-
Timnas Indonesia berpeluang besar lolos sejarah Piala Dunia 2026.
-
Jordi Amat pastikan seluruh skuad Garuda siap hadapi laga penentu.
-
Tiket otomatis Piala Dunia 2026 wajib diraih dengan juara grup.
Amat menyadari betul bahwa pertarungan yang akan terjadi tidak akan mudah sedikit pun bagi Skuad Garuda.
“Mereka tim yang sangat kuat. Pertandingan nanti akan sangat berat, seperti pertempuran. Tapi kami tahu, kami bisa melakukannya,” tegasnya.
Selain menganalisis kekuatan lawan, pemain berusia 32 tahun itu juga sempat mengungkapkan kekhawatiran terhadap aspek nonteknis, terutama peran wasit yang akan memimpin pertandingan penting tersebut.
Laga perdana Timnas Indonesia melawan Arab Saudi dikabarkan akan dipimpin oleh pengadil lapangan yang berasal dari Kuwait.
Isu tentang keadilan wasit menjadi perhatian penting mengingat tingginya tensi yang mungkin terjadi di babak Kualifikasi Piala Dunia 2026 ini.
Jordi Amat menyatakan harapannya bahwa semua keputusan di lapangan akan berjalan sesuai koridor fair play.
“Saya harap wasit adil. Saya percaya pada FIFA. Semoga semua berjalan fair. Ini semua soal performa. Jika kami bermain lebih baik, saya yakin Indonesia bisa lolos,” ucap Amat.
Peran Krusial Suporter Indonesia
Faktor Suporter Indonesia juga dianggap oleh pemain seperti Jordi Amat sebagai elemen krusial yang dapat menambah motivasi tim di lapangan.
Baca Juga: Breaking News! Patrick Kluivert Coret Emil Audero
Energi dan dukungan masif dari para penggemar Timnas Indonesia diyakini selalu memberikan dorongan ekstra bagi para pemain.
Amat menggarisbawahi bahwa kehadiran para Suporter Indonesia adalah salah satu sumber semangat utama tim.
“Dukungan selalu hebat, terasa sampai ruang ganti. Saya tahu banyak fans akan datang langsung ke Arab Saudi, itu luar biasa. Semoga kami bisa membawa kebahagiaan untuk seluruh negeri,” tuturnya.
Untuk mengamankan satu tempat otomatis di Piala Dunia 2026, Timnas Indonesia memiliki target wajib yaitu finis sebagai juara Grup B.
Jalan menuju kemenangan ini memang sulit, namun seluruh tim percaya dengan performa tim yang konsisten dan dukungan penuh dari Suporter Indonesia.
Jika Skuad Garuda hanya mampu menempati posisi kedua di grup, mereka masih memiliki peluang untuk lolos melalui play-off antar benua, sebuah jalur yang tak kalah menantang.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sepatu Running Lokal Paling Juara: Harga Murah, Performa Berani Diadu Produk Luar
- 7 Bedak Padat yang Awet untuk Kondangan, Berkeringat Tetap Flawless
- 8 Mobil Bekas Sekelas Alphard dengan Harga Lebih Murah, Pilihan Keluarga Besar
- 5 Rekomendasi Tablet dengan Slot SIM Card, Cocok untuk Pekerja Remote
- 7 Rekomendasi HP Murah Memori Besar dan Kamera Bagus untuk Orang Tua, Harga 1 Jutaan
Pilihan
-
Permintaan Pertamax Turbo Meningkat, Pertamina Lakukan Impor
-
Pertemuan Mendadak Jusuf Kalla dan Andi Sudirman di Tengah Memanasnya Konflik Lahan
-
Cerita Pemain Keturunan Indonesia Han Willhoft-King Jenuh Dilatih Guardiola: Kami seperti Anjing
-
Mengejutkan! Pemain Keturunan Indonesia Han Willhoft-King Resmi Pensiun Dini
-
Kerugian Scam Tembus Rp7,3 Triliun: OJK Ingatkan Anak Muda Makin Rawan Jadi Korban!
Terkini
-
PSSI Finalisasi Calon Pelatih Timnas Indonesia, Segera Diumumkan
-
Selamat Tinggal Jordi Cruyff Disebut-sebut Bakal Jadi Dirtek Ajax
-
Prestasi Jesus Casas, Pelatih yang Dirumorkan Tangani Timnas Indonesia
-
Beda Nasib Eliano Reijnders dan Tijjani di Piala Dunia 2026, Bak Langit dan Bumi
-
Karim Benzema Buka Peluang Balik ke Real Madrid, tapi Ada Syaratnya
-
Pep Guardiola Tutup Pintu! Tolak Mentah-Mentah Jadi Presiden Barcelona
-
Adrian Wibowo Bersedia Main di SEA Games 2025 untuk Timnas Indonesia U-23, PSSI Lobi LAFC
-
Mees Hilgers Bikin Fisioterapis Terkejut, Prediksi Comeback Lebih Cepat
-
Enggan Tanggapi Road Map 'Garuda Membara', Sumardji: Sumbernya dari Mana?
-
Merasa Buang Waktu, Pemain Keturunan Indonesia Pilih Tinggalkan Man City Demi Gelar Sarjana Hukum