Suara.com - Komedian Sudarmadji alias Doyok ikut menanggapi eksekusi mati terhadap 9 terpidana mati kasus narkoba. Pelawak yang pernah mencicipi jeruji besi akibat barang haram tersebut mendukung penuh ketegasan pemerintahan Presiden Joko Widodo menegakkan kedaulatan hukum Indonesia.
Doyok bahkan mengikuti setiap perkembangan kasus hukuman mati lewat layar televisi. Dia rela begadang demi menyaksikan detik-detik pelaksanan eksekusi mati di LP Nusakambangan, Cilacap, Jawa Tengah baru-baru ini.
Berikut perbincangan khusus Suara.com dengan Doyok soal eksekusi mati terpidana kasus narkoba.
Anda setuju hukuman eksekusi mati untuk bandar dan pengedar narkoba di Indonesia?
Setuju. Seratus persen setuju
Alasannya?
Ini kan undang-undang masih mengikuti undang-undang Belanda, sampai sekarang belum direvisi dan diamandemen jadi setuju.
Dukungan Anda apakah karena Indonesia darurat narkoba?
Iya. Daripada anak bangsa semakin banyak korban, satu hari 40 orang meninggal. 1 tahun hampir 40 ribu (meninggal), lebih baik korbankan satu orang.
Anda sepertinya getol mengikuti perkembangan eksekusi terpidana narkoba yang baru-baru ini dilakukan?
Saya ikutin sampai jam 3 pagi. Saya tidak tidur.
Apa yang membuat Anda begitu antusias?
Ingin tahu perkembangannya seperti apa. Ingin merefleksi diri jangan sampai kita ke situ (narkoba) lagi. Ngeri banget soalnya.
Menurut Anda, eksekusi itu bisa bikin pengedar jera?
Kalau efek jera kayaknya tidak karena itu mafia. Ada kaitannya dengan uang, jadi para pengedar akan berbuat dan sepinter-pintarnya mengedarkan barang-barang haram tersebut.
Berita Terkait
Terpopuler
- Penampakan Rumah Denada yang Mau Dijual, Lokasi Strategis tapi Kondisinya Jadi Perbincangan
- Belajar dari Tragedi Bulan Madu Berujung Maut, Kenali 6 Penyebab Water Heater Rusak dan Bocor
- Prabowo Disebut Ogah Pasang Badan untuk Jokowi Soal Ijazah Palsu, Benarkah?
- 3 Shio Paling Beruntung Pekan Ketiga 13-19 Oktober 2025
- 4 Mobil Listrik Termurah di Indonesia per Oktober 2025: Mulai Rp180 Jutaan
Pilihan
-
6 Fakta Isu Presiden Prabowo Berkunjung ke Israel
-
Harga Emas Antam Hari Ini Cetak Rekor Tertinggi Pegadaian, Tembus Rp 2.565.000
-
Warisan Utang Proyek Jokowi Bikin Menkeu Purbaya Pusing: Untungnya ke Mereka, Susahnya ke Kita!
-
Tokoh Nasional dan Kader Partai Lain Dikabarkan Gabung PSI, Jokowi: Melihat Masa Depan
-
Proyek Rp65 Triliun Aguan Mendadak Kehilangan Status Strategis, Saham PANI Anjlok 1.100 Poin
Terkini
-
Culture Wars Hadirkan Lagu Baru, Gambarkan Perjalanan Pahit-Manis Kehidupan
-
Suarakan Perdamaian, Seringai Tarik Lagunya di Spotify
-
Heboh Kabar Karyawan RANS Resign Karena Beban Kerja, Netizen Sebut Ada yang Sering Infus
-
Akting Terlalu Total, Firza Valaza Ditegur Keras Iyan Sambiran Gegara Dikira Sakiti Nunung Srimulat
-
Habib Jafar Tanggapi Framing TV ke Ponpes Lirboyo: Tak Kenal Maka Tak Sayang
-
ART Tak Digaji 3 Bulan Nekat Curi Sembako Majikan, Videonya Tuai Pro dan Kontra
-
Jawaban Nyelekit Andre Taulany soal Penyebab Ingin Pisah: Seperti Mati Lampu
-
Isyaratkan Hijrah, Reza Artamevia Ungkap Rencana Buat Album Religi
-
Gus Miftah Serukan #BoikotTrans7, Imbas Tayangan Soal Pondok Pesantren Lirboyo
-
Reza Artamevia Ungkap Kebahagiaan Punya Cucu: Tatapannya Luar Biasa!