Suara.com - Dalam sepekan terakhir, berita dari dunia entertainment Tanah Air memberikan banyak kabar yang menarik. Bukan saja dari kasus narkoba yang belakangan menjadi tajuk utama, kali ini berita dari dunia showbiz cukup beragam.
Yang cukup menarik perhatian adalah berita meninggalnya akrtis senior Bollywood, Sridevi. Rupanya, nama besar Sridevi juga diakui di Indonesia. Buktika, berita mengenai Sridevi meninggal dunia menjadi perhatian bagi pembaca.
Selain berita dari Sridevi, ada juga berita mengenai artis yang terjerat kasus hukum. Tak itu saja, berita mengenai artis kecelakaan syuting juga cukup menarik perhatian.
Suara.com telah menghimpun lima berita teropuler sepanjang sepekan terakhir. Berikut ulasannya di bawah ini:
1. Terungkap, Ini Penampilan Jenazah Sridevi Sebelum Dikremasi
Artis Bollywood Sridevi telah dimakamkan di Mumbai pada Rabu (28/2/2018) sore waktu setempat. Saat jenazah Sridevi diberangkatkan dari rumah duka menuju tempat kremasi dan pemakaman, ribuan warga Mumbai berhamburan ke jalan untuk memberi penghormatan terakhir kepada sang bintang.
Jenazah Sridevi disemayamkan di rumah duka Celebration Sports Club. Di situ, para penggemar artis yang meninggal pada usia 54 tahun tersebut ikut menyampaikan duka meletakkan karangan bunga.
Di rumah duka, terlihat suami Sridevi, Boney Kapoor dan dan dua putrinya, Jhanvi dan Khushi Kapoor. Selain itu juga terlihat keluarga inti seperti aktor Anil Kapoor (adik ipar), Sanjay Kapoor (anak tiri) dan lainnya.
Baca Juga: Tommy Kurniawan Bersyukur Mantan Istri dan Istri Akur
Baca selengkapnya di sini
2. Dimas Anggara Dipolisikan Kasus Penganiayaan
Aktor Dimas Anggara dilaporkan lelaki bernama Fiqih Alamsyah ke Polsek Cilandak, Jakarta Selatan atas kasus penganiayaan pada Sabtu (25/2/2018).
Menurut Fiqih, peristiwa penganiyaan yang dialaminya terjadi White House Kuliner, Jalan Karang Tengah Raya, Lebak Bulus, Cilandak, Jakarta Selatan pada Jumat (24/2/2018) sekitar pukul 23.00 WIB.
"Saya berada di dalam kantor terus tiba-tiba dia (Dimas Anggara) dan temannya masuk ke kantor saya," kata Fiqih dihubungi melalui telepon selulernya, Minggu (25/2/2018).
Berita Terkait
-
Betapa Nagihnya Nonton Drama Perselingkuhan
-
Nadine Chandrawinata dan Dimas Buktikan 'Nilai yang Sama' Bisa Mengalahkan Beda Agama
-
Rahasia 7 Tahun Pernikahan Beda Agama Nadine Chandrawinata dan Dimas Anggara Tetap Harmonis
-
Film Abadi Nan Jaya Banjir Penonton, Berkat Akting Zombie Kantong Semar
-
Jadi Zombi di Film Abadi Nan Jaya, Fisik Dimas Anggara Terkuras Habis
Terpopuler
- 6 HP RAM 8 GB Paling Murah dengan Spesifikasi Gaming, Mulai Rp1 Jutaan
- 5 Tablet Snapdragon Mulai Rp1 Jutaan, Cocok untuk Pekerja Kantoran
- 7 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki Terbaik Budget Pekerja yang Naik Kendaraan Umum
- 7 Rekomendasi Body Lotion dengan SPF 50 untuk Usia 40 Tahun ke Atas
- 7 Pilihan Sepatu Lokal Selevel Hoka untuk Lari dan Bergaya, Mulai Rp300 Ribuan
Pilihan
-
Video Brutal Latja SPN Polda NTT Bocor, Dua Siswa Dipukuli Senior Bikin Publik Murka
-
Rolas Sitinjak: Kriminalisasi Busuk dalam Kasus Tambang Ilegal PT Position, Polisi Pun Jadi Korban
-
Menkeu Purbaya Ungkap Ada K/L yang Balikin Duit Rp3,5 T Gara-Gara Tak Sanggup Belanja!
-
Vinfast Serius Garap Pasar Indonesia, Ini Strategi di Tengah Gempuran Mobil China
-
Minta Restu Merger, GoTo dan Grab Tawarkan 'Saham Emas' ke Danantara
Terkini
-
Detik-Detik Ariana Grande Diserang Penggemar saat Promo Film Wicked di Singapura
-
Bakal Dituntut Balik Reza Gladys Rp504 Miliar, Nikita Mirzani Tertawa di Penjara
-
Buka Peluang Damai, Erika Carlina Hanya Ingin DJ Panda Tulus Akui Kesalahan
-
Profil Maipa Khalifah, Sosok Ibu Pengganti Ruben Onsu yang Terpisah Selama 40 Tahun
-
5 Drakor di Disney+ Tahun Depan, Wajib Masuk Daftar karena Ada Bae Suzy dan Kim Seon Ho
-
Sinopsis Made in Korea, Drakor Comeback Hyun Bin di Disney Plus Hotstar
-
4 Fakta Remake 'My Wife is A Gangster', SinemArt Hadirkan 'Bini Gue Preman'
-
Senderan di Bahu Nicholas Saputra, Raisa Langsung Dijodoh-jodohkan
-
Reza Arap Lamar Lula Lahfah? Bakal Nikah Beda Agama
-
Review Now You See Me: Now You Don't, Reuni Horsemen yang Kurang Greget