Suara.com - Aktor Denny Sumargo resmi melamar kekasihnya, Pramudita Srikirana Soedarjo atau Dita Soedarjo hari ini, Sabtu (4/8/2018). Prosesi perkenalan antar dua keluarga itu berlangsung di The Residences at Dharmawangsa, Jakarta Selatan sejak pukul 11.30 WIB.
Di hadapan keluarga besar Soedarjo, Denny Sumargo meminta izin agar bisa menikahi Dita.
"Jadi hari ini sebenarnya kita prosesinya cuma seserahan, nggak ada tukar cincin. Jadi adat saja untuk minta kepada keluarganya, anaknya yang paling bungsu, apakah diterima atau nggak. Kaya gitu aja sih," ujar Denny Sumargo saat memberikan keterangan pers.
"Jadi rundown-nya cuma perkenalan antar keluarga aja biar lebih tahu lah ibaratnya," sambungnya lagi.
Dalam jumpa media, pemain film 5 cm ini mengaku sudah mengenal Dita Soedarjo sejak dua tahun silam. Ia berkenalan saat sedang melakukan acara amal.
"Iya jadi ini namanya Dita saya kenalnya hampir dua tahun. Awal mulanya saya kenal itu kita ada kerjaan. Terus pacarannya baru sepuluh bulan," kata Denny Sumargo.
Setelah berkali-kali gagal merajut asmara, lelaki 36 tahun ini berharap Dita Soedarjo menjadi pelabuhan terakhirnya. Apalagi jika tak ada halangan, pernikahan keduanya akan diadakan akhir tahun ini.
"Saya sebenarnya sangat bersyukur karena saya sempat mikir jadi terakhir. Saya pacaran empat tahun yang lalu, terus mau nikah nggak jadi, jadi saya mungkin ada trauma. Tapi sekarang kayaknya nggak," imbuhnya.
Baca Juga: Chelsea Islan Kerja Keras di Film Sebelum Iblis Menjemput
Sekadar diketahui, Denny Sumargo yang seorang mantan atlet basket ini membawakan seserahan berupa berlian, handphone iPhone X, pakaian hingga alat kosmetik untuk Dita Soedarjo.
Dita Soedarjo merupakan putri dari salah seorang konglomerat di Indonesia, Soetikno Soedarjo. Kini, perempuan 26 tahun ini menjabat sebagai bos es krim ternama Tanah Air.
Berita Terkait
-
Maraknya Perceraian, dr. Aisah Dahlan Ungkap Pemicu dan Cara Menghindarinya
-
Rayakan Ulang Tahun ke-27, Ini Transformasi Akting Zhao Lusi
-
Sempat Dilecehkan Oknum Fans, Tiara Andini Alami Trauma
-
Andien Ungkap Pernah Dibully Artis Senior Sampai Nangis Saat Live di TV
-
Trauma Nikah Singkat, Salmafina Sunan Punya Aturan Ketat Buat Calon Suami: Harus Mau ke Psikolog
Terpopuler
- Terungkap! Kronologi Perampokan dan Penculikan Istri Pegawai Pajak, Pelaku Pakai HP Korban
- Promo Superindo Hari Ini 10-13 November 2025: Diskon Besar Awal Pekan!
- 5 Rekomendasi Motor yang Bisa Bawa Galon untuk Hidup Mandiri Sehari-hari
- 5 Bedak Padat yang Bagus dan Tahan Lama, Cocok untuk Kulit Berminyak
- 5 Parfum Aroma Sabun Mandi untuk Pekerja Kantoran, Beri Kesan Segar dan Bersih yang Tahan Lama
Pilihan
-
Tolak Merger dengan Grab, Investor Kakap GoTo Usul Patrick Walujo Diganti
-
Waduh, Rupiah Jadi Paling Lemah di Asia Lawan Dolar Amerika Serikat
-
Tekad Besar Putu Panji Usai Timnas Indonesia Tersingkir di Piala Dunia U-17 2025
-
Cek Fakta: Viral Isu Rektor UGM Akui Jokowi Suap Rp100 Miliar untuk Ijazah Palsu, Ini Faktanya
-
Heimir Hallgrimsson 11 12 dengan Patrick Kluivert, PSSI Yakin Rekrut?
Terkini
-
Azizah Salsha Kena Cancel Culture Usai Cerai dari Pratama Arhan, Andre Rosiade: Dosanya Apa Sih?
-
Dituduh Usir Irish Bella di Pagi Pagi Ambyar, Dewi Perssik Beri Klarifikasi Sambil Ucap Syukur
-
Curhat Prilly Latuconsina Akting di Depan Omara Esteghlal Demi Jaga Rahasia FFI 2025
-
Kini Cerai, Andre Rosiade Sebut Pernikahan Azizah Salsha atas Kemauan Sendiri: Saya Hanya Fasilitasi
-
Mak Vera Tunjukkan Foto Terakhir Olga Syahputra, Raffi Ahmad Terkejut: Ya Allah...
-
Tara Testa Digosipkan Jadi Selingkuhan Chris Evans
-
Penampilan Terbaru Mulan Jameela Saat Manggung Tuai Kritik, Dibilang Mirip Bolu Kukus
-
Gen Halilintar Tak Hadir di Pesta Ulang Tahun Anak Kedua Atta Halilintar? Ini Faktanya
-
Nissa Sabyan Pamer Foto Terbaru, Dugaan Sedang Hamil Semakin Kuat
-
Penonton Ketipu Perannya di Film Pangku, Fedi Nuril Langsung Kerahkan Buzzer