Suara.com - Artisnya hits, babysitter anaknya pun ikutan jadi sorotan. Mereka bahkan mendadak jadi selebgram baru di dunia maya.
Ya gimana ya, para babysitter ini sering mengunggah potret atau video anak-anak artis yang diasuhnya. Jelas ini menjadi menarik fan artis tersebut untuk mencari tahu kehidupan nyata sang artis.
Akhirnya, fan artis ikut follow akun media sosial babysitter artis itu biar dapat info ter-update.
Lama-kelamaan eksistensi para babysitter artis ini pun dikenal publik, bahkan tak jarang ikut jadi sorotan media. Mulai dari penampilannya hingga kehidupannya.
Yuk ah kepoin langsung saja 5 babysitter terkece anak artis versi MataMata.com.
1. Shela Lala
Babysitter anak artis pertama adalah Shela Lala. Ia ini babysitternya Rafathar Malik Ahmad, putra pasangan selebriti terhits abad ini, Raffi Ahmad dan Nagita Slavina.
Awalnya Shela Lala ini jadi asisten pribadi Nagita Slavina yang kemudian juga merangkap mengasuh Rafathar.
Gadis asal Lampung ini juga sekarang jadi selebgram dengan 479 ribu follower di akun pribadi Instagramnya. Soal penampilan bisalah ya kamu lihat sendiri di bawah ini. Gimana?
2. Siti Rukoyah
Fan Gempi atau Gempita Nora Marten pasti tak asing dong dengan sosok Siti Rukoyah atau yang akrab disapa Koneng ini.
Babysitter yang dipilih Gading Marten dan Giselle Anastasia bisa dikatakan paling bersinar di dunia maya. Ia semakin terkenal seiring kepopuleran si Gempi.
Penampilan Koneng pun tak kalah mencuri perhatian netizen, karena dia sangat memerhatikan fashionnya. Benar saja kalau Koneng jadi selebgram yang sering diendorse. Nyaingin Gisel, mama Gempi dong!
Selain Mbak Lala dan Koneng ada siapa lagi ya? Langsung kepoin MataMata.com >>
Tag
Berita Terkait
-
Sadar Gempi Bisa Bingung Lihat Ibunya Gonta-ganti Pasangan, Gisel Terapkan Pola Asuh Terbuka
-
Beda dari yang Lain, Gisella Anastasia Konsisten Kenalkan Pacar ke Gempi
-
Gisella Anastasia Cerita Kedekatan Cinta Brian dan Gempi: Sama-Sama Lovely
-
Gisella Anastasia Akui Waktu Buat Anak Terbagi Gegara Sibuk Main Padel: Kasihan Gempi
-
Cinta Brian Diduga Ikut Liburan Bareng Gisella Anastasia dan Gempi
Terpopuler
- Susunan Tim Pelatih Timnas Indonesia U-23 di SEA Games 2025, Indra Sjafri Ditopang Para Legenda
- Diskon Listrik 50 Persen PLN Oktober 2025, Begini Syarat dan Cara Dapat E-Voucher Tambah Daya!
- Shin Tae-yong Batal Comeback, 4 Pemain Timnas Indonesia Bernafas Lega
- 7 Rekomendasi Smartwatch untuk Tangan Kecil: Nyaman Dipakai dan Responsif
- 5 Bedak Padat yang Cocok untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Samarkan Flek Hitam
Pilihan
-
Hasan Nasbi Sebut Menkeu Purbaya Berbahaya, Bisa Lemahkan Pemerintah
-
5 Fakta Kemenangan 2-1 Real Madrid Atas Barcelona: 16 Gol Kylian Mbappe
-
Harga Emas Hari Ini: Galeri 24 dan UBS Sentuh Rp 2,4 Juta di Pegadaian, Antam Nihil!
-
Harga Emas Sabtu 25 Oktober 2025: Antam Masih 'Hilang', UBS dan Galeri 24 Menguat
-
Superkomputer Prediksi Arsenal Juara Liga Champions 2025, Siapa Lawan di Final?
Terkini
-
Tumbal Darah Pimpin Box Office Indonesia di Hari Pertama dengan 50.388 Penonton
-
Nyaris Dibuang, Lagu 'Hampa' Ari Lasso Sempat Dicap Cemen Label Sebelum Meledak di Pasaran
-
Pementasan Pasien No 1 di Indonesia Kita ke-44, Ketika Hukum Perlu Dirawat & Disembuhkan
-
Raisa dan Hamish Daud Dikabarkan Sudah Pisah Rumah, Begini Kata Pengacara
-
Ririn Dwi Ariyanti Senyam-senyum Ditanya Rencana Nikah Usai Jonathan Frizzy Bebas Penjara
-
Kuasa Hukum Buka Suara Soal Alasan Raisa Gugat Cerai Hamish Daud
-
Harus Istirahat Total, Dwi Andhika Alami Tekanan Mental Akibat Penyakit Serius
-
Tangis Pecah di Solo! Air Mata di Ujung Sajadah 2 Resmi Tayang di Seluruh Bioskop
-
Dianggap Pemborosan Uang Negara, Sidang Online Ammar Zoni Diprotes Keras Pengacara
-
Beri Dukungan Moral, Pesan Vidi Aldiano untuk Raisa di Tengah Badai Perceraian Bikin Haru