Suara.com - Kapten Timnas Indonesia Jay Idzes kembali berlatih dengan Venezia, tanda-tanda tidak dijual semakin nyata, tiga keuntungan bisa didapat.
Venezia memulai persiapan musim baru Liga Italia 2025-2026 dengan pemusatan latihan yang digelar di Falcade pada 13 Juli.
Pemusatan latihan ini menurut rencana bakal digelar hingga 27 Juli mendatang, Jay Idzes pun jadi salah satu pemain yang bergabung.
Menurut laporan laman resmi klub, Jay Idzes dkk akan menjalani dua sesi latihan terbuka untuk umum setiap harinya.
Latihan ini semakin spesial karena para pemain bisa lebih dekat dengan para penggemar sekaligus menikmati keindahan Dolomites.
Lebih spesialnya lagi, pada 18-23 Juli nanti Venezia akan membuka Kampung Venezia yang bisa dikunjungi suporter.
Kampung Venezia ini berisi dekorasi warna yang kental dan khas dengan klub, yakni oranye, hitam dan hijau.
Tempat ini juga dirancang untuk berkumpul bagi para keluarga, anak-anak dan penggemar dengan berbagai hal yang ditawarkan.
Lantas apa saja keuntungan yang didapat Jay Idzes jika memang bertahan di Venezia? Berikut di antaranya.
Baca Juga: Here We Go! Jay Idzes Gabung Udinese Makin Besar Peluangnya karena Ini
1. Jaminan Starter
Jay Idzes sudah pasti akan menjadi starter skuad asuhan Giovanni Stroppa, mengingat sosoknya yang tak tergantikan.
Meski saga transfer Jay Idzes belum berakhir, saat ini peluang bergabung Fiorentina berada di angka 65 persen.
Namun jika bertahan di Venezia, sudah pasti Jay Idzes menjadi pilihan starter bagi Giovanni Stroppa.
Di Serie A musim lalu, Jay Idzes telah mencatatkan 35 pertandingan dan berhasil mencetak satu gol.
2. Pemain Penting
Tag
Berita Terkait
- 
            
              Here We Go! Jay Idzes Gabung Udinese Makin Besar Peluangnya karena Ini
- 
            
              Indikasikan Bertahan di Venezia, Jay Idzes Bakal Catatkan Rekor Fenomenal
- 
            
              Jay Idzes Ikut TC Venezia, Resmi Bertahan?
- 
            
              Rekan Jay Idzes Disinggung AFF, Segera Bela Timnas Indonesia
- 
            
              Jay Idzes Tarik Diri usai Tak Kunjung Dapat Klub Baru, Bagaimana Nasibnya di Venezia?
Terpopuler
- Susunan Tim Pelatih Timnas Indonesia U-23 di SEA Games 2025, Indra Sjafri Ditopang Para Legenda
- Gugat Cerai Hamish Daud? 6 Fakta Mengejutkan di Kabar Perceraian Raisa
- Pria Protes Beli Mie Instan Sekardus Tak Ada Bumbu Cabai, Respons Indomie Bikin Ngakak!
- 7 Sunscreen yang Wudhu Friendly: Cocok untuk Muslimah Usia 30-an, Aman Dipakai Seharian
- 19 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 23 Oktober 2025: Pemain 110-113, Gems, dan Poin Rank Up Menanti
Pilihan
- 
            
              Harga Emas Sabtu 25 Oktober 2025: Antam Masih 'Hilang', UBS dan Galeri 24 Menguat
- 
            
              Superkomputer Prediksi Arsenal Juara Liga Champions 2025, Siapa Lawan di Final?
- 
            
              Bayar Hacker untuk Tes Sistem Pajak Coretax, Menkeu Purbaya: Programmer-nya Baru Lulus SMA
- 
            
              Perbandingan Spesifikasi HONOR Pad X7 vs Redmi Pad SE 8.7, Duel Tablet Murah Rp 1 Jutaan
- 
            
              Di GJAW 2025 Toyota Akan Luncurkan Mobil Hybrid Paling Ditunggu, Veloz?
Terkini
- 
            
              Susul Calvin Verdonk, Penyerang Timnas Thailand U-23 Gabung Klub Ligue 1 Prancis
- 
            
              11 Gol Tanpa Penalti! Ayase Ueda Lebih Gacor Dibanding Kane dan Mbappe
- 
            
              Bek Rp1 Triliun Diprediksi Pep Guardiola Bakal Jadi Pemain Terbaik Dunia
- 
            
              Elkan Baggott Tampil Solid! Bawa Ipswich Town U-21 ke Puncak Klasemen Geser MU
- 
            
              Tiru Chelsea, Arsenal Bernafsu Dapatkan Bomber Brasil 19 Tahun, Demi Cuan di Masa Depan
- 
            
              Lamine Yamal Sebut Real Madrid Tim Pencuri, Andres Iniesta: Itu Bumbu El Clasico
- 
            
              Prediksi Real Madrid vs Barcelona: Misi Balas Dendam Los Merengues
- 
            
              Pelatih Timnas Indonesia Pengganti Patrick Kluivert Dibebankan Target Tinggi di Piala Asia 2027
- 
            
              Taktik MU Disindir Arne Slot, Ruben Amorim Murka: Gak Usah Sok Nilai Tim Lain
- 
            
              Ingin Lolos Piala Dunia, Dirtek PSSI Beberkan Kriteria Pelatih Baru Timnas Indonesia