-
Carragher kritik pedas Salah karena absen bersuara saat Liverpool terpuruk.
-
Salah dituduh hanya bicara saat kontrak atau menang Man of the Match.
-
Carragher nilai terlalu dini membahas pemecatan manajer Arne Slot.
Kini, di tengah krisis performa Liverpool, ekspektasi terhadap Salah meningkat—bukan hanya di lapangan, tetapi juga sebagai sosok yang mampu memikul tanggung jawab publik.
Carragher menegaskan, pemain selevel Salah seharusnya menjadi salah satu wajah klub di saat-saat genting.
Di sisi lain, tekanan juga menghampiri manajer Arne Slot.
Sang pelatih dikritik setelah menolak hadir di Northern Football Writers’ Association Awards meski dijadwalkan menerima penghargaan Manager of the Year.
Situasi ini semakin memperkeruh kondisi ruang ganti yang tengah goyah.
Namun Carragher menilai pembicaraan mengenai pemecatan Slot terlalu dini.
“Ia tidak memiliki cinta tanpa syarat yang dimiliki Jurgen Klopp. Tapi untuk saya, belum saatnya membicarakan posisinya,” tegas mantan bek itu.
Kontributor: Azka Putra
Baca Juga: Asisten Arne Slot Sosok Keturunan Maluku Jadi Kandidat Pelatih Timnas Indonesia
Berita Terkait
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
- Bukan Sekadar Estetika, Revitalisasi Bundaran Air Mancur Palembang Dinilai Keliru Makna
Pilihan
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
Terkini
-
Tottenham Terdepan dalam Perburuan Conor Gallagher
-
2 Pemain Urus Naturalisasi, Bakal Dipanggil John Herdman ke Timnas Indonesia?
-
Cerita Anak John Herdman yang Ternyata Pernah Bikin Gol dan Kalahkan Timnas Indonesia
-
Dipecat Real Madrid, Xabi Alonso Buka Suara: Pergi dengan Kepala Tegak
-
Timnas Indonesia Berpotensi Segrup dengan Malaysia dan Vietnam di Piala AFF 2026
-
Jadwal Laga Timnas Futsal Indonesia Vs Korsel di Piala Asia 2026, Kapan?
-
Satu Hal ini Bakal Langsung Dilakukan John Herdman saat Tangani Timnas Indonesia
-
3 Hal Menarik dari Perkenalan John Herdman di Timnas Indonesia
-
Bayern Munich Makin Menggila, Kompany Diingatkan Jangan Ulangi Kesalahan Pep Guardiola
-
Efek Skandal Naturalisasi Malaysia, Rodrigo Holgano Pertimbangkan Pensiun