Suara.com - Vidi Aldiano dan Alika Islamadina mendaur ulang lagu religi ciptaan Dedi Dukun yang berjudul Akhirnya. Keduanya memiliki alasan unik mengapa harus berduet dalam lagu itu.
"Ini kan lagunya buat Ramadhan. Jadi biar kalau diundang nyanyi saur nggak sendirian, ada temennya. Hahaha," ujar Vidi tertawa, saat ditemui di Studio Backbeat, Cipete, Jakarta Selatan, Jumat (30/1/2015).
Selain itu, Alika juga mengutarakan alasan lain mengenai kolaborasi mereka.
"Biasanya nyanyi di Ramadhan itu akan direquest nyanyiin lagu orang yang temanya itu. Tapi kalau punya single religi sendiri kan berarti kita akan bawain lagu kita," ujar Alika.
Meski Ramadhan masih beberapa bulan lagi, keduanya sudah mengerjakan pembuatan lagu tersebut. Setelah selesai proses rekaman, Vidi dan Alikan akan segera melakukan proses pengerjaan video klip single religi mereka.
Tag
Berita Terkait
-
Penampilan Baru Vidi Aldiano Berkumis di Tengah Hiatus Curi Perhatian
-
Penampilan Vidi Aldiano di Masa Vakum, Kumisnya Bikin Pangling
-
Selain Devano, 6 Artis Indonesia Ini Rela Ganti Nama Panggung Demi Hoki dan Citra Baru
-
Otak Kerja Terus! Rossa Ungkap Vidi Aldiano Tetap Produktif meski Berjuang Lawan Kanker
-
Tahun ke-6 Berjuang Lawan Kanker, Vidi Aldiano Sampaikan Pesan Haru
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 5 Cat Rambut yang Tahan Lama untuk Tutupi Uban, Harga Mulai Rp17 Ribuan
Pilihan
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
-
Duduk Perkara Ribut Diego Simeone dengan Vinicius Jr di Laga Derby Madrid
Terkini
-
Kisah Kelam Aurelie Moeremans Diminta Mantan Bertato Agar Gagal Ikut Kontes Kecantikan
-
Segera Tayang di Indonesia, Papa Zola The Movie Angkat Peran Ayah dalam Film Animasi Keluarga
-
7 Fakta Perceraian Kristy dan Desmond Scott yang Bikin Geger, Ada Perselingkuhan?
-
Fakta Film Bidadari Surga: File Sempat Hilang hingga Dinda Hauw Syuting dalam Kondisi Baby Blues
-
Sintya Marisca Pamer Foto Cincin di Jari Manis, Resmi Tunangan?
-
Sinopsis Crime 101, Chris Hemsworth Jadi Pencuri Ulung Paling Diburu Polisi
-
5 Aktris yang Paling Diunggulkan untuk Peran Mother Gothel di Live-Action Tangled
-
5 Momen Ikonik GDA 2026: Daesang Jennie hingga Aksi 'Loading' CORTIS!
-
Apa Itu Child Grooming? Pengalaman Traumatis Aurelie Moeremans di Buku Broken Strings
-
Hesti Purwadinata dan Suami Dapat Ancaman Usai Dukung Aurelie Moeremans