Bola / Bola Indonesia
Rabu, 21 Januari 2026 | 13:56 WIB
Timnas Indonesia akan menghadapi Saint Kitts and Nevis, tim CONCACAF yang pernah diperkuat legenda Liga Indonesia Keith Kayamba Gumbs, pada ajang FIFA Series 2026 di Jakarta. [Dok. IG/sknfa]
Baca 10 detik
  • Timnas Indonesia akan menghadapi Saint Kitts and Nevis, tim CONCACAF yang pernah diperkuat legenda Liga Indonesia Keith Kayamba Gumbs, pada ajang FIFA Series 2026 di Jakarta.
  • The Sugar Boyz saat ini berada di peringkat 154 FIFA, namun memiliki sejarah prestasi menembus posisi 73 dunia dan menjadi runner-up Piala Karibia 1997.
  • Saint Kitts and Nevis memiliki pengalaman bertanding lintas benua melawan tim Eropa dan Asia, serta baru saja mencatatkan sejarah debut di Gold Cup 2023.

Kontributor : Imadudin Robani Adam

Load More