Suara.com - Nu'est W siap menggelar konser perdana di Jakarta. Boyband yang dihuni JR, Ren, Baekho dan Aron ini akan menyapa penggemarnya di The Kasablanka Hall, Jakarta Selatan pada 12 Mei 2018.
Kepastian konser Nu'est W di Jakarta diumumkan oleh promotor MecimaPro lewat akun Twitter-nya baru-baru ini.
"ANNOUNCEMENT] NU'EST W CONCERT - <Double You> in Jakarta, May 12th 2018, 6:30 PM at The Kasablanka Hall. Ticketing details coming soon. #DoubleYouinJKT," cuit MecimaPro yang juga mengunggah foto personel Nu'est W.
Sekadar diketahui, Nu'est awalnya beranggotakan lima orang termasuk Minhyun. Mereka debut pertama kali akhir tahun 2012 dengan single 'Face' dan langsung menjadi perbincangan hangat.
Sayangnya popularitas mereka mulai merosot. Bahkan Nu'est sempat dianggap sebagai boyband gagal.
Pada 2017, hampir seluruh personel Nu'est mencoba peruntungan dengan mengikuti ajang survival Produce 101 untuk kembali mendongkrak popularitas. Dan mereka pun berhasil.
Salah satu member Nu'est, Minhyun keluar sebagai juara. Ia resmi debut bersama Kang Daniel cs lewat Wanna One. Sedangkan personel lainnya, kembali berpromosi dengan wajah baru yang diberinama Nu'est W.
Berita Terkait
-
Teume Siap Serbu! TREASURE Buka Pop-Up Store 'Love Pulse' di Jakarta
-
The Boyz Siap Tutup Tur Dunia The Blaze di ICE BSD, Sapa The B dengan Pesan Hangat Bahasa Indonesia
-
Kondisi Dianggap Tak Kondusif, Konser Winner di Jakarta Resmi Dibatalkan
-
Sambangi Jakarta, Member ARrC Gemar Main Petak Umpet di Hotel
-
ARrC Gandeng Karafuru: Boyband Korea Kolaborasi NFT Bareng Anak Bangsa!
Terpopuler
- 5 Sepatu Running Lokal Paling Juara: Harga Murah, Performa Berani Diadu Produk Luar
- 7 Bedak Padat yang Awet untuk Kondangan, Berkeringat Tetap Flawless
- 8 Mobil Bekas Sekelas Alphard dengan Harga Lebih Murah, Pilihan Keluarga Besar
- 5 Rekomendasi Tablet dengan Slot SIM Card, Cocok untuk Pekerja Remote
- 7 Rekomendasi HP Murah Memori Besar dan Kamera Bagus untuk Orang Tua, Harga 1 Jutaan
Pilihan
-
Pertemuan Mendadak Jusuf Kalla dan Andi Sudirman di Tengah Memanasnya Konflik Lahan
-
Cerita Pemain Keturunan Indonesia Han Willhoft-King Jenuh Dilatih Guardiola: Kami seperti Anjing
-
Mengejutkan! Pemain Keturunan Indonesia Han Willhoft-King Resmi Pensiun Dini
-
Kerugian Scam Tembus Rp7,3 Triliun: OJK Ingatkan Anak Muda Makin Rawan Jadi Korban!
-
Ketika Serambi Mekkah Menangis: Mengingat Kembali Era DOM di Aceh
Terkini
-
Sinopsis Qorin 2, Akankah Fedi Nuril Kembali Mendua di Film Horornya?
-
Bukan Kaleng-Kaleng, Atta dan Saaih Halilintar Siap Adu Skill Padel di Kompetisi Akbar Ini
-
Rio Dewanto Ungkit Trauma, Faradina Mufti Dicap Istri Durhaka Gara-Gara Legenda Kelam Malin Kundang
-
Deretan Drama Korea 2025 Adaptasi Webtoon, Terbaru Dear X
-
Susul Boiyen, Anwar BAB Mantap Nikahi Perempuan Berhijab Usai Lebaran
-
3 Upcoming Drama Korea Ji Chang Wook yang Tayang 2026, Ada Merry Berry Love!
-
Sinopsis Champagne Problems, Film Romcom Netflix Terbaru Tayang 19 November 2025
-
Dikenal Galak, Sisi Lain Iis Dahlia dan Soimah Dibongkar Putri Isnari
-
Top 10 Film Netflix Lagi Trending di Indonesia, Genre Horor Mendominasi
-
Tom Cruise Dianugerahi Oscar Kehormatan, Ini 7 Filmnya dengan Rating Tertinggi