Suara.com - Tak bergantung pada siapa pun Maia Estianty sebagai single parent buktikan kalau ia adalah wanita mandiri. Ibunda Al, El dan Dul ini memutar isi kepalanya untuk berbisnis.
Sejak cerai dari Ahmad Dhani, Maia Estianty juga sudah jarang bernyanyi lagi. Ia bahkan lebih tertarik bekerja di belakang artis sebagai produser. Buktinya Maia punya manajemen artis sekaligus perusahaan rekaman bernama Le Moesiek. Diva ternama Krisdayanti juga tergabung di manajemen itu lho.
Manajemen artis itu mungkin jadi salah satu bisnis Maia Estianty yang masih berhubungan dengan dunia entertainment, dunia yang telah membesarkan namanya. Karena wanita 42 tahun ini masih punya segudang usaha yang jadi ladang penghasilannya. Mau tahu?
Berikut MataMata.com rangkum deretan bisnis Maia Estianty yang belum banyak orang tahu.
1. Snack Al El Dul
Bisnis kuliner Maia Estianty yang nama brand-nya menggunakan nama ketiga putranya. Bentuk produknya adalah snack kekinian.
2. Tempat hiburan malam dan restoran
Maia Estianty ternyata punya satu tempat hiburan malam di Kemang bernama Tipsy Club and Lounge. Ia juga punya restoran di Bogor bernama STI-Q Maia.
Tak hanya kuliner saja lho tapi juga ada bisnis produk kecantikan, fashion hingga bisnis anti mainstream. Apa saja? Ada di MataMata.com >>
Berita Terkait
-
Lolos Audisi Indonesian Idol, Fajar Sadboy Siap Tinggalkan Pekerjaan
-
Maia Estianty Mimpi Bertemu 3 Nabi, Apa Maknanya? Ini Penjelasan Habib Jafar
-
Fajar Sadboy Dapat Golden Ticket Indonesian Idol, Juri Kasih 4 Yes!
-
Cerita Habib Jafar Lempar Batu ke Gereja, Bukan Gara-Gara Benci Tapi Penasaran Bunyinya
-
Maia Estianty Ungkap Bertemu 3 Nabi dalam Satu Mimpi, Begini Tafsirnya Menurut Habib Jafar
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
Terkini
-
Siap Tayang Lebaran 2026, Produksi Danur: The Last Chapter Dibuat Gila-gilaan
-
Perankan Aisyah di Ahlan Singapore, Rebecca Klopper Ungkap Rencana Berhijab di Masa Depan
-
Makin Menawan! 7 Potret Maternity Shoot Aurelie Moeremans di California
-
Pecah Telur! 10 Aktor Perdana Menang Golden Globe Awards
-
Sinopsis Hamnet, Film Drama Terbaik di Ajang Golden Globes 2026
-
Shandy Aulia Tenteng Tas Rp4 Miliar Bikin Ribut, Gigi dan Syahrini Belum Punya?
-
Aulia Sarah Jadi Bidan Ketiban Sial, Film Sengkolo Petaka Satu Suro Kuras Emosi
-
Kaitan Buku Broken Strings Aurelie Moeremans dengan Isu Child Grooming yang Seret Nama Aliando
-
Sinopsis Catch Me If You Can: Drama Kriminal di Netflix yang Masih Layak Dinikmati di 2026
-
Killerman: Liam Hemsworth Jadi Pencuci Uang Amnesia dan Diburu Polisi Korup, Malam Ini di Trans TV