Suara.com - BRI Merchant menjadi solusi praktis untuk memantau cashflow usaha agar tetap sehat. Tips pantau usaha ini pun gampang. Pasalnya, hanya dengan mengunduh BRI Merchant melalui Playstore atau Appstore, Anda bakal memperoleh tiga fasilitas yang memudahkan aktivitas jual beli. Rekap transaksi akan berjalan otomatis tanpa perlu lagi mencatatnya dalam buku utang.
Kerja – kerja pencatatan pun bakal jauh lebih efisien serta terhindar dari kesalahan akibat kurang telitinya pedagang. Ketiga fitur utama tersebut adalah sebagai berikut.
1. Monitoring Detail Transaksi
Merchant dapat melihat riwayat transaksi dari setiap EDC / QRIS yang dimiliki secara harian maksimum dalam kurun waktu 3 bulan. Merchant juga dapat menampilkan detail transaksi berupa digital sales draft yang dapat dibagikan.
2. Download Laporan Settlement
Merchant dapat melakukan download laporan transaksi per-MID secara harian maksimum dalam kurun waktu 1 bulan.
3. User Management
Pemilik Merchant sebagai super admin dapat melakukan pengaturan terhadap user meliputi penambahan user, permberian akses user, mengubah status user serta menghapus user.
Demikian tiga keuntungan yang didapatkan dari pemakaian aplikasi BRI Merchant. Tentunya, bermodal aplikasi canggih saja tak cukup untuk usaha yang ingin terus berkembang. Jiwa enterpreneur harus terus diasah untuk mengembangkan produk – produk yang makin inovatif. Pun jika Anda masih kebingungan untuk menentukan jenis usaha, tips berikut ini bisa digunakan.
1. Pilih Bidang Usaha yang Anda Pahami dan Nikmati
Mencari untung dalam pekerjaan memang penting namun memilih bidang usaha yang anda pahami dan nikmati adalah kunci utamanya. Pasalnya dengan memilih usaha yang dipahami maka seseorang akan lebih mudah dalam berinovasi. Di samping itu, menggeluti hal-hal yang disukai juga cenderung membuat anda tidak gampang menyerah. Tidak sekadar bekerja untuk mengumpulkan uang, pilihlah pekerjaan yang bisa anda nikmati. Pasalnya, menjadi pengusaha biasanya akan menguras waktu lebih dari delapan jam kerja saban hari sehingga sangat penting untuk bisa menikmati setiap waktunya.
2. Ketahui Tren dan Kenali Kompetitor
Baca Juga: Tinggalkan Persik Kediri, Flavio Silva Ingin Cari Tantangan Baru
Lakukan riset pasar untuk memahami kebutuhan pelanggan, tren, dan persaingan di industri anda. Dengan mengetahui tren maka pengusaha akan lebih mudah melakukan inovasi untuk mengetahui kebutuhan. Di samping itu, inovasi yang dilakukan harus lebih baik dari kompetitor sehingga konsumen tak ragu untuk membeli produk kita.
3. Fokus pada Kualitas Produk atau Layanan
Berusaha untuk memberikan produk atau layanan berkualitas tinggi. Pelanggan cenderung kembali dan merekomendasikan bisnis Anda kepada orang lain jika mereka puas dengan apa yang mereka terima. Jangan lupakan pelayanan pelanggan yang baik sebagai bagian dari fokus pada kualitas.
4. Manajemen Keuangan yang Bijak
Pelajari manajemen keuangan dan buatlah anggaran. Pahami dengan baik aliran kas anda serta hindari uutang yang tidak perlu. Hitung pula belanja agar efisien, terutama jika anda menggeluti usaha bidang makanan. Keberlanjutan keuangan sangat penting untuk kelangsungan hidup bisnis, terutama pada tahap awal.
5. Gunakan Pemasaran Digital
Tag
Berita Terkait
-
Transaksi Bebas Kendala dengan Debit BRI: Limit Naik, Kenyamanan Bertambah
-
Eiger Beri Diskon Hingga Rp500.000 untuk Nasabah BRI, Buruan Belanja!
-
Lupakan Mantan Tim, Mohammed Rashid Bertekad Bawa Bali United Tumbangkan Persib Demi Final BRI Liga 1
-
BRI Peduli Salurkan 1000 Paket Sembako untuk Umat Buddha di Temanggung
-
Tinggalkan Persik Kediri, Flavio Silva Ingin Cari Tantangan Baru
Terpopuler
- 7 Serum Vitamin C yang Bisa Hilangkan Flek Hitam, Cocok untuk Usia 40 Tahun
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- 5 Mobil Diesel Bekas Mulai 50 Jutaan Selain Isuzu Panther, Keren dan Tangguh!
- Harta Kekayaan Abdul Wahid, Gubernur Riau yang Ikut Ditangkap KPK
- 5 Mobil Eropa Bekas Mulai 50 Jutaan, Warisan Mewah dan Berkelas
Pilihan
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
-
Cuma Mampu Kurangi Pengangguran 4.000 Orang, BPS Rilis Data yang Bikin Kening Prabowo Berkerut
-
Rugi Triliunan! Emiten Grup Djarum, Blibli PHK 270 Karyawan
-
Angka Pengangguran Indonesia Tembus 7,46 Juta, Cuma Turun 4.000 Orang Setahun!
Terkini
-
Cara Kurban Idul Adha Lewat BRImo, Ini Kelebihannya
-
Promo Sepatu Porteegoods, Lebih Murah dengan Diskon dari BRI!
-
BRI Peduli Fasilitasi Sertifikasi Halal bagi UMKM, Dukung Memperluas Akses Pasar
-
BRInita BRI Peduli Raih Apresiasi Internasional, Bukti Penghargaan Pemberdayaan Perempuan
-
Haji Nyaman, Keluarga Tenang dengan Promo RoaMAX Haji Telkomsel di BRImo
-
Tabung Dana Pensiun di BRImo dan Dapatkan Bonus Saldo dan Keuntungan Melimpah!
-
Diskon Hingga 53 Persen Pembelian Paket Internet IM3 di BRImo, Cek Infonya!
-
Bunga Pindar BRI Ceria, Flat dan Ringan Cocok untuk Gaya Hidupmu
-
Mobil Rusak Karena Banjir, Ajukan Pinjaman Perbaikan ke BRI Aja!
-
Cicilan KUR BRI untuk Pinjaman Modal Usaha Rp70 Juta