Suara.com - Salah satu aktor Hollywood yang menjadi pujaan berjuta-juta perempuan di dunia, George Clooney, siap menikah dengan pengacara kenamaan asal Inggris berdarah Lebanon Amal Alaluddin yang direncanakan pada Senin 29 September 2014 nanti.
Clooney akhirnya melepas lajang dengan menikahi Amal setelah lama menyandang status duda usai bercerai dengan Talia Baslam pada 1993.
Namun, sebelum jatuh ke pelukan Amal, lelaki berusia 53 tahun itu punya kisah asmara yang cukup panjang dengan beberapa selebriti. Siapa saja mereka?
1. Kelly Preston
Mantan model yang berkiprah di perfilman Hollywood ini pernah berkencan dengan Clooney pada tahun 80-an. Namun, Kelly yang menganut Scientologi ini telah berumah tangga dengan John Travolta sejak 1991 hingga sekarang, dan dikaruniai tiga orang anak. Sayangnya anak mereka bernama Jett meninggal dunia pada 2 Januari 2009.
2. Talia Balsam
Putus dari Kelly Preston, Clooney berkencan dengan aktris Hollywood, Talia Balsam, pada 1984. Mereka sempat mengikat tali pernikahan pada 1989 hingga akhirnya bercerai pada 1993. Pernikahan mereka tak sampai melahirkan anak.
Usai bercerai dengan Clooney, Talia menikahi aktor John Slattery pada 1998 hingga sekarang. Mereka dikaruniai seorang putra bernama Harry Slattery.
3. Celine Balitran
George Clooney pernah jatuh ke pelukan aktris asal Prancis ini. Clooney dan Celine mulai berkencan pada 1996 dan akhirnya berpisah pada 1999.
4. Lisa Snowdon
Model cantik ini pernah mengalami pacaran putus-sambung dengan George Clooney pada 2002. Mereka bertemu pertama kali saat pengambilan gambar iklan Martini pada tahun 2000.
5. Sarah Larson
Berkat pacaran dengan George Clooney, Sarah Larson yang awalnya bekerja menjadi pramusaji cocktail di acara ulang tahun Clooney, akhirnya sukses menjadi model. Mereka mulai berkencan pada 2007 dan tak lama putus.
6. Elisabetta Canalis
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sepatu Jalan Kaki untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Bantalan Nyaman Bisa Cegah Nyeri Sendi
- 5 Mobil Bekas Blue Bird yang Banyak Dilirik: Service Record Jelas, Harga Mulai Rp60 Jutaan
- 7 Sepatu Sandal Skechers Diskon hingga 50% di Sports Station, Empuk Banget!
- Evaluasi Target Harga BUMI Usai Investor China Ramai Lego Saham Akhir 2025
- Sheila Marcia Akui Pakai Narkoba Karena Cinta, Nama Roger Danuarta Terseret
Pilihan
-
Petani Tembakau dan Rokok Lintingan: Siasat Bertahan di Tengah Macetnya Serapan Pabrik
-
Bos Bursa Mau Diganti, Purbaya: Tangkap Pelaku Goreng Saham, Nanti Saya Kasih Insentif!
-
Omon-omon Purbaya di BEI: IHSG Sentuh 10.000 Tahun Ini Bukan Mustahil!
-
Wajah Suram Kripto Awal 2026: Bitcoin Terjebak di Bawah $100.000 Akibat Aksi Jual Masif
-
Tahun Baru, Tarif Baru: Tol Bandara Soekarno-Hatta Naik Mulai 5 Januari 2026
Terkini
-
Lirik Lagu Tak Diberi Tulang Lagi: Benarkah Milik Kuburan Band untuk Lawan Slank?
-
Lirik Lagu Tak Diberi Tulang Lagi: Benarkah Milik Kuburan Band untuk Lawan Slank?
-
7 Rilisan Terbaru Disney+ Januari 2026, Ada Tron: Ares dan Wonder Man
-
Bela Manajer, Farel Prayoga Sentil Ayahnya Jual 2 Motor
-
Hamil Lagi dan Dituding Numpang Ayu Ting Ting, Adik Murka: Suami Gue Bukan Pengangguran
-
Rumah Ambruk, Diding Boneng Kini Sakit Asma
-
Dituding Kabur Usai Hamili Friceilda Prillea, Anrez Adelio Pastikan Mau Tanggung Jawab
-
Menjawab Mereka yang Remehkan Soleh Solihun: Sangat Layak Jadi Juri Indonesian Idol
-
Manajer Kembali Buka Borok Ayah Farel Prayoga, Tak Bayar Utang hingga Selingkuh
-
Ajak Umrah, Cara Celine Evangelista Konfirmasi Anak-anaknya Muslim