Suara.com - Aktris Nikita Mirzani menyesal pernah mencicipi narkoba. Ia mengaku tidak mendapat dampak positif apapun selepas mengonsumsi barang haram tersebut.
"Pernah nyobain (narkoba). Pernah semua, tapi nggak masuk di badan gue. Habis itu, oh gila gue menyesal dunia akhirat, menyesal banget kayak badan gue sakit-sakit segala macam," kata Nikita Mirzani, saat ditemui di kawasan Kapten P. Tendean, Mampang Prapatan, Jakarta Selatan, Jumat (14/9/2018).
Nikita Mirzani sendiri heran banyak orang yang bisa sampai kecanduan narkoba. Menurut ibu dua anak ini, memakai obat-obatan terlarang itu lebih banyak berikan efek negatif.
"Makanya gue suka bingung sama orang-orang yang pakai narkoba sampai lama gitu, enjoy gitu. Apa sih yang ada dipikirannya gue sih nggak bisa," sambungnya lagi.
Meski sudah tidak pakai narkoba lagi, perempuan 32 tahun ini tidak memungkiri masih ada yang mencoba menawari dirinya.
"Kalau ditawarin mah sering itu kan balik lagi ke diri masing-masing. Kalau gue mah udah, aduh lo mau nawarin gue kayak jungkir balik gimana pun Insya Allah nggak mau," ujar Nikita Mirzani.
Biasanya yang menawari Nikita Mirzani narkoba datang dari teman-teman kalangan selebritis.
"Teman artis, pengusaha, banyak. Nggak artis doang sih sebenarnya di kalangan pengusaha juga banyak," ungkap Nikita Mirzani.
Baca Juga: Nikita Mirzani Santai Namanya Dicatut Akun Prostitusi
Berita Terkait
-
Viral Saudara Leya Princy Ngaku Pernah Dilecehkan Penyanyi yang Sudah Meninggal, Siapa?
-
Merasa Dianggap Tak Pantas Bersedih Gara-Gara Punya Segalanya, Prilly Latuconsina Ungkap Luka Batin
-
Sempat Dihujat dan Dinilai Tak Sopan Sebagai Menantu, Mahalini Bongkar Hubungan Aslinya dengan Sule
-
Istri Ditabrak, Fiersa Besari Murka Usai Pelaku Remehkan Kondisi dan Tawarkan Uang Damai Rp200 Ribu
-
Sal Priadi Tuai Amarah Publik Usai Foto Bareng Terduga Pelaku Kekerasan Seksual
Terpopuler
- Banyak Kota Ketakutan Sampah Meluap, Mengapa Kota Tangerang Justru Optimis TPA-nya Aman?
- Apa Perbedaan Sepatu Lari dan Sepatu Jalan Kaki? Ini 6 Rekomendasi Terbaiknya
- 3 Mobil Bekas Daihatsu untuk Lansia yang Murah, Aman dan Mudah Dikendalikan
- 7 Promo Sepatu Reebok di Sports Station: Turun Sampai 70% Mulai Rp200 Ribuan
- 7 Lem Sepatu Kuat dan Tahan Air di Indomaret Murah, Cocok untuk Semua Jenis Bahan
Pilihan
-
Platform Kripto Indodax Jebol, Duit Nasabah Rp600 Juta Hilang Hingga OJK Bertindak
-
4 HP RAM 12 GB Paling Murah Januari 2026, Pilihan Terbaik untuk Gaming dan Multitasking
-
Eksplorasi Museum Wayang Jakarta: Perpaduan Sejarah Klasik dan Teknologi Hologram
-
4 Rekomendasi HP Murah RAM 8 GB Baterai Jumbo, Aman untuk Gaming dan Multitasking
-
4 HP Murah Layar AMOLED RAM 8 GB Terbaik, Visual Mewah Lancar Multitasking
Terkini
-
Penonton Tak Semangat, Penyanyi Rain Emosi Ancam Tinggalkan Panggung
-
Raffi Ahmad Kembali Terseret Rumor Pencucian Uang, Merry Ahmad: Aku Saksi Hidupnya
-
Rumah Diding Boneng yang Ambruk Mulai Dibangun, Pakai Duit Rp50 Juta dari Raffi Ahmad
-
Ayah Farel Prayoga Protes Soal Penghasilan Rp10 Miliar, Manajer Beri Klarifikasi
-
Aktor Veteran Ahn Sung Ki Meninggal Dunia di Usia 74 Tahun Akibat Kanker
-
Kabar Duka, Istri Pedangdut Legendaris Mansyur S Meninggal Dunia
-
Viral Saudara Leya Princy Ngaku Pernah Dilecehkan Penyanyi yang Sudah Meninggal, Siapa?
-
Ayu Ting Ting Pasang Badan Bela Ipar Soal Tudingan Numpang Hidup
-
Rumah Ambruk, Diding Boneng Kini Numpang Hidup di Bekas Kediaman Komeng
-
Via Vallen Umumkan Hamil Anak ke-2, Pamer Baby Bump di Tengah Salju