Suara.com - Aktris Halle Berry menggugat cerai suaminya, Olivier Martinez. Gugatan ini nyaris luput pantauan media lantaran Halle menggunakan nama alias dalam berkas gugatannya.
Menurut laman TMZ, permohonan cerai Halle didaftarkan Senin (27/10/2015) waktu setempat. Sehari sebelumnya, Olivier juga mengajukan gugatan serupa di Pengadilan tinggi California, AS.
Di berkas gugatannya, Halle memakai nama alias Hal Maria-nama tengahnya. Menurut seorang sumber, hal ini sengaja dilakukan karena alasan privasi. Di situ, Halle juga memalsukan nama suaminya.
Kuasa hukum Halle, Steve Kolodny, juga ikut mencantumkan nama anak hasil perkawinan Halle dan Olivier, Maceo di berkas gugatannya. Setali tiga uang, nama Maceo juga dipalsukan menjadi Mac Martin.
Halle dan Olivier diketahui pernah menandatangani surat perjanjian pranikah. Artinya, sebelum melayangkan gugatannya, Halle sudah itung-itungan soal hak asuh anak serta harta gono-gini yang bakal dia kuasai. (TMZ)
Tag
Berita Terkait
-
Halle Berry dan Chris Hemsworth Bikin Film Perampokan, Netizen Malah Bahas MCU: Storm dan Thor Join!
-
Moonfall: Ketika Bulan Menghantam Bumi dan Teori Konspirasi Terbukti, Malam Ini di Trans TV
-
Ulasan Film Never Let Go, Teror Supranatural di Balik Rerimbunan Hutan
-
Bergenre Thriller, Film Crime 101 Gaet Halle Berry dalam Jajaran Pemain
-
Review Film Never Let Go: Emosi Halle Berry di Horor Psikologis Penuh Drama
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Selevel Innova Budget Rp60 Jutaan untuk Keluarga Besar
- 5 Pilihan Ban Motor Bebas Licin, Solusi Aman dan Nyaman buat Musim Hujan
- 5 HP Memori 128 GB Paling Murah untuk Penggunaan Jangka Panjang, Terbaik November 2025
- 5 Mobil Keluarga Bekas Kuat Tanjakan, Aman dan Nyaman Temani Jalan Jauh
- Cara Cek NIK KTP Apakah Terdaftar Bansos 2025? Ini Cara Mudahnya!
Pilihan
-
Menkeu Purbaya Mau Bekukan Peran Bea Cukai dan Ganti dengan Perusahaan Asal Swiss
-
4 HP dengan Kamera Selfie Beresolusi Tinggi Paling Murah, Cocok untuk Kantong Pelajar dan Mahasiswa
-
4 Rekomendasi HP Layar AMOLED Paling Murah Terbaru, Nyaman di Mata dan Cocok untuk Nonton Film
-
Hasil Liga Champions: Kalahkan Bayern Muenchen, Arsenal Kokoh di Puncak Klasemen
-
Menkeu Purbaya Diminta Jangan Banyak Omon-omon, Janji Tak Tercapai Bisa Jadi Bumerang
Terkini
-
5 Serial Netflix Terpopuler Sepanjang Masa, Stranger Things Segera Tamat
-
Berani Laporkan Inara Rusli ke Polisi, Ternyata Wardatina Mawa Punya Backingan yang Tak Main-Main
-
5 Film Indonesia Raih Penonton Terbanyak di Hari Pertama Penayangan Sepanjang 2025
-
Sinopsis We Bury The Dead, Daisy Ridley Hadapi Zombie Jenis Baru
-
Rekomendasi Film Indonesia Genre Sci-fi di Netflix, Ceritanya Unik-Unik
-
Tahu Kabar Inara Rusli Dinikahi Pria Beristri Bukan Hoaks, Eva Manurung Ibu Virgoun Kejang-Kejang
-
Hotel Danau Toba Penuh Konflik Warisan, Diangkat ke Film Drama Komedi
-
Dipersatukan dengan Amanda Manopo, Kenny Austin Bocorkan Perannya di Series Paylater 2
-
7 Film Anime Masuk Daftar Eligible Oscars 2026
-
7 Rekomendasi Film Rio Dewanto, Legenda Kelam Malin Kundang Akhirnya Tayang di Bioskop