-
Indra Sjafri telah menetapkan 23 pemain timnas untuk SEA Games 2025.
-
Empat pemain diaspora termasuk Marselino Ferdinan masuk dalam skuad final.
-
Indonesia berada di Grup C dan memulai laga perdana melawan Singapura 5 Desember.
Pada gelaran SEA Games 2025, Timnas Indonesia berada dalam persaingan ketat di Grup C.
Lawan yang akan dihadapi oleh Indonesia dalam fase grup adalah tim-tim dari Filipina, Singapura, dan Myanmar.
Pertandingan perdana Indonesia sudah dinantikan, yaitu melawan Singapura, yang dijadwalkan berlangsung pada tanggal 5 Desember mendatang.
PSSI dinilai telah berperan penting dalam memastikan para pemain abroad dapat bergabung, meskipun turnamen ini tidak termasuk dalam Kalender FIFA.
Ini menunjukkan komitmen tinggi federasi untuk menghadirkan skuad terkuat.
"Dalam kesempatan ini kami ucapkan terima kasih untuk PSSI yang berupaya memastikan pemain abroad yang bisa ikut serta ke SEA Games 2025 ini walaupun bukan Kalender FIFA."
"Terima kasih juga untuk I.League dan klub-klub yang sudah membantu dalam pembentukan skuad Timnas SEA Games 2025 sampai penetapan sebanyak 23 pemain ini," tukas Indra Sjafri.
Sebelumnya, sebagai persiapan akhir, Garuda Muda telah menjalani serangkaian uji coba internasional yang cukup menantang.
Mereka sempat dua kali berhadapan dengan India dan dua kali melawan Mali di Stadion Madya, Jakarta, dan Stadion Pakansari, Kabupaten Bogor.
Baca Juga: Skuad Timnas Indonesia U-22 untuk SEA Games 2025: Ada Marselino Hingga Mauro Zilstra
Pertandingan persahabatan ini menjadi tolok ukur penting untuk mengukur kesiapan tim.
Daftar Lengkap 23 Pemain Indonesia untuk SEA Games 2025 Thailand
Kiper
Cahya Supriadi - PSIM Yogyakarta
Daffa Fasya - Borneo FC
Muhammad Ardiansyah - PSM Makassar
Bek
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Selevel Innova Budget Rp60 Jutaan untuk Keluarga Besar
- 5 Pilihan Ban Motor Bebas Licin, Solusi Aman dan Nyaman buat Musim Hujan
- 5 HP Memori 128 GB Paling Murah untuk Penggunaan Jangka Panjang, Terbaik November 2025
- 5 Mobil Keluarga Bekas Kuat Tanjakan, Aman dan Nyaman Temani Jalan Jauh
- Cara Cek NIK KTP Apakah Terdaftar Bansos 2025? Ini Cara Mudahnya!
Pilihan
-
Cuaca Semarang Hari Ini: Waspada Hujan Ringan, BMKG Ingatkan Puncak Musim Hujan Makin Dekat
-
Menkeu Purbaya Mau Bekukan Peran Bea Cukai dan Ganti dengan Perusahaan Asal Swiss
-
4 HP dengan Kamera Selfie Beresolusi Tinggi Paling Murah, Cocok untuk Kantong Pelajar dan Mahasiswa
-
4 Rekomendasi HP Layar AMOLED Paling Murah Terbaru, Nyaman di Mata dan Cocok untuk Nonton Film
-
Hasil Liga Champions: Kalahkan Bayern Muenchen, Arsenal Kokoh di Puncak Klasemen
Terkini
-
Orang Terdekat Giovanni van Bronckhorst: Saya Bisa Bayangkan Dia Jadi Kandidat Timnas Indonesia
-
Ancaman Serius! Persija Jakarta Jangan Kepedean Bisa Menang di Stadion GBK
-
4 Kemenangan Beruntun Midtjylland Kandas di Tangan AS Roma
-
Kerugian Timnas Indonesia U-22 Pasca Mundurnya Kamboja dari Sepak Bola SEA Games 2025
-
Pertandingan Timnas Indonesia Vs Singapura di SEA Games 2025 Dibatalkan, Kenapa?
-
Calvin Verdonk Absen, Lille Bantai Dinamo Zagreb 4-0 di Liga Europa
-
LAFC Perpanjang Kontrak Bintang Muda Timnas Indonesia Adrian Wibowo Hingga 2027
-
Timnas Portugal U-17 Raih Gelar Perdana di Piala Dunia U-17 2025
-
Selamat Tinggal Rizky Ridho, Persija Tetap Siap Tempur Hadapi PSIM Yogyakarta
-
3 Negara Asal Calon Pelatih Timnas Indonesia Terungkap, Eropa Semua!