Suara.com - Aktris Julia Perez alias Jupe meninggal dunia dalam perawatan di RSCM, Jakarta pada Sabtu (10/6/2017) lalu. Topik meninggalnya Jupe ikut masuk ke daftar Berita Artis Terpopuler pada pekan ini.
Sebelum itu, berita lain yang juga menyedot perhatian pembaca Suara.com adalah mengenai pertunangan DJ Una. Topik itu cukup menjadi magnet lantaran cerita lama Una sebagai pecinta sejenis kembali muncul ke permukaan.
Kabar yang tak kalah heboh datang dari Januarisman Runtuwene alias Aris "Idol". Aris sempat tak pulang ke rumahnya selama dua hari dan bikin panik sang istri.
Ingin tahu selengkapnya, berikut ini daftar berita hiburan terpopuler sepanjang pekan ini:
1. DJ Una Sempat 'Mesra' dengan Dera Idol, Kini Sudah Resmi Dilamar
Akun gosip lambe_turah pernah menampilkan gambar kemesraan DJ Una bersama penyanyi Non Dera Siagian, penyanyi jebolan Indonesian Idol 2012.
2. Deddy Corbuzier Sadarkan Kaum Muslim soal Buka Puasa yang Salah
Deddy Corbuzier memberitahu soal menu "buka puasa dengan yang manis" diartikan salah kaprah oleh kaum Muslim.
3. Aris "Idol" Hilang! Sudah Dua Hari Tak Pulang
Baca Juga: Pascaoperasi, Jupe Sempat Ogah Dibawa ke Ruang ICU
Kabar mengejutkan datang dari Januarisman Runtuwene atau yang sempat dikenal dengan nama Aris "Idol", jawara ajang Indonesian Idol musim kelima. Aris dinyatakan hilang kontak dan tak pulang ke rumah sejak Senin, (5/6/2017) subuh sekira pukul lima pagi sampai hari ini, Rabu (7/6/2017).
4. Kabarkan Hilang, Istri Malah Kipas-kipas Uang Pemberian Aris Idol
Drama hilangnya Januarisman Runtuwene atau dikenal Aris Idol sudah berakhir. Aris yang dikabarkan hilang oleh istrinya, Rosillia Octo Fany, pada Rabu (7/6/2017) kemarin tiba-tiba mengunggah foto terbaru di akun instagram pribadinya
5. Curhat Caca Tengker Rela Mati Demi Nagita Slavina dan Rafathar
Alsi Mega Marsha Tengker alias Caca Tengker rela mempertaruhkan nyawannya demi sang kakak, artis Nagita Slavina dan anaknya, Rafatha Malik Ahmad. Hal ini disampaikan Caca lewat medsos.
Berita Terkait
-
Artis Meninggal Akibat Kanker, Ustadz Seleb Ditahan di Singapura
-
Heboh Lamaran Artis hingga Kelakuan Kocak di Pernikahan Mantan
-
Artis Nikahi Brondong hingga Buang Hajat di Kloset Emas
-
Artis Kecewa Vonis Ahok hingga Dapat Luka Berat Akibat Kecelakaan
-
Artis Dimaki Unggah Video Kampanye hingga Diusir Pemilik Lahan
Terpopuler
- Breaking News! PSSI Resmi Umumkan Pelatih Timnas Indonesia
- 5 HP Murah RAM 8 GB Memori 256 GB untuk Mahasiswa, Cuma Rp1 Jutaan
- Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
- 5 Sunscreen Terbaik Mengandung Kolagen untuk Usia 50 Tahun ke Atas
- 8 Lipstik yang Bikin Wajah Cerah untuk Ibu Rumah Tangga Produktif
Pilihan
-
Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
Terkini
-
Sinopsis Love Me: Drakor Debut Dahyun TWICE, Seo Hyun Jin Bakal Jadi Dokter
-
Review Film Keadilan: Cerita Solid, Eksekusi Setengah Matang
-
Terbang Jauh ke Pedalaman Asmat, Cinta Laura Soroti Ketimpangan Pendidikan di Indonesia Timur
-
Cuma di TikTok Bisa Lihat Cinta Laura Tak Serius
-
Alasan Syifa Hadju Jarang Pakai Cincin Tunangan dari El Rumi, Ternyata Karena Takut Hal Ini
-
Perbaiki Kesehatan Mental, Jennifer Coppen Mau Hijrah ke Eropa
-
Selamat, Alyssa Daguise Umumkan Hamil Anak Al Ghazali
-
Debut Album Nanda Prima Dibidani Roby Geisha, Singel Gacoan Angkat Tema Psyco Romantic
-
AMI Awards 2025: Lagu Daerah Bukan Sekadar Niche, tapi Kualitas
-
Menang TikTok Awards 2025, Fuji Curhat Suka Duka Jadi Kreator Konten: Kadang Tertekan