Suara.com - Humas Polda Metro Jaya, Kombes Raden Prabowo Argo Yuwono mengungkap anak-anak pedangdut Elvy Sukaesih, termasuk Dhawiya Zaida, bersikap kooperatif selama proses penangkapan atas kepemilikan narkotika jenis sabu.
Dhawiya bersama kedua kakaknya, kakak ipar, dan sang kekasih diamankan di kediamannya yang berlokasi di kawasan Cawang, Jakarta Timur, Jumat (16/2/2018) dini hari sekitar pukul 00.30 WIB.
"Kooperatif semua," terang Argo saat dijumpai di Direktorat Reserse Narkoba Polda Metro Jaya, Jumat malam.
Hingga kini, pihak penyidik masih terus mendalami kasus tersebut. Rencananya, gelar perkara akan dilakukan esok hari, Sabtu (17/2/2018).
"Yang diamankan ada lima orang. Kita amankan nanti kita periksa satu persatu peran mereka masing-masing," sambung Argo.
Argo juga mengatakan dalam penangkapan yang terjadi di kamar Dhawiya, ada Syechans dan Ali Zaenal Abidin (kakak) serta Chauri Gita (kakak ipar) sedang menggunakan sabu bersama-sama.
"Ya satu keluarga di situ (di kamar)," terang Argo.
Sebagaimana diketahui, pihak kepolisian mengamankan anak-anak Ratu Dangdut Elvy Sukaesih, yakni Dhawiya Zaida serta kekasihnya, Muhammad, Syechans dan istri, Chauri Gita, serta Ali Zaenal Abidin atas kepemilikan narkotika jenis sabu pada Jumat (16/2/2018) dini hari.
Barang bukti berupa sabu seberat 0,39 gram dan 0,49 gram serta alat hisap alias bong ditemukan di kamar Dawiya.
Baca Juga: Tak Hanya Dhawiya, Polisi Juga Amankan 2 Anak Elvy Lainnya
Berita Terkait
-
Polda Undang Keluarga hingga KontraS Jumat Ini, 2 Kerangka Gosong di Gedung ACC Reno dan Farhan?
-
Dendam Dipolisikan Kasus Narkoba, Carlos dkk Terancam Hukuman Mati Kasus Penembakan Husein
-
Ilmu Perempuan Tak Berhenti di Dirinya, tapi Hidup di Generasi Setelahnya!
-
Merespons Anak yang Malas Sekolah Tanpa Marah, Mama Ini Beri Reaksi Cerdas
-
Onadio Leonardo Dinyatakan Positif Narkoba, Jalani Rehabilitasi 3 Bulan
Terpopuler
- 7 Serum Vitamin C yang Bisa Hilangkan Flek Hitam, Cocok untuk Usia 40 Tahun
- 5 Mobil Diesel Bekas Mulai 50 Jutaan Selain Isuzu Panther, Keren dan Tangguh!
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- Harta Kekayaan Abdul Wahid, Gubernur Riau yang Ikut Ditangkap KPK
- 5 Mobil Eropa Bekas Mulai 50 Jutaan, Warisan Mewah dan Berkelas
Pilihan
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
-
Cuma Mampu Kurangi Pengangguran 4.000 Orang, BPS Rilis Data yang Bikin Kening Prabowo Berkerut
-
Rugi Triliunan! Emiten Grup Djarum, Blibli PHK 270 Karyawan
-
Angka Pengangguran Indonesia Tembus 7,46 Juta, Cuma Turun 4.000 Orang Setahun!
Terkini
-
Lolos dari Sanksi Kode Etik, Adies Kadir Dapat Peringatan Keras dari MKD Sebelum Kembali Ngantor
-
Ahmad Sahroni Dihukum 6 Bulan Nonaktif dari DPR, Pernyataannya Dianggap Tak Bijak
-
Bedu Tetap Transfer Rp50 Juta per Bulan ke Mantan Istri Meski Sudah Cerai, Buat Apa Saja?
-
Akun IG-nya Sempat Diblokir, Rachel Vennya Pamer Sudah Kembali Saling Follow dengan Deddy Corbuzier
-
Cerai dan Nafkahi Anak Rp 50 Juta, Bedu Pilih Hidup Sederhana di Kontrakan
-
DPD Keluhkan Ruangan Sempit, Purbaya Balas Santai: Mau Pindah ke IKN Duluan? Silakan Pak
-
Bukan Rencana Awal, Once Mekel Ungkap Alasan Haru Pilih TPU Tanah Kusir Jadi Makam Mertua
-
Habib Jafar Akui Beda Sikap saat Onad dan Coki Pardede Kena Kasus Narkoba: Adil Bukan Berarti Sama
-
Tak Banyak Bicara, Mertua Once Mekel Ternyata Pernah Ngeband Bareng Ahmad Albar
-
Once Mekel Beberkan Kronologi Meninggalnya Ayah Mertua, Sempat Cuci Darah