Suara.com - Pembukaan Piala Dunia 2014 tinggal tiga hari lagi. Pelantun lagu We Are One yang merupakan lagu resmi Piala Dunia 2014, Jennifer Lopez batal tampil dalam pembukaan Piala Dunia. J-Lo menyanyikan lagu We Are One bersama rapper Pitbull dan Claudia Leitte.
Kepastian absennya J-Lo dalam acara pembukaan Piala Dunia 2014 disampaikan oleh Federasi Sepak Bola Dunia (FIFA) lewat pernyataan resminya.
“Karena masalah produksi, Jenifer Lopez, salah satu artis yang menyayikan lagu We Are One tidak bisa tampil dalam acara pembukaan Piala Dunia,” kata FIFA.
Acara pembukaan yang akan berlangsung selama 25 menit itu akan menampilkan 600 artis termasuk atraksi akrobatik dan capoeira, bela diri khas Brasil. Puncak acara pembukaan Piala Dunia akan menghadirkan lagu We Are One, yang akan diiringi oleh kelompok musik Olodum.
Ini bukan kali pertama J-Lo absen dalam acara terkait Piala Dunia 2014. Januari lalu, mantan istri Marc Anthony itu juga tidak bisa hadir saat perkenalan lagu We Are One di Rio de Janeiro. Pembukaan Piala Dunia 2014 pada 12 Juni nanti di Rio de Janeiro diperkirakan akan disaksikan 60 ribu orang di stadion Corinthians Arena. (AFP/CNA)
Berita Terkait
-
Dianggap Beban Negara! Stadion Legendaris Final Piala Dunia Terlilit Utang Rp34 Triliun
-
Jennifer Lopez Blak-blakan: Ini Alasan Perceraian dengan Ben Affleck Jadi 'Berkah' Tersembunyi
-
Aksi Panggungnya Dianggap Vulgar, Jennifer Lopez Dikecam Warganet
-
Jennifer Lopez dan Robert Zemeckis Berkolaborasi dalam Film Netflix Terbaru
-
Mengintip Gaya Non-Biner Anak Jennifer Lopez, Tak Mau Disebut Perempuan atau Laki-laki!
Terpopuler
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 5 Serum Wardah untuk Mengurangi Flek Hitam dan Garis Halus pada Kulit Usia 40 Tahun
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Plt Gubri SF Hariyanto Diminta Segera Tetapkan Kepala Dinas Definitif
Pilihan
-
Dekati Rp17.000, Rupiah Tembus Rekor Terburuk 2026 dalam Satu Bulan Pertama
-
IHSG Tembus Rekor Baru 9.110, Bos BEI Sanjung Menkeu Purbaya
-
7 Rekomendasi HP Baterai Jumbo Paling Murah di Bawah Rp3 Juta, Aman untuk Gaming
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Jadi Bos BI, Purbaya: Bagus, Saya Mendukung!
-
Rupiah Tembus Rp16.955, Menkeu Purbaya: Bukan Karena Isu Wamenkeu ke BI
Terkini
-
Bantah Isu Jadi Istri Kelima Mualem, Intip Profil Lengkap Datin Sri Vie Shantie Khan
-
Viral! Bocah Menangis Menolak Pulang, Minta Ayah Nikahi Gurunya
-
Heboh Video Pernikahan Gubernur Aceh, Vie Shantie Khan Klarifikasi Isu Jadi Istri Baru Mualem
-
Tengku Zanzabella Minta Publik Berempati ke Aurelie Moeremans, Tapi Jangan Tuduh Roby Tremonti
-
Sempat Tak Bisa Jalan, Jaja Miharja Kini Konsumsi Puluhan Butir Obat Sehari Demi Sehat Lagi
-
Tak Paksa Anak Jadi Artis, Sule Cuma Minta Fokus Tentukan Masa Depan
-
Detik-Detik Menegangkan Helikopter yang Ditumpangi Raffi Ahmad Oleng di Bali Akibat Cuaca Buruk
-
Manohara Kembali Buka-bukaan Soal Ibunya, Akui Sering Dibawa ke Dukun Sejak Kecil
-
Hadiri Premier Film Penerbangan Terakhir, Bella Damaika Mantan Selingkuhan Pilot Tuai Hujatan
-
Akui Sempat Malu Main Sinetron Ganteng Ganteng Serigala, Jessica Mila Tuai Kritik