Suara.com - Penyanyi dangdut Julia Perez alias Jupe menilai almarhum Alex Komang tak pernah menunjukkan sifat sombong meskipun menyandang predikat aktor senior. Kepada siapapun, Alexselalu rendah hati.
"Makanya satu hal yang saya pelajari dari beliau adah kesederhanaannya," kata Jupe ditemui di kawasan Tebet, Jakarta Selatan, Sabtu (14/2/2015).
"Saya salut banget. Setidaknya ada aktor senior yang memiliki sifat sederhana," ujarnya lagi.
Kepergian Alex untuk selama-lamanya dianggap Jupe berita duka besar bagi Bangsa Indonesia, khususnya pecinta perfilman. Dia bilang kiprah Alex di dunia akting tak perlu diragukan lagi.
"Semoga beliau tenang di sana," ujarnya.
Alex meninggal dunia di Rumah Sakit Umum Pusat (RSUP) dr Kariadi Semarang, Jawa Tengah, Jumat (13/2/2015) sekira pukul 20.00 WIB akibat penyakit kanker hati. Aktor yang juga ketua Badan Perfilman Indonesia (BPI) periode 2014-2017 ini dikebumikan di kampung halamannya, Desa Pecangaan Kulon, Pecangaan, Jepara, Sabtu siang.
Tag
Berita Terkait
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan dari Suzuki, Ideal untuk Harian karena Fungsional
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- Apakah Habis Pakai Cushion Perlu Pakai Bedak? Ini 5 Rekomendasi Cushion SPF 50
- 5 Rekomendasi HP RAM 8GB Rp1 Juta Terbaik yang Bisa Jadi Andalan di 2026
- 7 Sepatu Nike Tanpa Tali yang Praktis dan Super Nyaman untuk Lansia
Pilihan
-
Rupiah Loyo, Modal Asing Kabur Rp 27 Triliun Sejak Awal Tahun
-
Izin Tambang Emas Martabe Dicabut, Agincourt Resources Belum Terima Surat Resmi dari Pemerintah
-
Hashim dan Anak Aguan Mau Caplok Saham UDNG, Bosnya Bilang Begini
-
Harga Kripto Naik Turun, COIN Pilih Parkir Dana IPO Rp220 Miliar di Deposito dan Giro
-
Prabowo Cabut Izin Toba Pulp Lestari, INRU Pasrah dan di Ambang Ketidakpastian
Terkini
-
Siap Minta Maaf ke Mawa, Insanul Fahmi Tinggal Buktikan Tidak Berzina dengan Inara Rusli
-
Sutradara Danur Klarifikasi Dugaan Sewa Buzzer untuk Serang Film Na Willa
-
Tak Lagi 'I Love You Dua-duanya', Insanul Fahmi Isyaratkan Pilih Istri Sah dan Lepas Inara Rusli
-
Siapa Ade Chaerunisa? Viral Petantang-petenteng Pamer Punya 3 Surat Tanah
-
Sebarkan Video Ricky Harun Karaoke bareng LC, Motif Vierdha Dipertanyakan
-
Vierdha Bantah Jadi LC yang Temani Ricky Harun, Tapi Akui Pernah Diajak Bertemu
-
Damai dengan Inara Rusli, Insanul Fahmi Percaya Diri Bisa Balik Lagi ke Istri Sah
-
Siapa Pacar Umay Shahab? Dikaitkan dengan Mundurnya Prilly Latuconsina dari Sinemaku Pictures
-
Cinta yang Tumpah-Tumpah Berakhir Tragis: Ringgo Agus Rahman Ceritakan Sabai Patah Jari Kaki
-
Polisi Bedah Materi "Mens Rea", Jadwal Pemeriksaan Pandji Pragiwaksono Menunggu Keterangan Ahli