Suara.com - BRI terus aktif memberikan bantuan kepada masyarakat yang terkena dampak bencana. Pada Rabu, 18 September 2024, gempa bumi berkekuatan 4,9 magnitudo mengguncang Kabupaten Garut dan Kabupaten Bandung .
Melalui program Corporate Social Responsibility (CSR) BRI Peduli, BRI menyalurkan bantuan darurat kepada warga yang terdampak. Bantuan tersebut berupa beras, air mineral, makanan bayi, gula, selimut, dan kebutuhan lainnya. Bantuan ini disalurkan langsung oleh karyawan BRI melalui unit kerja terdekat di wilayah yang terkena dampak.
"Kami memastikan bahwa masyarakat yang terdampak mendapatkan bantuan yang dapat meringankan beban mereka," ujar Catur Budi Harto, Wakil Direktur Utama BRI.
BRI juga bekerja sama dan berkoordinasi dengan berbagai pihak untuk menyalurkan bantuan kepada korban gempa, dengan tujuan meringankan beban masyarakat dan mempercepat pemulihan pasca bencana.
Catur menegaskan bahwa sebagai salah satu BUMN terbesar di Indonesia, BRI melalui program BRI Peduli selalu berperan aktif dalam memberikan bantuan kepada masyarakat yang terkena bencana.
"Kami pastikan BRI selalu aktif dan bergerak cepat menyalurkan berbagai bantuan bagi warga terdampak bencana di berbagai wilayah di Indonesia. Ini adalah bentuk kepedulian dan ketulusan BRI kepada masyarakat agar dapat segera pulih," tegas Catur.
Tag
Berita Terkait
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
Pilihan
-
Sah! Komisi XI DPR Pilih Keponakan Prabowo Jadi Deputi Gubernur BI
-
Hasil Akhir ASEAN Para Games 2025: Raih 135 Emas, Indonesia Kunci Posisi Runner-up
-
5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
-
Promo Suuegeerr Alfamart Jelang Ramadan: Tebus Minuman Segar Cuma Rp2.500
-
Menilik Survei Harvard-Gallup: Bahagia di Atas Kertas atau Sekadar Daya Tahan?
Terkini
-
Dari Getah Lontar Jadi Cuan, Berikut Kisah Desa Hendrosari yang Bangkit Bersama BRI
-
Cara Kurban Idul Adha Lewat BRImo, Ini Kelebihannya
-
Promo Sepatu Porteegoods, Lebih Murah dengan Diskon dari BRI!
-
BRI Peduli Fasilitasi Sertifikasi Halal bagi UMKM, Dukung Memperluas Akses Pasar
-
BRInita BRI Peduli Raih Apresiasi Internasional, Bukti Penghargaan Pemberdayaan Perempuan
-
Haji Nyaman, Keluarga Tenang dengan Promo RoaMAX Haji Telkomsel di BRImo
-
Tabung Dana Pensiun di BRImo dan Dapatkan Bonus Saldo dan Keuntungan Melimpah!
-
Diskon Hingga 53 Persen Pembelian Paket Internet IM3 di BRImo, Cek Infonya!
-
Bunga Pindar BRI Ceria, Flat dan Ringan Cocok untuk Gaya Hidupmu
-
Mobil Rusak Karena Banjir, Ajukan Pinjaman Perbaikan ke BRI Aja!