Suara.com - Etta Ng blak-blakan tentang sosok ayahnya, bintang laga Hong Kong Jackie Chan. Menurutnya, Jackie tak lebih dari ayah biologisnya.
Perempuan yang kini berusia 15 tahun itu dilahirkan dari rahim Eline Ng, ratu kecantikan, hasil hubungannya dengan Jackie di luar pernikahan.
Ia mengingat masa kecilnya ketika di sekolah banyak teman-teman yang dijemput oleh ayahnya saat pulang.
Namun, Etta mengaku tak marah kepada Jackie dan dia hanya tak mau bertemu dengan Jackie di saat ia sudah terbiasa hidup tanpa sosok ayah di sampingnya.
Etta juga mengatakan bahwa ibunya telah memberikan kasih sayang yang begitu besar untuknya.
Sementara itu, Etta mengklaim ia tak pernah menerima uang dari Jackie. Dia dibesarkan di Shanghai sebelum pindah ke Hongkong pada 2010. Sementara, Etta bersama ibundanya sering mengelak berbicara soal Jackie.
Beda dengan sumber, ada yang mengatakan bahwa Etta setelah pindah ke Hongkong sangat ingin bertemu ayahnya.
Namun, sang ibunda menentang keinginan Etta sehingga mereka selalu berdebat tentang hal itu.
Etta tumbuh dengan jiwa pemberontak dan tidak bisa fokus di sekolah. Dia tahu ibunda mencintainya, namun tanpa sosok ayah, Etta merasa keluarga tak lengkap, lanjut sumber.
Di saat bersamaan, Elaine menghadapi tekanan luar biasa dari karirnya yang tak stabil akibat terus-terusan ditanya media mengenai Jackie.
Tak bisa menangani stres, Elaine sempat mengunjungi psikiater. Bahkan menurut sumber, Elaine sering mendapat suasana hati yang buruk hingga mabuk-mabukan untuk mengubur rasa itu.
Tag
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Selevel Innova Budget Rp60 Jutaan untuk Keluarga Besar
- 5 Pilihan Ban Motor Bebas Licin, Solusi Aman dan Nyaman buat Musim Hujan
- 5 HP Memori 128 GB Paling Murah untuk Penggunaan Jangka Panjang, Terbaik November 2025
- 5 Mobil Keluarga Bekas Kuat Tanjakan, Aman dan Nyaman Temani Jalan Jauh
- Cara Cek NIK KTP Apakah Terdaftar Bansos 2025? Ini Cara Mudahnya!
Pilihan
-
Menkeu Purbaya Mau Bekukan Peran Bea Cukai dan Ganti dengan Perusahaan Asal Swiss
-
4 HP dengan Kamera Selfie Beresolusi Tinggi Paling Murah, Cocok untuk Kantong Pelajar dan Mahasiswa
-
4 Rekomendasi HP Layar AMOLED Paling Murah Terbaru, Nyaman di Mata dan Cocok untuk Nonton Film
-
Hasil Liga Champions: Kalahkan Bayern Muenchen, Arsenal Kokoh di Puncak Klasemen
-
Menkeu Purbaya Diminta Jangan Banyak Omon-omon, Janji Tak Tercapai Bisa Jadi Bumerang
Terkini
-
7 Rekomendasi Film Rio Dewanto, Legenda Kelam Malin Kundang Akhirnya Tayang di Bioskop
-
Men in Black 3: Agen J Melompat ke Tahun 1969 untuk Selamatkan Agen K, Malam Ini di Trans TV
-
Sinopsis First Man, Drakor Balas Dendam Baru Hahm Eun Jung dan Yoon Sun Woo
-
Beda dari Zaskia, Hanung Bramantyo Justru Santai Anak Ditegur Guru karena Rok Sekolah Pendek
-
Nikah Siri dengan Inara Rusli, Insanul Fahmi Kini Ungkap Alasan Tak Posting Foto Istri Sah di Medsos
-
Agak Laen: Menyala Pantiku! Rilis Hari Ini, Ernest Prakasa Justru Berduka atas Bencana di Sumatera
-
Rekap Lengkap Stranger Things Season 1 Sampai 4, Wajib Baca Sebelum Nonton Season 5
-
Comeback Usai Cuti Melahirkan, Mahalini Akui Tertekan dengan Label 'Penyanyi Viral'
-
Hamil Anak Pertama, Alyssa Daguise Mau Umroh dan Pulang Kampung ke Paris
-
Surya Insomnia Klarifikasi Aksi Tambal Jalan di Tangsel: Tak Bermaksud Singgung Siapapun