Suara.com - Reza Artamevia jadi salah satu artis yang memutuskan nyaleg pada Pemilu 2019. Penyanyi bersuara khas itu maju dari Partai Persatuan Indonesia (Perindo).
Reza mengaku sebenarnya banyak partai lain yang menawarinya lebih dulu untuk melenggang ke Senayan. Tapi dia lebih memilih partai yang dipimpin oleh Harry Tanoesoedibjo itu.
"Satu, dari semua partai yang (nawarin) kebetulan saya juga kenal jauh lebih lama dengan pak Hary Tanoe, sudah lama sekali saya kenal dengan beliau,” kata Reza ditanya alasan memilih Perindo usai konser Bangkit! Musik Indonesia di Ciputra Artpreneur, Jakarta Selatan, Sabtu (21/7/2018) malam.
Alasan lain, Reza menyinggung Hary yang memiliki sejumlah media. Sebab dengan demikian, program partai kata dia, bisa dengan mudah disosialiasikan.
"Beliau dan jajarannya punya fasilitas yang bagus untuk dimanfaatkan dalam hal-hal kebaikan. Mempunyai media itu suatu hal yang bagus. Kita bisa mempopulasikan kebaikan, kita bisa share yang baik melalui media itu. Wish me luck aja," katanya menuturkan.
Reza menambahkan jika nantinya gagal menjadi anggota dewan, dirinya sama sekali tak masalah. Sebab tujuan akhir Reza bukan kursi empuk Senayan.
"Saya lebih ingin bisa bermanfaat aja untuk bangsa ini," katanya.
Berita Terkait
-
Cerita Etenia Croft Kejar Bunga Sakura Mekar di Jepang Saat Syuting Video Klip Single Baru
-
Vitalia Tuangkan Kisah Hidupnya dalam Lagu Baru 'Hadirmu'
-
HyunA Pingsan di Panggung Waterbomb Macao 2025, Minta Maaf dan Janji Jaga Kesehatan
-
Bukan Penyanyi, Yura Yunita Dulunya Bercita-cita Jadi Analis Kimia
-
'Selamanya' Dendi Nata: Sebuah Pesan Kuat untuk Menghargai Waktu Bersama
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan Muat 7-9 Orang, Nyaman Angkut Rombongan
- Pandji Pragiwaksono Dihukum Adat Toraja: 48 Kerbau, 48 Babi, dan Denda 2 Miliar
- Daftar Mobil Bekas yang Harganya Paling Stabil di Pasaran
- 7 Parfum Wangi Bayi untuk Orang Dewasa: Segar Tahan Lama, Mulai Rp35 Ribuan Saja
- 3 Pelatih Kelas Dunia yang Tolak Pinangan Timnas Indonesia
Pilihan
-
Zahaby Gholy Starter! Ini Susunan Pemain Timnas Indonesia U-17 vs Honduras
-
Tinggal Klik! Ini Link Live Streaming Timnas Indonesia U-17 vs Honduras
-
Siapa Justen Kranthove? Eks Leicester City Keturunan Indonesia Rekan Marselino Ferdinan
-
Menko Airlangga Ungkap Dampak Rencana Purbaya Mau Ubah Rp1.000 Jadi Rp1
-
Modal Tambahan Garuda dari Danantara Dipangkas, Rencana Ekspansi Armada Kandas
Terkini
-
5 Film Indonesia Original Netflix 2025, Terbaru Lupa Daratan
-
Bukan Resepsi Kedua, Amanda Manopo Bakal Gelar Syukuran Pernikahan Bareng Keluarga
-
Urutan Film Now You See Me, Biar Gak Bingung Pas Nonton Now You Don't
-
Kilau Nancy Ajram: Perkawinan Spektakuler Musik dan Mode dalam Balutan Gaun Ivan Gunawan
-
Sinopsis Film Hotel Mumbai: Potret Ngeri dan Heroik di Balik Tragedi Serangan Teror 26/11
-
Perjalanan Davika Hoorne dan Ter Chantavit, Bertemu di Film Pee Mak hingga Berlabuh ke Pelaminan
-
Jefri Nichol Ditelepon Ameera Khan Saat Live Main Game, Ekspresi Panik Jadi Sorotan
-
Isu Perundungan Bawa Fedi Nuril Tampil di Film Horor "Qorin 2"
-
Pelaku Hiburan Tolak Gelar Pahlawan Nasional Soeharto, Ada Sineas hingga Musisi
-
Deretan Film Adipati Dolken dan Mawar De Jongh, Terbaru Whats Up with Secretary Kim?