-
Bayern Muenchen hajar Club Brugge 4-0 di Liga Champions.
-
Lennart Karl pecahkan rekor pencetak gol termuda Bayern.
-
Kemenangan ini kokohkan Bayern di puncak klasemen grup.
Sebelum turun minum, Kane nyaris mencetak gol lagi, namun upaya kerasnya harus digagalkan oleh tiang gawang lawan.
Brugge sama sekali tidak mampu menciptakan peluang berarti lantaran solidnya lini pertahanan tuan rumah.
Memasuki paruh kedua, intensitas permainan sedikit menurun lantaran keunggulan telak yang telah dimiliki Bayern.
Meski demikian, The Bavarians tetap mendikte tempo permainan, membatasi ruang gerak Club Brugge.
Pada menit ke-79, Nicolas Jackson, yang masuk sebagai pemain pengganti, melengkapi kemenangan besar tersebut.
Jackson dengan mudah menyontek bola di depan gawang, memastikan skor akhir 4-0 untuk Die Roten.
Gol dari pemain pengganti tersebut menjadi penutup manis dari performa superior Bayern Muenchen di hadapan publik Allianz Arena.
Kemenangan telak ini menegaskan ambisi Bayern untuk melaju jauh di kompetisi antarklub paling bergengsi di Eropa.
Pertandingan ini memperlihatkan kedalaman skuad serta efektifitas taktik dari pelatih Vincent Kompany.
Baca Juga: Ousmane Dembele Tegaskan Tekad PSG Pertahankan Tren Positif
Berita Terkait
Terpopuler
- Apakah Habis Pakai Cushion Perlu Pakai Bedak? Ini 5 Rekomendasi Cushion SPF 50
- Mulai Tahun Ini Warga RI Mulai Frustasi Hadapi Kondisi Ekonomi, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
- 34 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 20 Januari: Sikat TOTY 115-117 dan 20.000 Gems
- Deretan Mobil Bekas 80 Jutaan Punya Mesin Awet dan Bandel untuk Pemakaian Lama
- Jadwal M7 Mobile Legends Knockout Terbaru: AE di Upper, ONIC Cuma Punya 1 Nyawa
Pilihan
-
Ekonomi Tak Jelas, Gaji Rendah, Warga Jogja Berjuang untuk Hidup
-
Rebut Hadiah Berlimpah! Tabungan Pesirah Bank Sumsel Babel Jadi Penggerak Potensi Daerah
-
ASEAN Para Games 2025: Nurfendi Persembahkan Emas Pertama untuk Indonesia
-
Perbedaan Jaring-jaring Kubus dan Balok, Lengkap dengan Gambar
-
Rupiah Loyo, Modal Asing Kabur Rp 27 Triliun Sejak Awal Tahun
Terkini
-
Arsenal Siap Bajak Arda Guler Saat Liverpool Ganggu Rencana Transfer Yan Diomande Januari Ini
-
Persib vs PSBS Biak, Teja Paku Alam Soroti Berbahayanya Tim Badai Pasifik
-
Manchester United Siap Nego Bruno Fernandes Cegah ke Liga Arab Saudi
-
12 Menit Krusial Miliano Jonathans saat Debut di Excelsior
-
Menanti 'Identitas Visual' Timnas Indonesia dalam Jersey Terbaru Besok
-
Empat Klub Resmi Tersingkir dari Liga Champions, Drama Matchday Terakhir Segera Dimulai Januari Ini
-
Tak Betah di Spanyol? Julian Alvarez Beri Kode Keras Ingin Kembali ke Premier League
-
Target Juara Persija Jakarta, Paulo Ricardo Ngaku Siap Uji Nyali di Super League
-
Menanti Tuah John Herdman di FIFA Series 2026: Debut Manis Bersama Kanada Jadi Barometer
-
Resmi! Paulo Ricardo Gabung Persija