Suara.com - Memang sih, bukan Ahmad Dhani jika tak menuai kontroversi dalam tindakan maupun ucapannya.
Baru-baru ini, sebuah cuplikan video yang diunggah akun gosip Lambe Nyinyir memperlihatkan wawancara Ahmad Dhani terhadap manajer artis Tata Liem di acara Logika Ahmad Dhani yang tayang di iNews TV pada 29 November 2015.
Di acara yang bertajuk Salah Body itu, Tata mengajukan pertanyaan tantangan kepada Dhani, apakah Dhani mau menerima jika ditunjuk jadi ikon LGBT?
"Gini ya, gak usah jadi ikon, kalau aku presiden, aku resmikan pernikahan sesama jenis," jawab calon wakil bupati Kabupaten Bekasi itu dengan santai.
Selain Tata Liem, Logika Ahmad Dhani bertajuk Salah Body itu juga dihadiri Dena Rahman.
Dalam sebuah pernyataan, Dena Rahman mengutarakan bahwa LGBTI (lesbian, gay, biseksual, transgender dan interseksual) punya dua konsep yang berbeda; gender identity dan sexual orientation.
Yang pertama, gender identity. Biasanya yang terjadi di kaum transgender. Secara lahiriah lelaki atau perempuan namun secara jiwa bertolak belakang.
"Transgender itu adalah your body and your soul doesn't meet, jadi hidupnya tidak selaras," kata Dena.
Selain itu, Dena juga menjelaskan bahwa LGBT masuk dalam kategori sexual orientation.
Berita Terkait
Terpopuler
- 3 Mobil Bekas 60 Jutaan Kapasitas Penumpang di Atas Innova, Keluarga Pasti Suka!
- 5 Sepatu Lokal Senyaman Skechers, Tanpa Tali untuk Jalan Kaki Lansia
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- Cek Fakta: Viral Ferdy Sambo Ditemukan Meninggal di Penjara, Benarkah?
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
Pilihan
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
-
Daftar Saham IPO Paling Boncos di 2025
Terkini
-
Padahal Jarang Muncul di TV, Rumah Senilai Rp50 Miliar Aura Kasih Dipertanyakan
-
Masih Cari Job MC Meski Jadi Wakil Bupati, Pembelaan Ramzi Tuai Kritik
-
Rayakan Tahun Baru, Joget Centil Marion Jola Lawan Hujan di Panggung Bundaran HI
-
Momen Atta Halilintar Salat di Emperan Toko Saat Liburan ke Tiongkok Picu Perdebatan
-
Sinopsis The Snitch: Persaingan Panas Jaksa dan Polisi di Balik Kasus Narkoba
-
Sinopsis Jangan Buang Ibu, Film Tentang Nasib Ibu di Panti Jompo
-
Berburu Tiket Gala Premiere Film Alas Roban Diskon 50 Persen, War Mulai Hari Ini!
-
Goyang Maut di Panggung Bundaran HI, Lia Ladysta Tak Lupa Kirim Doa buat Korban Bencana
-
Gara-Gara Lukisan Ini, Muncul Isu Terbaru Aura Kasih dan Ridwan Kamil Sudah Menikah?
-
Agak Laen: Menyala Pantiku! Jadi Film Indonesia Ketiga yang Tembus 10 Juta Penonton