Suara.com - Radiohead menggugat penyanyi cantik Lana Del Rey. Band asal Inggris merasa salah satu lagu milik Lana, "Get Free" sangat mirip dengan salah satu hits besar mereka, "Creep".
Gugatan itu sendiri dibenarkan Lana Del Rey sendiri. Melalui Twitter, penyanyi 32 tahun itu mengaku lagunya tak terinspirasi dari Radiohead, meski pun ia akhirnya mengakui ada kemiripan.
"Memang benar tentang gugatan itu. Meskipun saya tahu lagu saya tidak terinspirasi oleh Creep, Radiohead merasakannya dan menginginkan 100 persen hak," kata Lana Del Rey di Twitter.
Pelantun "Young and Beautiful" itu mengaku sudah menawarkan perdamaian dengan akan memberikan hak publishing sebesar 40 persen untuk Radiohead. Namun dari pihak Radiohead ngotot untuk meminta 100 persen.
"Pengacara mereka begitu gigih, jadi kami akan hadapi di pengadilan," sambung Lana Del Rey.
Sebenarnya, kondisi yang dialami Lana Del Rey saat ini hampir sama seperti yang dirasakan Radiohead pada awal merilis "Creep" pada 1992 lalu. Saa itu, band The Hollies menuduh Radiohead telah mencontek lagu mereka yang berjudul "The Air That I Breathe".
Namun Radiohead dan The Hollies berdamai di luar pengadilan. Radiohead juga mengakui kalau ada kesamaan antara lagu "Creep" dengan "The Air That I Breathe".
Berita Terkait
-
Thom Yorke Vokalis Radiohead Kapok Manggung di Israel: Ngeri, Gak Mau Lagi
-
Selamat! Lana Del Rey Dikonfirmasi Menikah dengan Pemandu Wisata Jeremy Dufrene
-
Lana Del Rey Bongkar Rahasia Dietnya yang Mirip Taylor Swift, Seperti Ini Hasilnya
-
Playlist! Radiohead dan 5 Lagunya yang Menggugah Harimu
-
3 Rekomendasi Lagu Radiohead yang Pas untuk Fans Pendatang Baru
Terpopuler
- Lipstik Warna Apa yang Cocok di Usia 50-an? Ini 5 Pilihan agar Terlihat Fresh dan Lebih Muda
- 5 Rekomendasi Sampo Kemiri Penghitam Rambut dan Penghilang Uban, Mulai Rp10 Ribuan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- Adly Fairuz Nyamar Jadi Jenderal Ahmad, Tipu Korban Rp 3,6 Miliar dengan Janji Lolos Akpol
- Inara Rusli Lihat Bukti Video Syurnya dengan Insanul Fahmi: Burem, Gak Jelas
Pilihan
-
5 HP Xiaomi RAM 8GB Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
Terkini
-
Pernah Kena Isu Selingkuh dengan Zize, Salim Nauderer Direstui Faisal Haris Pacari Shakilla Astari
-
Flash Disk Berisi Konten Netflix Jadi Barbuk Kasus Pandji Pragiwaksono, Apakah Ini Pembajakan?
-
Tak Hanya Ogah jadi Babu, Ibrahim Risyad Merasa Nikah Bikin Masalahnya Bertambah
-
Ruhut Sitompul Sentil Pelapor Pandji Pragiwaksono: Gagal Total dan Bikin Malu
-
Sudah Jadi Istri Maxime Bouttier, Luna Maya Masih Simpan Postingan tentang Ariel NOAH
-
Reni Effendi Klarifikasi soal Foto dr Richard Lee bareng Cewek: Saya Tahu Siapa Suami Saya
-
5 Fakta Pilu Ressa Rizky, Mengaku Anak Denada yang Ditelantarkan Selama 24 Tahun
-
Sinopsis Our Universe: Kisah Bae In Hyuk dan Roh Jeong Eui Asuh Ponakan, Tayang di HBO Max
-
Siapa Mantan Aurelie Moeremans? Viral Pengakuan Di-Grooming Sejak 15 Tahun
-
Manohara Umumkan Putus dari Kristian Hansen, Ungkap Adanya Orang Ketiga