Suara.com - Pemain film Chika Jessica heran kenapa masyarakat begitu antusias dengan permainan Pokemon Go. Apalagi, sampai ketagihan mencari Pokemon, bahkan melakukannya sampai di luar batas.
"Kan fenomena Pokemon Go ini udah jadi bahan di acara talkshow aku sama mas Deddy. Mereka yang addict sampai hunting Pokemon ke luar negeri, gila aja kan," kata Chika saat peluncuran novel Triangle The Darkside di Gramedia Matraman, Jumat (22/7/2016).
Sampai hari ini, pemain film The Tarix Jabrix sama sekali belum tertarik mencoba mencari Pokemon.
"Pokemon Go mungkin cocok banget buat orang yang lagi mau buang waktu kali ya. Kalau nggak mau ngapa-ngapain mending cari Pokemon Go. Terus juga belum resmi download-nya, takut keamanan negara terancam," tutur Chika.
Tetapi, kata Chika, kemajuan teknologi tentu mengandung sisi baik maupun buruk. Sisi positifnya membuat orang-orang terus bergerak saat memainkan game.
"Orang jadi lebih bergerak, orang main gadget nggak diem aja nunduk, lebih kemana-mana gitu. Kaya taman jadi ramai, malah seru, bisa nemuin pacar juga kali aja buat yang main," ujar pemain film Gue Bukan Pocong.
"Negatifnya banyak orang addict, bermain bukan di tempat semestinya. Kan bisa bahaya nyebrang sambil main kaya gitu bisa ketabrak," Chika menambahkan.
Berita Terkait
-
Jenguk Sakit Malah Bikin Konten, Dwi Andhika Sempat Berprasangka Buruk dengan Chika Jessica
-
Sebut Chika Jessica Soulmate, Dwi Andhika Blak-blakan Ogah Nikah: Takut Merusak Hubungan
-
Pokemon GO Tunjukkan Inovasi Teknologi AR untuk Dorong Gaya Hidup Aktif dan Sehat
-
Chika Jessica Pilih Damai, Tak Lanjutkan Kasus Kekerasan Oknum Polisi terhadap Keponakannya
-
Trauma Usai Diseret Aparat, Keponakan Chika Jessica Jadi Jarang Keluar Rumah
Terpopuler
- Terungkap! Kronologi Perampokan dan Penculikan Istri Pegawai Pajak, Pelaku Pakai HP Korban
- 5 Rekomendasi Motor yang Bisa Bawa Galon untuk Hidup Mandiri Sehari-hari
- 5 Bedak Padat yang Bagus dan Tahan Lama, Cocok untuk Kulit Berminyak
- 5 Parfum Aroma Sabun Mandi untuk Pekerja Kantoran, Beri Kesan Segar dan Bersih yang Tahan Lama
- 7 Pilihan Sepatu Lokal Selevel Hoka untuk Lari dan Bergaya, Mulai Rp300 Ribuan
Pilihan
-
Jenderal TNI Muncul di Tengah Konflik Lahan Jusuf Kalla vs GMTD, Apa Perannya?
-
Geger Keraton Solo: Putra PB XIII Dinobatkan Mendadak Jadi PB XIV, Berujung Walkout dan Keributan
-
Cetak 33 Gol dari 26 Laga, Pemain Keturunan Indonesia Ini Siap Bela Garuda
-
Jawaban GoTo Usai Beredar Usul Patrick Walujo Diganti
-
Waduh, Rupiah Jadi Paling Lemah di Asia Lawan Dolar Amerika Serikat
Terkini
-
Sinopsis Surely Tomorrow, Drakor Romantis Baru Park Seo Joon dan Won Ji An di Prime Video
-
8 Drama Korea Bertema KDRT, As You Stood By Paling Menguras Emosi
-
Ditanya soal Perceraian Orangtua, Jawaban Anak Rachel Vennya Dewasa Banget
-
Belajar dari Masa Lalu, Hanum Mega Amankan Harta Jelang Nikah dengan Rafly
-
Kata Pandji Pragiwaksono soal Sanksi Adat Berikan 96 Kerbau ke Toraja
-
Dilaporkan Masyarakat Toraja, Pandji Pragiwaksono Belum Terima Panggilan Polisi
-
Pandji Pragiwaksono Minta Maaf, Tak Bermaksud Menyinggung Masyarakat Toraja
-
Andre Rosiade Bela Putrinya yang Dihujat Netizen: Azizah Salsha Tak Pernah Bikin Dosa ke Publik!
-
Miss Israel Bantah Menatap Sinis ke Miss Palestina, Anggap Netizen Lebay
-
Cerita Viral Albi & Shella di Film "Sampai Titik Terakhirmu" Hari Ini Mulai Diputar di Bioskop