Indah Permatasari ditemui di kawasan Epicentrum, Jakarta Selatan, Kamis (22/9/2016) [suara.com/Nanda]
Indah Permatasari mengaku berdebar-debar dan senang saat tahu akan beradu akting dengan artis muda Jefri Nichol di film terbarunya, "A: Aku, Benci & Cinta".
"Saya deg-degan banget, seneng banget Jefri Nichol ini artis muda berbakat yang digandrungi sama perempuan, filmnya dalam setahun bisa banyak banget," kata Indah.
Perempuan kelahiran Makasar 16 Mei 1997 itu, sebelumnya tidak kenal dengan Jefri. Tampang lelaki yang akrab disapa Nichol itu baru diketahui Indah setelah melihat cuplikan video dari Youtube.
"Aku sebelumnya belum pernah lihat, lihatnya sebelumnya di Youtube, beberapa sumber bilang dia anaknya baik dan pekerja keras," lanjutnya.
Namun Indah menemukan kesan lain saat pertama kali bertemi Jefri. Ia menilai Jefri kalem dan pendiam. Bahkan, Indah yang merupakan anak ketiga dari tujuh bersaudara itu memutuskan untuk menegur Nichol lebih dulu untuk mencairkan suasana.
"Agak kaku pertama kali ketemu, Yaa udah aku ajak becanda," jelas Indah.
Dalam Film A: Aku, Benci & Cinta, Indah berperan sebagai Anggia, perempuan yang tidak suka dengan Alvaro yang diperankan Jeffry Nichol. Sayang di tengah kebenciannya, mereka dipertemukan dalam organisasi OSIS di mana Alvaro sebagai ketua sedangkan Anggia menjadi wakilnya.
Rencananya, film produksi MD yang disutradarai oleh Rizki Balki ini akan tayang pada 16 Agustus 2017 di bioskop Indonesia.
Komentar
Berita Terkait
-
Jejak Digital Jule Ngarep Jefri Nichol, Ditulis Beberapa Bulan Jelang Nikah dengan Na Daehoon
-
Foto Diduga Jule dan Jefri Nichol Liburan di Bali Beredar, Rumor Kedekatan Kian Panas
-
Jefri Nichol dan Jule Diduga Sedang Liburan Bersama di Bali
-
Tak Lagi Andalkan Otak Aja, Clara Bernadeth Bocorkan Sisi Gahar Ara di Pertaruhan Series Season 3
-
Gabungkan 5 Seni Bela Diri, Jefri Nichol Kewalahan Lawan Elang El Gibran di Pertaruhan The Series 3
Terpopuler
- Lipstik Warna Apa yang Cocok di Usia 50-an? Ini 5 Pilihan agar Terlihat Fresh dan Lebih Muda
- 5 Rekomendasi Sampo Kemiri Penghitam Rambut dan Penghilang Uban, Mulai Rp10 Ribuan
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 5 Cat Rambut yang Tahan Lama untuk Tutupi Uban, Harga Mulai Rp17 Ribuan
Pilihan
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
-
Duduk Perkara Ribut Diego Simeone dengan Vinicius Jr di Laga Derby Madrid
-
5 HP Xiaomi RAM 8GB Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
Terkini
-
Profil Roby Tremonti, Aktor Terseret Dugaan Child Grooming di Buku Aurelie Moeremans
-
Indro Warkop Bandingkan Kasus Pandji Pragiwaksono dengan Era Kritik Warkop DKI
-
Jennie Blackpink Borong Piala, Ini Daftar Lengkap Pemenang Golden Disc Awards 2026
-
Tommy Soeharto dan Tata Cahyani Kompak Dampingi, Ini Deretan Potret Siraman Darma Mangkuluhur
-
Sosok Puteri Modiyanti yang Curi Perhatian di Acara Siraman Darma Mangkuluhur
-
Dituduh Lakukan KDRT pada Jule, Na Daehoon Tegas Membantah: Saya Tak Pernah Lakukan Hal Memalukan
-
Usai Pengakuan Grooming Aurelie Moeremans, Roby Tremonti Mendadak Singgung Jerat Hukum Tokoh Fiktif
-
Bunga Zainal Geram Lihat Inara Rusli, Datang ke Podcast Tapi Tak Ada Penyesalan atas Kasus Poligami
-
Pandji Pragiwaksono Ungkap Alasan Anies Baswedan Tak Dibahas di Mens Rea
-
Beredar Chat Jule Ngaku Korban KDRT Na Daehoon, Tapi Kok Dapat Hak Asuh?