- Eliano Reijnders semakin dekat bergabung dengan Persib Bandung
- Pemain keturunan Indonesia lain mendapat kesempatan promosi
- PEC Zwolle kehilangan pemain serbabisa dan butuh pengganti
Suara.com - Pemain Timnas Indonesia, Eliano Reijnders kian dekat untuk merapat ke Persib Bandung.
Gelandang serbabisa berusia 24 tahun itu tampaknya akan meninggalkan PEC Zwolle dalam waktu dekat, menyusul izin dari klub untuk absen dalam sesi latihan tim.
Menurut laporan De Stentor menyebut bahwa proses negosiasi dengan pihak Persib Bandung sudah mencapai kata akhir.
PEC Zwolle Kehilangan Sosok Serbabisa
Meski bukan pilihan utama di starting eleven, Reijnders punya peran vital di PEC Zwolle.
Fleksibilitasnya untuk bermain di beberapa posisi membuat dirinya sering menjadi solusi saat tim kekurangan pemain.
Kehilangan Reijnders jelas membuat klub asal Eredivisie itu harus segera mencari pengganti.
Di lini belakang, situasi semakin kritis.
Saat ini PEC hanya punya lima pemain untuk mengisi empat posisi utama, yakni Aertssen, Graves, Anselmo García Mac Nulty, Floranus, dan Van der Haar.
Baca Juga: Breaking News! Eliano Reijnders Susul Thom Haye Gabung ke Persib?
Jumlah itu terlalu minim jika klub ingin bertahan menghadapi ketatnya kompetisi.
Pemain Keturunan Indonesia Naik Kelas
Menariknya di balik kabar kepindahan Eliano Reijnders ke Persib Bandung, pihak PEC Zwolle kabarnya akan mempromosikan pemain keturunan Indonesia lain.
Givaro Rahajan Renwarin dikabarkan akan naik ke tim utama. Selain Givaro, nama-nama seperti Jadiel Pereira da Gama, Gabriel Reiziger juga dikabarkan akan promosi ke tim utama.
Setelah batal mendatangkan Tygo Land, PEC Zwolle dikabarkan masih mencari gelandang yang bisa memberikan stabilitas sekaligus menjadi mentor bagi para pemain muda.
Kehadiran sosok berpengalaman dinilai krusial agar keseimbangan tim tetap terjaga.
Berita Terkait
-
Breaking News! Eliano Reijnders Susul Thom Haye Gabung ke Persib?
-
Federico Barba Rekrutan Anyar Persib Tak Kalah Mentereng dari Thom Haye
-
Kata-kata Thom Haye Bikin Bobotoh Bergetar Usai Gabung Persib Bandung
-
Timnas Indonesia U-23 Harus Waspada, Korsel Terjunkan Pasukan Terbaik di Sidoarjo!
-
Kekuatan dan Pengalaman Thom Haye Diyakini Membuat Persib Semakin Gacor!
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Kontroversi Grok AI dan Ancaman Kekerasan Berbasis Gender di Ruang Digital
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
Terkini
-
Jangan Nangis Kalau Ditangkap! Umuh Muchtar Kirim Pesan Keras ke Pelaku Teror Thom Haye
-
Arteta Kirim Pesan Berkelas ke Arne Slot Usai Hat-trick Gabriel Martinelli
-
Mental Rapuh Pemain Manchester United Bikin Darren Fletcher Frustasi
-
MU Tersingkir dari Piala FA, Marcus Rashford Maunya Main di Klub Juara
-
Persija Pulang Tanpa Poin, Sindiran Pedas Mauricio Souza: Persib Gak Banyak Peluang
-
Kevin Diks Bantu Cetak Gol, Borussia Monchengladbach Menang Telak!
-
Batal Konferensi Pers, PSSI: John Herdman Tak Enak Badan
-
John Herdman Batal Dikenalkan Sebagai Pelatih Baru Timnas Indonesia Hari Ini
-
1 Hal ini Buktikan Jay Idzes Pemain Berkelas, AS Roma Nyaris Jadi Korban
-
Beckham Putra Selebrasi Ice Cold, Bojan Hodak: Untung Gak di Depan Jakmania