Suara.com - Perseteruan antara Lisda Chandra dengan mantan kakak ipar, Khairil Anwar, yang merupakan suami ketiga Muzdalifah ternyata masih berlanjut.
Lisda melalui kuasa hukumnya, Henry Indraguna, telah melayangkan somasi kepada Khairil pada tanggal 2 Mei 2017, namun belum ada jawaban.
Oleh sebab itu, perempuan berparas cantik ini siap melaporkan Khairil ke polisi. Lisda kesal Khairil belum juga mengembalikan pinjaman Rp60 juta.
"Nanti kita lihat dulu sejauh mana, kalau masalah uang kan masuknya ke 372 penggelapan dan 378 ancamannya adalah 4 tahun," kata Henry usai menggelar jumpa press, di kawasan Senayan City, Jakarta Pusat, Rabu (5/7/2017).
Selain itu, Lisda juga menaruh dendam karena Khairil pernah menghina profesinya. Selain itu, kata Lizda, Khairil selama dua tahun ini tak menafkahi sang istri, Evi, yang juga kakak dari Lisda.
"Dia mengatakan bahwa pekerjaan marketing adalah seorang pelacur. Saya tidak suka itu. Kakak saya kerja, saya masuk karena apa? Karena selama dua tahun (Evie) ditinggalin, dia tidak nafkahin," terang Lisda.
Lisda mengaku telah meminjamkan uang Rp60 juta kepada suami ketiga Muzdalifah itu pada tahun 2009.
Versi Muzdalifah, Khairil belum bercerai dengan Evi di mana pasangan itu telah memiliki dua anak. Hal itu menjadi salah satu penyebab Muzdalifah akan melayangkan gugatan cerai kepada Khairil di Pengadilan Agama Kota Tangerang, Banten.
Baca Juga: Musdalifah Paksa PRT Makan Kotoran Kucing
Berita Terkait
Terpopuler
- Pandji Pragiwaksono Dihukum Adat Toraja: 48 Kerbau, 48 Babi, dan Denda 2 Miliar
- 6 HP Snapdragon dengan RAM 8 GB Paling Murah, Lancar untuk Gaming dan Multitasking Intens
- 8 Mobil Kecil Bekas Terkenal Irit BBM dan Nyaman, Terbaik buat Harian
- 7 Rekomendasi Parfum Lokal Aroma Citrus yang Segar, Tahan Lama dan Anti Bau Keringat
- 5 Rekomendasi Moisturizer Korea untuk Mencerahkan Wajah, Bisa Bantu Atasi Flek Hitam
Pilihan
-
Pahitnya Niat Baik: Guru Dipecat Karena Kumpulkan Rp20 Ribu untuk Gaji Honorer
-
Pemerintah Mau 'Bebaskan' Reynhard Sinaga, Predator Seksual Terkejam di Sejarah Inggris
-
Bahlil soal Izin Tambang di Raja Ampat : Barang Ini Ada, Sebelum Saya Ada di Muka Bumi!
-
Berapa Gaji Zinedine Zidane Jika Latih Timnas Indonesia?
-
Breaking News! Bahrain Batalkan Uji Coba Hadapi Timnas Indonesia U-22
Terkini
-
Gus Elham Yahya Minta Maaf Usai Videonya Cium Anak Kecil Viral, Akui Khilaf
-
Once Mekel Soroti Sengketa Royalti Lagu, Hak Pencipta dan Publik Harus Seimbang
-
Sal Priadi Singgung Etika Pencantuman Nama Artis di Line Up Acara Musik
-
Nafsu Makan Kembali Menggila, Fahmi Bo Kini Punya Satu 'PR Besar' Usai Operasi
-
Klarifikasi Sarwendah Soal Bayi Tabung Bikin Heboh, Ternyata Ini Keunggulan IVF
-
Miris! Vina Panduwinata Ungkap Pencipta Lirik 'Burung Camar' Tak Pernah Dapat Royalti
-
Gabungkan 5 Seni Bela Diri, Jefri Nichol Kewalahan Lawan Elang El Gibran di Pertaruhan The Series 3
-
Kaki Bengkak Tertabrak Troli Saat Syuting Pertaruhan 3, Maudy Effrosina Malah Ketagihan Genre Aksi
-
Buntut Video Viral Cium Anak-anak Saat Dakwah, Gus Elham Yahya Akhirnya Buka Suara dan Minta Maaf
-
Putus dari Erika Carlina, DJ Bravy Masih Boleh Bertemu dan Anggap Baby Andrew Anaknya