Suara.com - Sebagian besar umat Kristen merayakan Paskah yang jatuh pada hari ini, Jumat (18/4/2014). Hari untuk mengenang Kebangkitan Yesus Kristus ini membuat artis cantik Olivia Jensen Lubis selalu teringat masa kecilnya selalu berburu telur paskah.
"Saat Paskah ada game, jadi anak-anak di gereja cari telur sebanyak mungkin. Aku sampai nyari ke bawah kolong segala macem," kenang Olivia di sela peluncuran lagu Mari Lari untuk soundtrack film berjudul sama di FX Mal, Senayan, Jakarta Pusat, Kamis (17/4/2014).
Olivia yang sudah beranjak dewasa mengaku tidak merayakan Paskah dengan cara itu lagi. "Jadi persiapan Paskah kumpul sama keluarga. Ada acara di gereja terus makan-makan. Yang pasti kita selalu mensyukuri hari itu," ungkap perempuan kelahiran Denmark, 11 April 1993 ini.
Selama berkiprah di dunia hiburan, Olivia sudah membintangi sembilan judul film layar lebar, di antaranya Bukan Cinta Biasa (2009), Kembang Perawan (2009), The Tarix Jabrix 3 (2011), hingga Slank Nggak Ada Matinya (2013).
Selain itu, Olivia yang pernah digosipkan berpacaran dengan penyanyi pop Afgan ini juga berperan di beberapa judul FTV dan tiga judul sinetron: Hafizah, Putih Abu-Abu 2, dan Heart Series 2.
Berita Terkait
-
Bukan Sekadar Pensi, Gonzaga Festival 2025 Jadi Panggung Berkelas untuk Cetak Bintang Masa Depan
-
Kepergok Pakai Cincin Mirip Punya Afgan, Rossa Pasrah Soal Jodoh: Kita Serahkan Pada Yang di Atas
-
Pengalaman Spiritual Afgan Pergi Haji Sendirian: Awalnya Takut, Berakhir Menangis Penuh Syukur
-
Duet Spontan Bareng Afgan di Pestapora 2025, Siti Nurhaliza Girang Sampai Susah Tidur
-
Duduk di Sofa Mewah, Video Raisa cs Nyanyi Indonesia Jaya Tuai Pro Kontra: Turun ke Jalan Dong!
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan Muat 7-9 Orang, Nyaman Angkut Rombongan
- Daftar Mobil Bekas yang Harganya Paling Stabil di Pasaran
- Pandji Pragiwaksono Dihukum Adat Toraja: 48 Kerbau, 48 Babi, dan Denda 2 Miliar
- 7 Parfum Wangi Bayi untuk Orang Dewasa: Segar Tahan Lama, Mulai Rp35 Ribuan Saja
- 3 Pelatih Kelas Dunia yang Tolak Pinangan Timnas Indonesia
Pilihan
-
Purbaya Gregetan Soal Belanja Pemda, Ekonomi 2025 Bisa Rontok
-
Terjerat PKPU dan Terancam Bangkrut, Indofarma PHK Hampir Seluruh Karyawan, Sisa 3 Orang Saja!
-
Penculik Bilqis Sudah Jual 9 Bayi Lewat Media Sosial
-
Bank BJB Batalkan Pengangkatan Mardigu Wowiek dan Helmy Yahya Jadi Komisaris, Ada Apa?
-
Pemain Keturunan Jerman-Surabaya Kasih Isyarat Soal Peluang Bela Timnas Indonesia
Terkini
-
Nabilah Eks JKT48 Jadi Relawan ke Yordania, Sempat Dicurigai Bawa Sajam
-
Aksi Heroik Idol Vanesa Minerva Land Bekuk Maling di Kosannya Sendiri
-
Darah Pejuang Mengalir Deras, 5 Artis Tanah Air Ini Keturunan Pahlawan Nasional
-
Cerita Etenia Croft Kejar Bunga Sakura Mekar di Jepang Saat Syuting Video Klip Single Baru
-
5 Bisnis Clara Shinta yang Membuatnya Kaya Raya sebagai Single Parent
-
HyunA Minta Maaf Usai Ambruk di Panggung Waterbomb Macau 2025
-
Melanie Subono Gebrak Medsos: Unggah 19 'Dosa' Soeharto, Pertanyakan Kelayakan Gelar Pahlawan
-
Al Ghazali Ziarah ke Makam Kakek Buyut, Pahlawan Nasional HOS Tjokroaminoto
-
Pemain Film Pee Mak, Davika Hoorne Resmi Menikah dengan Aktor Ter Chantavit
-
Clara Shinta Bongkar Borok Mantan Suami: Gadai Mobil dan Ambil Uang Ratusan Juta Diam-Diam