Suara.com - Penyanyi asal Inggris, James McElvar pingsan karena kepanasan saat dalam penerbangan dari London ke Glasgow dengan menggunakan pesawat EasyJet. Ini terjadi karena McElvar mengenakan pakaian hingga 12 lapis demi menghindari biaya bagasi.
Penyanyi boyband itu diduga mengalmai serangan jantung di ketinggian 37.000 kaki. Saat kejadian, McElvar mengenakan 6 T-shirts, 4 jumpers, 3 celana jeans, 2 celana jogging, 2 jaket dan 2 opi.
Semua ini dilakukan McElvar demi menghindari biaya bagasi yang diperkirakan mencapai 45 poundsterling atau sekitar Rp900 ribu. Ia memutuskan melakukan ini saat tiba di Bandara Standsted. Tapi tiga jam kemudian ia harus dirawat di rumah sakit.
McElvar mulai melepas satu per satu pakaiannya ketika mulai masuk pesawat, saat suhu badannay perlahan meningkat. Ia mulai berkeringat dingin sebelum akhirnya pingsan.
"Untuk siapapun yang ingin tahu kondisi James, ia kini baik-baik saja setelah dirawat di rumah sakit," demikian pengumuman resmi dari grup boyband tempat James bergabung. (ok.co.ok)
BERITA MENARIK LAINNYA:
Bocah Perempuan Tujuh Tahun Ditemukan dalam Rumah Penuh Sampah
6 Fakta Tentang Pluto Yang Wajib Anda Ketahui
David Beckham Bikin Penonton Tenis Wimbledon Bersorak, Ada Apa?
Mengapa Kapal Sering Alami Gangguan di Pulau Jabuka?
Kamera Tersembunyi Ditemukan di Bawah Wastafel Toilet Kedai Kopi
Berita Terkait
-
Teume Siap Serbu! TREASURE Buka Pop-Up Store 'Love Pulse' di Jakarta
-
The Boyz Siap Tutup Tur Dunia The Blaze di ICE BSD, Sapa The B dengan Pesan Hangat Bahasa Indonesia
-
Kondisi Dianggap Tak Kondusif, Konser Winner di Jakarta Resmi Dibatalkan
-
Sambangi Jakarta, Member ARrC Gemar Main Petak Umpet di Hotel
-
ARrC Gandeng Karafuru: Boyband Korea Kolaborasi NFT Bareng Anak Bangsa!
Terpopuler
- Breaking News! PSSI Resmi Umumkan Pelatih Timnas Indonesia
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
- 5 Rekomendasi Cushion Mengandung Skincare Anti-Aging Untuk Usia 40 Ke Atas
- Djarum Buka Suara soal Pencekalan Victor Hartono dalam Kasus Dugaan Korupsi Tax Amnesty
- 5 Smartwatch Terbaik untuk Olahraga dan Pantau Detak Jantung, Harga Mulai Rp300 Ribuan
Pilihan
-
Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
Terkini
-
Who Am I?: Salah Satu Film Paling Berbahaya Jackie Chan, Malam Ini di Trans TV
-
9 Film Adaptasi Game Legendaris, Pemanasan Sebelum The Legend of Zelda Tayang
-
Jordi Onsu Sudah 3 Tahun Tak Bicara dengan Ruben Onsu: Komunikasi Diblokir!
-
Jordi Onsu Ogah Bertemu Mak Ifah, Khawatir Ibunya Ngamuk dari Kubur
-
Curhatan Samuel Christ Soal Istri Suka Bangun Siang Disorot, Langsung Klarifikasi Setelah Viral
-
Vokal Kritik Pemerintah, Ekspresi Fedi Nuril saat Fadli Zon Berpidato di FFI 2025 Viral
-
Ariana Grande Idap Salah Satu Virus Mematikan, Mendadak Batal Hadiri Acara
-
Sebut Batik dari Malaysia ke Ariana Grande, Aisha Retno 'Penyanyi Berdarah Indonesia' Klarifikasi
-
Promo Nonton Film di CGV untuk Pelanggan Telkomsel Hari Ini, Beli Tiket Cuma Rp10 Ribu
-
Pengakuan Kocak Raisa Usai Viral Lari Hindari Wartawan di AMI Awards: Takut Ditanya-tanya