Suara.com - Aktris cantik Laudya Cynthia Bella belum mau berterus terang prihal hubungannya dengan Afifuddin Kalla, kerabat Wakil Presiden RI, Jusuf Kalla atau JK. Padahal, kedekatan mereka sudah terpampang jelas lewat beberapa foto yang diunggah ke akun Instagram miliknya.
Belum lama, dari foto diketahui Bella ditemani Afifuddin saat menghadiri Gala Premiere Ada Apa Dengan Cinta? 2 di Yogyakarta. Paling baru, mereka datang bersama ke sebuah acara resepsi pernikahan.
Di sisi lain, kedekatan mereka bikin ribut netizen. Hal ini terlihat dari berbagai komentar yang muncul menanggapi foto tersebut. Ada yang ikut senang melihat hubungan Bella dengan Afifuddin. Sebaliknya juga ada.
"ya allah gk setuju sm si affie kala haduh jgn liat materi tpi ketulusan hati," tulis akun eleeeeaaya.
Komentar itu ditanggapi akun liazizah. "Ya gamungkin krna materi lh bella ga kea gt klian jgn brfikir yg aneh2. Psti krna hatinya bkn ktna materinya," tulisnya membela.
Sementara akun fatimah_dwi menilai sang idola lebih cocok dengan aktor Reza Rahadian. "Tp balik lg jodoh di tangan Tuhan.. siapapun nanti jodoh teh @laudyacynthiabella semoga orng yg baik, baik agamanya, akhlaknya, dan rezekinya.. Aamiin.. sayang teh bella," tulisnya.
Malah, ada juga yang memberi saran buat Bella. "Maaf ya ka, @laudyacynthiabella, hanya ksh saran aja.. Utk mencari pria yg seiman, baik hati udh pasti harus, mapan, nyaman, setidaknya krn teteh artis yg cantik luar biasa carilah yg sebanding agar indah dilihat, jgn jd tolak ukurnya krn kaya dan jabatan.. Liat kak @laudyacynthiabella bnyak yg bilang gak cocok..," tulis akun faniokto.
Berita Terkait
Terpopuler
- Breaking News! PSSI Resmi Umumkan Pelatih Timnas Indonesia
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
- 5 Rekomendasi Cushion Mengandung Skincare Anti-Aging Untuk Usia 40 Ke Atas
- Djarum Buka Suara soal Pencekalan Victor Hartono dalam Kasus Dugaan Korupsi Tax Amnesty
- 5 Smartwatch Terbaik untuk Olahraga dan Pantau Detak Jantung, Harga Mulai Rp300 Ribuan
Pilihan
-
Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
Terkini
-
6 Fakta Menarik Jodoh 3 Bujang yang Bikin Jadi Raja di Netflix
-
Hotman Paris Ledek Firdaus Oiwobo yang Diminta Copot Toga oleh Hakim MK
-
Top 5 Serial Netflix Hari Ini: Drama Korea Mendominasi, Serial Indonesia Bertengger di Tiga Besar
-
Sinopsis The Hunger Games: Sunrise on the Reaping, Ungkap Asal-usul Haymitch Abernathy
-
Film Dukun Magang: Ketika Logika Mahasiswa Skeptis Terpaksa Berguru pada Ilmu Gaib
-
7 Drama Kim Woo Bin, Aktor yang Siap Menikah dengan Shin Min Ah
-
5 Rekomendasi Drakor Populer Tentang Balas Dendam, Terbaru Taxi Driver 3 Tayang Hari Ini
-
Review Film Wicked: For Good, Penutup Manis yang Kadang Terasa Kurang Bumbu
-
SinopsisThe Hunger Games: Sunrise on the Reaping, Ungkap Asal-usul Haymitch Abernathy
-
Backtrace: Upaya Sylvester Stallone Mengungkap Perampokan Misterius, Malam Ini di Trans TV