- Cristiano Ronaldo menegaskan belum ingin pensiun dan masih berambisi tampil di Piala Dunia 2026
- Ronaldo memiliki banyak opsi menarik setelah pensiun
- Kekayaan luar biasa yang dimilikinya membuka peluang besar bagi Ronaldo untuk tetap berpengaruh di dunia sepak bola
Suara.com - Cristiano Ronaldo menegaskan bahwa dirinya belum berencana pensiun dalam waktu dekat.
Meski kini telah berusia 40 tahun, kapten Al Nassr dan ikon Timnas Portugal itu merasa masih mampu bersaing di level tertinggi sepak bola dunia.
Dalam wawancara yang dikutip dari jurnalis transfer ternama Fabrizio Romano, Rabu (8/10/2025), Ronaldo memastikan bahwa semangatnya untuk terus bermain masih menyala.
Ia bahkan memasang target besar untuk tampil di Piala Dunia 2026 bersama Portugal.
“Saya tahu, beberapa orang mungkin sudah bosan melihat saya masih berada di dunia sepak bola. Namun, saya percaya masih bisa berkontribusi banyak untuk Timnas Portugal dan dunia sepak bola,” ujar Ronaldo.
Meski saat ini Ronaldo masih aktif di lapangan, tak sedikit penggemar yang mulai bertanya-tanya, apa yang akan dilakukan CR7 setelah gantung sepatu nanti?
Berikut tiga aktivitas yang paling cocok untuk Ronaldo setelah pensiun dari dunia sepak bola.
Liburan dan Hura-hura Kelas Sultan
Tak bisa dipungkiri, Cristiano Ronaldo adalah salah satu pesepak bola terkaya di dunia.
Baca Juga: Liverpool Siapkan Rp1,5 Triliun Demi Rekrut Penerus Mohamed Salah
Saat ini, total pendapatan Ronaldo dari kontrak baru ini diperkirakan mencapai 492 juta pounds (sekitar Rp10,9 triliun) dalam dua tahun ke depan.
Itu belum termasuk pendapatan dari sponsor dan iklan — yang kabarnya mencapai ratusan juta dolar setiap tahunnya.
Dengan kekayaan sebesar itu, Ronaldo bisa dengan mudah menikmati hidup mewah bersama keluarga, tanpa perlu memikirkan karier lain.
Berkeliling dunia, menikmati vila-vila eksklusif di Dubai, Ibiza, hingga Maldives bisa menjadi rutinitas barunya.
Jadi Direksi Klub Besar
Selama kariernya, Ronaldo menorehkan sejarah emas bersama Manchester United dan Real Madrid.
Berita Terkait
-
Liverpool Siapkan Rp1,5 Triliun Demi Rekrut Penerus Mohamed Salah
-
Miliarder Arab Saudi Klaim Bakal Jadi Pemilik Baru Manchester United
-
Senior Cristiano Ronaldo Prediksi Timnas Indonesia Kalah 0-7 dari Irak
-
Pertarungan Sengit Barcelona vs Real Madrid: Saling Sikut Demi Marc Guehi
-
Rodrygo Tegaskan Setia di Real Madrid, Tapi Ada Syaratnya...
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Motor Matic untuk Keluarga yang Irit BBM dan Murah Perawatan
- 58 Kode Redeem FF Terbaru Aktif November 2025: Ada Item Digimon, Diamond, dan Skin
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil Matic Mirip Honda Brio untuk Wanita
- Liverpool Pecat Arne Slot, Giovanni van Bronckhorst Latih Timnas Indonesia?
- 5 Sunscreen Wardah Untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Bantu Atasi Tanda Penuaan
Pilihan
-
4 HP Baterai Jumbo Paling Murah Tahan Seharian Tanpa Cas, Cocok untuk Gamer dan Movie Marathon
-
5 HP Memori 128 GB Paling Murah untuk Penggunaan Jangka Panjang, Terbaik November 2025
-
Hari Ini Bookbuilding, Ini Jeroan Keuangan Superbank yang Mau IPO
-
Profil Superbank (SUPA): IPO Saham, Harga, Prospek, Laporan Keuangan, dan Jadwal
-
Jelang Nataru, BPH Migas Pastikan Ketersediaan Pertalite Aman!
Terkini
-
Jelang HUT ke-97, Persija Jakarta Luncurkan Buku Foto Eksklusif We Rise Again'
-
Persija Jakarta vs PSIM Yogyakarta, Tribun Atas Stadion Utama Gelora Bung Karno Akan Dibuka
-
PSSI Incar van Bronckhorst, Berapa Gaji Fantastis yang Harus Dibayar?
-
Jakmania Siapkan Koreografi Spektakuler di Laga Persija vs PSIM Yogyakarta di GBK
-
Prediksi Line-up Tim Matchday 5 Liga Champions: Rekor Haaland, Barca dan Chelsea Pincang
-
PSSI Sudah Tahu? Jordi Cruyff Diam-diam Negosiasi dengan Ajax di Barcelona
-
Jadwal Timnas Indonesia U-22 di Grup C SEA Games 2025 Bangkok: Kans Lolos Semifinal
-
Pesona Marieke Wolfer, Sosok di Balik Keluarga Bahagia Giovanni van Bronckhorst
-
Luciano Spalletti Akui Juventus dalam Situasi Sulit Jelang Hadapi Bodo/Glimt
-
Jelang Hadapi Chelsea, Lamine Yamal Kembali Koar-koar di Media Sosial