Suara.com - Aktor peran Tarra Budiman mengaku sering menyaksikan Piala Dunia di rumah Raffi Ahmad. Suami Gya Sadiqah ini berseloroh hunian Raffi Ahmad selalu menjadi sasaran nonton bareng teman-teman artis gara-gara punya televisi berukuran besar.
"Nobar paling di rumah keluarga sih. Kalau nggak di rumah teman. Mentok-mentok di rumah Raffi Ahmad paling," kata Tarra Budiman, saat ditemui di kawasan Kapten P. Tendean, Mampang Prapatan, Jakarta Selatan, Selasa (12/6/2018).
"Dia kan punya tv gede banget, dikeluarin nanti," imbuhnya.
Untuk Piala Dunia 2018 sendiri, Tarra Budiman mendukung Brasil dan Protugal. Sejak dulu lelaki 31 tahun ini mengkailm tidak pernah berubah untuk urusan negara yang dijagokan.
"Dari dulu gue jagoin Brasil sama Portugal. Ya karena buat gua pemain Brasil, pemain yang spektakuler," sambungnya lagi.
Sayangnya saat ditanya bakal memilih siapa ketika Portugal dan Brasil sama-sama lolos ke babak final, Tarra Budiman hanya tertawa.
"Gua megang siapa? Gua megang tiang lah, nggak tahu pegang siapa dua-duanya bagus," ucap Tarra Budiman.
Yang pasti, lelaki kelahiran Denpansar, Bali 22 September 1986 ini optimistis salah satu jagoannya bakal keluar sebagai juara Piala Dunia 2018.
"Ya iya dong optimis pastinya menang. Mudah-mudahan kalau nggak Brasil ya Portugal," tuturnya.
Berita Terkait
-
Daftar 35 Perusahaan Raffi Ahmad, Viral Usai Disindir Pandji Pragiwaksono Terkait Money Laundry
-
Raffi Ahmad Kembali Terseret Rumor Pencucian Uang, Merry Ahmad: Aku Saksi Hidupnya
-
Rumah Diding Boneng yang Ambruk Mulai Dibangun, Pakai Duit Rp50 Juta dari Raffi Ahmad
-
Bahas 'Money Laundry' Jenderal Polisi, Pandji Pragiwaksono Bercanda Bawa-Bawa Nama Raffi Ahmad
-
Rumah Diding Boneng Roboh, Raffi Ahmad Turun Tangan Beri Bantuan
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 5 Cat Rambut yang Tahan Lama untuk Tutupi Uban, Harga Mulai Rp17 Ribuan
Pilihan
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
-
Duduk Perkara Ribut Diego Simeone dengan Vinicius Jr di Laga Derby Madrid
Terkini
-
Segera Tayang di Indonesia, Papa Zola The Movie Angkat Peran Ayah dalam Film Animasi Keluarga
-
7 Fakta Perceraian Kristy dan Desmond Scott yang Bikin Geger, Ada Perselingkuhan?
-
Fakta Film Bidadari Surga: File Sempat Hilang hingga Dinda Hauw Syuting dalam Kondisi Baby Blues
-
Sintya Marisca Pamer Foto Cincin di Jari Manis, Resmi Tunangan?
-
Sinopsis Crime 101, Chris Hemsworth Jadi Pencuri Ulung Paling Diburu Polisi
-
5 Aktris yang Paling Diunggulkan untuk Peran Mother Gothel di Live-Action Tangled
-
5 Momen Ikonik GDA 2026: Daesang Jennie hingga Aksi 'Loading' CORTIS!
-
Apa Itu Child Grooming? Pengalaman Traumatis Aurelie Moeremans di Buku Broken Strings
-
Hesti Purwadinata dan Suami Dapat Ancaman Usai Dukung Aurelie Moeremans
-
Drama Masih Berlanjut, Ari Lasso Desak Dearly Joshua Hapus Foto di Bali: Saya yang Bayar!