Suara.com - Kebahagiaan menyelimuti Raffi Ahmad dan Nagita Slavina (Gigi) yang telah resmi menjadi suami istri sejak Jumat (17/10/2014) kemarin. Mereka melangsungkan akad nikah di hotel Ritz Carlton Pacific Place, Jakarta Selatan.
Gigi mau berbagi cerita pengalaman malam pertama tidur bersama suaminya Raffi Ahmad di acara Dahsyat RCTI melalui sambungan telepon.
“Tidur ada Raffi di sebelah aneh, kayak mimpi. Tapi senang, Alhamdulillah,” ujar Gigi, Sabtu (18/10).
Raffi mengaku tadi malam tidurnya mendengkur, disebabkan kondisi fisik yang sudah sangat lelah.
“Gua capek, gue berdiri dari pagi sampai malam. Terus malam berdiri lagi,” Raffi memberikan alasan.
Pasangan ini selanjutnya menggelar resepsi pertama dengan 3.000 undangan di lokasi yang sama dengan akad nikah pada Minggu (19/10) besok. Selanjutnya menggelar resepsi kedua cuma untuk 200 undangan dari kalangan orang terdekat mereka di Alila Villas Soori, Tabanan, Bali, pada Sabtu (25/10).
Berita Terkait
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
-
Daftar Saham IPO Paling Boncos di 2025
Terkini
-
Nasihat Buya Yahya Jadi Titik Balik Inara Rusli Cabut Laporan Polisi dan Rujuk dengan Insanul Fahmi
-
Rekap Lengkap Ramalan Hard Gumay 2026: Kematian Artis, Perceraian Seleb Hingga Bencana Alam
-
Suami Terseret Kasus Penipuan, Boiyen Ungkap Harapan Ini untuk Tahun 2026
-
Sambut Tahun Baru dengan Teror, Nonton Film Dusun Mayit Beli 1 Gratis 1 di m.tix
-
Viral Sosok 'Mbak Pipit' Disebut ART Cristiano Ronaldo yang Digaji Rp93 Juta, Begini Faktanya
-
Dipanggil Kamari 'Papa', Senyum Justin Hubner Disebut Mirip dengan Mendiang Dali Wasink
-
Drama Keluarga Beckham Berlanjut, Foto Brooklyn Tak Ada di Rangkuman Akhir Tahun David Beckham
-
Lolos Audisi Indonesian Idol, Fajar Sadboy Siap Tinggalkan Pekerjaan
-
Rumah Diding Boneng Roboh, Raffi Ahmad Turun Tangan Beri Bantuan
-
Jawab Gosip yang Beredar, Pengacara Benarkan Ridwan Kamil dan Aura Kasih Saling Kenal