- Timur Kapadze, calon pelatih Timnas Indonesia, dipastikan batal menjabat setelah adanya perubahan proyeksi penawaran PSSI.
- Media Korea Selatan menyoroti kegagalan ini, menyatakan Timnas Indonesia sudah dua bulan tanpa pelatih definitif.
- Perbedaan fokus tawaran PSSI, dari senior menjadi U-23, diyakini menjadi faktor utama penolakan dari pihak Kapadze.
Suara.com - Timur Kapadze pelatih Uzbekistan yang belakangan ramai dirumorkan bakal melatih Timnas Indonesia akhirnya dipastikan batal.
Gagalnya Timur Kapadze latih Timnas Indonesia jadi sorotan media Korsel. Salah satu media Korsel, Best Eleven bahkan menyebut Timnas Indonesia berada di jalan buntu.
"Keputusan ini membuat Timnas Indonesia kini sudah dua bulan tanpa nakhoda," tulis media Korsel itu.
Laporan Best Eleven menyebut bahwa Kapadze awalnya disebut-sebut akan diproyeksikan menjadi pelatih Timnas Indonesia senior.
"Namun kenyataannya, PSSI justru mengajukan tawaran untuk menangani Timnas U-23. Keputusan ini dinilai menjadi salah satu penyebab utama ditolaknya proposal tersebut,"
Kapadze sebelumnya dianggap sebagai kandidat realistis untuk menggantikan Patrick Kluivert sebagai pelatih Timnas Indonesia.
Penolakan ini memaksa PSSI kembali mencari nama baru, baik dari Asia maupun Eropa.
"Dengan waktu yang terus berjalan dan belum adanya kejelasan arah pembinaan jangka panjang, publik sepak bola Indonesia kini semakin cemas," sambung Best Eleven.
Timur Kapadze merupakan figur yang cukup dikenal publik Indonesia dan Korea Selatan.
Baca Juga: Allegri Naksir Jay Idzes, AC Milan Siapkan Budget Rp300 M untuk Mahar
Saat masih bermain, ia sempat memperkuat Incheon United di K-League dan beberapa kali menghadapi Timnas Korea Selatan sebagai pemain Uzbekistan.
Kontributor: Azka Putra
Berita Terkait
Terpopuler
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 5 Serum Wardah untuk Mengurangi Flek Hitam dan Garis Halus pada Kulit Usia 40 Tahun
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Plt Gubri SF Hariyanto Diminta Segera Tetapkan Kepala Dinas Definitif
Pilihan
-
Dekati Rp17.000, Rupiah Tembus Rekor Terburuk 2026 dalam Satu Bulan Pertama
-
IHSG Tembus Rekor Baru 9.110, Bos BEI Sanjung Menkeu Purbaya
-
7 Rekomendasi HP Baterai Jumbo Paling Murah di Bawah Rp3 Juta, Aman untuk Gaming
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Jadi Bos BI, Purbaya: Bagus, Saya Mendukung!
-
Rupiah Tembus Rp16.955, Menkeu Purbaya: Bukan Karena Isu Wamenkeu ke BI
Terkini
-
Target Tinggi John Herdman Untuk Timnas Indonesia Jelang Laga Perdana Lawan Saint Kitts Nevis
-
Sang Istri Dituding Selingkuh dengan Sahabat Sendiri, Alvaro Morata Angkat Kaki dari Rumah
-
Belum 1 Detik FIFA Series 2026 Mulai, Timnas Indonesia Sudah Buat Rekor
-
Calon Lawan Timnas Indonesia di FIFA Series: Kepulauan Solomon Pernah Dihajar Malaysia
-
Debut John Herdman di FIFA Series 2026, Erick Thohir Incar Peningkatan Kualitas Timnas Indonesia
-
Persija Tambah Amunisi Jelang Putaran Kedua, Beckham Putra: Persib Tetap Calon Juara
-
Tak Sekaya Pesaing, Pelatih Spanyol Ungkap Cara Persita Bertahan di Papan Atas Super League
-
Gaji Selangit hingga Kaki Kaca, Ini 3 Risiko Besar Persib Bandung Datangkan Layvin Kurzawa
-
Arteta Klaim Tahu Celah Inter Milan, Arsenal Bidik Rekor Eropa di San Siro
-
Berapa Kocek Persib Bandung Datangkan Layvin Kurzawa?