Suara.com - Timnas Indonesia U-23 memulai langkah pertama di Piala AFF U-23 2025 dengan menyakinkan usai melumat Brunei U-23.
Pada matchday pertama Grup A di Stadion Gelora Bung Karno, Selasa (15/7/2025) kemarin, Skuad Garuda Muda menang telak 8-0.
Atas kemenangan ini, Timnas Indonesia U-23 duduk di puncak klasemen sementara Grup A dengan tiga poin dan selisih gol +8.
Mengekor di posisi dua ada Timnas Filipina U-23 dengan tiga poin dan selisih gol +2. Timnas Filipina U-23 di luar dugaan menang 2-0 atas Malaysia U-23 di laga lainnya.
Lantas, bagaimana hitung-hitungan Timnas U-23 bisa lolos ke semifinal Piala AFF U-23 2025 usai menang besar atas Brunei?
1. Sapu Bersih Sisa Dua Laga
Untuk memastikan diri lolos ke semifinal Piala AFF U-23 2025 dengan nyaman, Timnas U-23 wajib memenangi dua laga sisa di Grup A.
Indonesia tinggal menghadapi Filipina U-23 pada Jumat (18/7) dan Malaysia U-23 pada Senin (21/7), yang semuanya berlangsung di Stadion Gelora Bung Karno pukul 20.00 WIB.
Dua kemenangan di sisa dua laga nanti akan membuat Timnas Indonesia U-23 meraup 9 poin di klasemen akhir.
Raihan poin tersebut tidak akan mungkin dikejar lagi oleh pesaing-pesaing mereka di Grup A.
Baca Juga: Tribun Kosong, Pelatih Timnas U-23 Gerald Vanenburg Kasih Pernyataan Berkelas
2. Setidaknya Raup 4 Poin
Andai tidak mampu menyapu bersih dengan kemenangan di sisa dua laga Grup A, Timnas Indonesia U-23 setidaknya harus mengumpulkan 4 poin.
Itu artinya setidaknya Jens Raven dan kolega harus bisa menang sekali dan imbang sekali.
Tambahan empat poin masih akan membuat Timnas Indonesia U-23 berpotensi lolos ke semifinal dengan status juara Grup A karena poin akhirnya menjadi 7 poin.
Andai hasil imbang didapatkan saat melawan Filipina dan Filipina menang di laga terakhirnya, maka raihan poin Filipina akan sama 7.
Dengan catatan, Filipina tidak menang dengan skor lebih dari 8-0 saat melawan Brunei U-23.
3. Minimal Raup 3 Poin
Jika hanya mampu meraih satu kemenangan dan satu kali kalah di sisa dua laga, Timnas Indonesia U-23 masih punya peluang lolos.
Berita Terkait
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- 5 Mobil Diesel Bekas 7-Seater yang Nyaman dan Aman buat Jangka Panjang
- Senyaman Nmax Senilai BeAT dan Mio? Segini Harga Suzuki Burgman 125 Bekas
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan dari Suzuki, Ideal untuk Harian karena Fungsional
Pilihan
-
Rumus Keliling Lingkaran Lengkap dengan 3 Contoh Soal Praktis
-
Mulai Tahun Ini Warga RI Mulai Frustasi Hadapi Kondisi Ekonomi, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
CORE Indonesia Soroti Harga Beras Mahal di Tengah Produksi Padi Meningkat
-
Karpet Merah Thomas Djiwandono: Antara Keponakan Prabowo dan Independensi BI
-
Dekati Rp17.000, Rupiah Tembus Rekor Terburuk 2026 dalam Satu Bulan Pertama
Terkini
-
Tambahan Amunisi Lini Depan, Semen Padang Resmi Pinjam Maicon Souza dari Borneo FC
-
Arema FC Ungkap Alasan Boyong Gustavo Franca
-
Tak Dibawa Barcelona ke Ceko, Marc-Andre ter Stegen Tes Medis di Girona
-
Resmi Gabung, Yabes Roni Ingin Bawa Persis Solo Keluar dari Zona Degradasi
-
Juara Bertahan Tak Berdaya, PSG Dilumat Klub Portugal Sporting CP di Liga Champions
-
Real Madrid Ngamuk, AS Monaco Dibantai 6-1 di Liga Champions
-
Kejutan Liga Champions, Manchester City Kalah dari 1-3 Klub Norwegia Bodo/Glimt
-
Arsenal Bungkam Inter Milan 3-1, Lanjutkan Catatan Sempurna di Liga Champions
-
Cara Unik Phil Foden Lepas Tekanan di Manchester City: Mancing Mania, Mantab!
-
Ivan Zamorano Bongkar Kelemahan Arsenal, Inter Milan Bukan Tim Kelas Dua