 GB Paling Murah untuk Penggunaan Jangka Panjang, Terbaik November 2025
-
Hari Ini Bookbuilding, Ini Jeroan Keuangan Superbank yang Mau IPO
-
Profil Superbank (SUPA): IPO Saham, Harga, Prospek, Laporan Keuangan, dan Jadwal
Terkini
-
Lamine Yamal Dibuat Mati Kutu, Legenda MU Puji Setinggi Langit Marc Cucurella
-
Awayday ke Singapura, Bojan Hodak dan Marc Klok Minta Bobotoh Lakukan Hal Ini
-
Pelatih Chelsea Puas Bisa Hajar Barcelona dengan Skor 3-0
-
Arsenal vs Bayern Munich: Vincent Kompany Siap Ladeni Taktik Mikel Arteta
-
Chelsea Lumat Barcelona 3-0, Thierry Henry Samakan Estevao dengan Ryan Giggs
-
Balik Lagi ke Lapangan Usai Dipecat PSSI, Denny Landzaat Dibuat Malu Jose Mourinho
-
Cerita Asal Usul Nama Giovanni van Bronckhorst, Berbau Italia Berdarah Indonesia
-
Alex Pastoor Ngarep Rumor Jadi Pelatih Ajax Amsterdam Jadi Kenyataan
-
Jurnalis Pengungkap Skandal Naturalisasi FAM Diserang Brutal, Dikejar, Dipukul, Ditendang
-
Terungkap! Ayah Giovanni van Bronckhorst Bukan Orang Sembarangan di Belanda