Suara.com - Aktris Nikita Mirzani akhirnya membeberkan alasan pernah membanggakan suaminya, Dipo Latief di hadapan publik. Rupanya, Nikita Mirzani ingin membuat Dipo Latief lebih semangat bekerja.
"Oh iyalah namanya pasangan mengagung-agungkan lah, biar dia bangga. Biar dia merasa terpacu gitu loh untuk kerjanya lebih giat, bisa lebih cari kerjaan-kerjaan bisa menghasilkan untuk keluarga pastinya," kata Nikita Mirzani, saat ditemui di kawasan Kapten P. Tendean, Mampang Prapatan, Jakarta Selatan pada Jumat (20/7/2018).
"Biar dia semangat, biar dia berubah, biar dia semangat dan biar dia malu gitu," sambungnya Nikita Mirzani.
Sayangnya, cara tersebut tidak ampuh. Lelaki 45 tahun ini tetap tidak berubah. Menurut Nikita Mirzani, Dipo Latief justru lebih senang nongkrong di klub malam bersama teman-temannya yang mayoritas berusia 20-an ketimbang dirinya.
Belum lagi, Dipo Latief masih sering mengencani remaja belasan tahun meskipun sudah menyandang status sebagai suaminya.
"Ternyata sudah digituin malah makin makin. Sudah coba diingatkan juga. Tapi yang namanya karakter ya, sama bad habbit itu nggak bisa diubah katanya," ucap pemain Comic 8 ini.
Tak heran Nikita Mirzani pilih mengungkap alasan berpisah dari Dipo Latief kepada media. Lagipula, memastikan tidak menyesal bercerai dari sang suami.
"Niki mah ikhlasin sajalah. Namanya itu kan pelajaran ya, mungkin kalau Niki nggak ketemu dia juga Niki nggak bisa belajar lagi tentang hidup-hidup yang lain-lainnya," ujar Nikita Mirzani.
Seperti diketahui, rumah tangga Nikita Mirzani dan Dipo Latief bermasalah setelah sebulan pernikahan. Namun, Nikita Mirzani baru berani mengajukan permohonan isbat nikah pada 16 Juli 2018 mengingat pernikahan mereka berlangsung siri.
Baru setelah itu, ia akan melanjutkan proses ke tahap perceraian di Pengadilan Agama Jakarta Selatan.
Berita Terkait
-
Nikita Mirzani Live Jualan di Tahanan, Tim Reza Gladys Si Pelapor Beri Respons
-
Bukan HP Pribadi, Terungkap Alat Komunikasi Nikita Mirzani Saat Live dari Rutan Pondok Bambu
-
Viral Nikita Mirzani Jualan dari Penjara, Ditjen PAS Bolehkan Asalkan Tak Langgar Norma
-
Rayakan Ulang Tahun ke-27, Ini Transformasi Akting Zhao Lusi
-
Live dari Dalam Penjara, Nikita Mirzani Kembali Edukasi soal Skincare
Terpopuler
- Terungkap! Kronologi Perampokan dan Penculikan Istri Pegawai Pajak, Pelaku Pakai HP Korban
- 5 Rekomendasi Motor yang Bisa Bawa Galon untuk Hidup Mandiri Sehari-hari
- 5 Bedak Padat yang Bagus dan Tahan Lama, Cocok untuk Kulit Berminyak
- 5 Parfum Aroma Sabun Mandi untuk Pekerja Kantoran, Beri Kesan Segar dan Bersih yang Tahan Lama
- 7 Pilihan Sepatu Lokal Selevel Hoka untuk Lari dan Bergaya, Mulai Rp300 Ribuan
Pilihan
-
Geger Keraton Solo: Putra PB XIII Dinobatkan Mendadak Jadi PB XIV, Berujung Walkout dan Keributan
-
Cetak 33 Gol dari 26 Laga, Pemain Keturunan Indonesia Ini Siap Bela Garuda
-
Jawaban GoTo Usai Beredar Usul Patrick Walujo Diganti
-
Waduh, Rupiah Jadi Paling Lemah di Asia Lawan Dolar Amerika Serikat
-
Tekad Besar Putu Panji Usai Timnas Indonesia Tersingkir di Piala Dunia U-17 2025
Terkini
-
Andre Rosiade Bela Putrinya yang Dihujat Netizen: Azizah Salsha Tak Pernah Bikin Dosa ke Publik!
-
Miss Israel Bantah Menatap Sinis ke Miss Palestina, Anggap Netizen Lebay
-
Cerita Viral Albi & Shella di Film "Sampai Titik Terakhirmu" Hari Ini Mulai Diputar di Bioskop
-
Perjalanan Spiritual Aloy: Pernah Anut 3 Agama, Berencana Umrah Tahun Depan
-
Ajang Puteri WITT 2026 Digelar Lagi, Venna Melinda Turun Tangan
-
Prilly Latuconsina Ungkap Kebahagiaan Pribadi di FFI 2025, Pacar Berhasil Masuk Nominasi
-
Benarkah Istri Gus Elham Yahya Masih Berusia 13 Tahun?
-
Nasihat Menyentuh Andre Rosiade Buat Azizah Salsha yang Terus Diserang Warganet
-
Pakai Peci dan Sarung, Mister Aloy Singgung Keinginan untuk Tobat
-
Joko Anwar Bahas Trik Produser Film Lempar Naskah ke X, Strategi Cerdas atau Sekadar Teori?