Suara.com - Aktris Tyas Mirasih resmi dipersunting Raiden Soedjono. Pernikahan digelar siang ini, Sabtu (8/7/2017), di Plataran Cilandak, Jagakarsa, Jakarta Selatan.
Prosesi akad nikah Tyas dan Raiden dilaksanakan pukul 11.00 WIB dan berlangsung secara tertutup.
Resepsi pernikahan Tyas dan Raiden rencananya digelar besar-besaran. Raiden mengaku sudah menyebar sekitar dua ribu undangan kepada kerabat dan sahabat.
Menilik Instagram Tyas, sudah beberapa foto persiapan diunggah, misalnya saat calon istri Raiden tersebut dirias.
"This is it! Bismillah. Bless our journey Allah," tulis Tyas dalam keterangan fotonya di Instagram dua jam yang lalu.
Tyas juga tampak mengunggah video di Instagram Story satu jam yang lalu di dalam mobil saat hendak melangsungkan akad nikah.
Artis yang juga pemain FTV tersebut, terlihat sangat cantik berkerudung putih renda-renda.
Baca Juga: Hyundai Bikin 'Iron Man Edition', Saingi Honda HR-V
Dua hari sebelum menggelar pernikahan, mereka sempat mengadakan pengajian terlebih dahulu yang bertempat di kediaman orangtua Tyas di Raffles Hills, Cibubur, Jawa Barat.
"Pengajian sekalian semua keluarga kumpul buat minta restu. Haru biru suasananya, nggak bisa berkata-kata, sedih," kata Tyas usai acara pengajian.
Bintang film "Youtuber" sedih lantaran dalam momen sakral ini dia tak bisa minta restu kepada sang ayah, Surman Widiatmo, karena sudah meninggal dunia.
Berita Terkait
-
Cara Hitung Hari Baik Pernikahan Menurut Primbon Jawa
-
Marriage Is Scary: Kita Takut Menikah, atau Takut Tidak Bahagia?
-
Perceraian Mencuat: Benarkah Angkanya Melonjak dan Gugatan Didominasi Istri?
-
Kini Cerai, Video Perdebatan Deddy Corbuzier dan Sabrina Chairunnisa Soal Nafkah Bulanan Viral Lagi
-
Ada Apa dengan Irish Bella? Suami Singgung Dosa Besar Fitnah
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
- 4 Mobil Bekas 7 Seater Harga 70 Jutaan, Tangguh dan Nyaman untuk Jalan Jauh
- 5 Rekomendasi Mobil Keluarga Bekas Tahan Banjir, Mesin Gagah Bertenaga
Pilihan
-
Tragedi Pilu dari Kendal: Ibu Meninggal, Dua Gadis Bertahan Hidup dalam Kelaparan
-
Menko Airlangga Ungkap Rekor Kenaikan Harga Emas Dunia Karena Ulah Freeport
-
Emas Hari Ini Anjlok! Harganya Turun Drastis di Pegadaian, Antam Masih Kosong
-
Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
-
Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
Terkini
-
13 Tahun Bersama, Cynantia Pratita Resmi Tinggalkan Stereowall
-
The Greatest Role: Pevita Pearce Buka-bukaan Soal Buku Barunya yang Menginspirasi
-
Ulah Nafa Urbach, Eko Patrio, dan Uya Kuya Berbuntut Panjang, Kini Dipanggil Sidang Etik MKD
-
Reaksi Kocak Mikha Tambayong Saat Deva Mahenra Jadi Aris Lagi di Ipar Adalah Maut The Series
-
Jadi Aris Lagi di Ipar Adalah Maut The Series, Deva Mahenra Masih Takut Kena Jambak Ibu-Ibu
-
Totalitas Perankan Pria Terlilit Utang di Film Riba, Prinsip Hidup Ibrahim Risyad Justru Sebaliknya
-
Toho Resmi Umumkan Sekuel Godzilla Minus One, Berjudul Godzilla Minus Zero
-
Kehadiran Nikita Willy Bikin Baim Wong Mundur dari Panggung Sinetron
-
Bintangi Film Riba, Wafda Saifan Curhat Pernah Punya Kredit: Kayak Nggak Pernah Ada Duit
-
Ngakak Bisa Mengocok Perut, Ini Rekomendasi Film Komedi yang Dibintangi Komika